Anda di halaman 1dari 5

Proses Alkilasi

Disusun dalam rangka memenuhi tugas mata kuliah Proses


Industri Kimia

T. Bagus Tri Lusmono

(I0512062)

JURUSAN TEKNIK KIMIA


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
SURAKARTA
2014

PEMBUATAN CUMENE DARI BENZENA DAN PROPILEN


Reaksi yang terjadi :
C6H6 +

CH3CH=CH2

===>

C6H5CH(CH3)2

C6H6 + 2 CH3CH=CH2

1.
2.
3.
4.

===>

C6H4(CH(CH3)2)2

Zat yang dialkilasi


: Benzena (C6H6)
Zat Pengalkilasi
: Propilen (CH3CH=CH2)
Hasil Alkilasi
: Cumene (C6H5CH(CH3)2)
Kondisi Operasi :
- Jenis Reaktor: Reaktor FixedBed Adiabatis
- Suhu
: 182 - 289C
- Tekanan
: 15 atm
- Sifat reaksi
: eksotermis
- Kondisi proses
: adiabatis
- Katalis
: Phosphoric acid on keiselgour

5. Kegunaan
:
- Bahan perantara untuk pembuatan phenol
- Pembuatan aseton
- Sebagai katalisator dalam pembuatan acrylic dan resin
-

polyester
Bahan baku pembuatan -metil styrene

Diagram Alir Proses Pembuatan Cumene dari Benzena dan


Propilen
Deskripsi Proses

1. Benzene dari tangki penyimpan dialirkan ke vaporizer 01 bersama dengan


Benzene yang berasal dari arus recycle hasil atas menara distilasi 02. Uap
Benzene kemudian diumpankan ke dalam reactor fixedbed bersama
dengan uap propilen yang juga diuapkan di vaporizer 02 sehingga suhu
umpan sekitar 180C.
2. Di dalam reaktor terjadi reaksi alkilasi yang bersifat eksotermis (keluar
panas) sehingga suhu keluar reaktor lebih tinggi dari suhu umpan. Hasil

reaksi kemudian diumpankan ke dalam condensor sehingga seluruh


senyawa mengembun sebelum diumpankan ke dalam menara distilasi 01.
3. Menara distilasi 01 digunakan untuk memisahkan propan yang merupakan
impuritas dari umpan propilen, sehingga akan diperoleh sebagai hasil atas
yang kemudian ditampung di tangki penyimpan sebagai produk samping.
Hasil bawah yang berupa benzene, cumene dan diisopropil benzene
kemudian diumpankan ke dalam menara distilasi 02 untuk memisahkan
benzene dari komponen lainnya.
4. Hasil atas menara distilasi 02 berupa senyawa benzene kemudian direcycle
ke dalam vaporizer 01 untuk diuapkan bersama benzene umpan segar.
Hasil bawah yang berupa senyawa cumene dan diisopropil benzene
kemudian diumpankan ke dalam menara distilasi 03 untuk memisahkan
cumene dari diisopropil benzene.
5. Hasil atas menara distilasi 03 berupa cumene dengan kemurnian 99,5 %
kemudian ditampung di tangki produk. Hasil bawah yang berupa
diisopropil benzene dengan kemurnian 95 % kemudian ditampung di
tangki penyimpan.
PEMBUATAN ETIL BENZENA DARI ETILEN DAN BENZENA
(REAKSI FASE CAIR)
Reaksi yang terjadi :
C6H6(l) + CH2=CH2(g) C6H5-C2H5
1.
2.
3.
4.

Zat yang dialkilasi


Zat Pengalkilasi
Hasil Alkilasi
: Etil
Kondisi Operasi :
- Suhu
- Tekanan
- Sifat reaksi
- Katalis
AlCl 3)

: Benzena (C6H6)
: Etilen (CH2=CH2)
Benzena (C6H5-C2H5)
: 95C 123 C
: 70-150 psig
: Eksotermis
: AlCl 3 / HCl (Umumnya menggunakan

5. Kegunaan
:
- Pelarut ( Pada industri karet, cat, varnish dan kertas)
- Vapours Degreasing Solvents pada industri electroplating
- Bahan Pewarna
- Deterjen

Anda mungkin juga menyukai