Anda di halaman 1dari 4

Komponen

Streptococcus
.
Mutans untuk vaksin
Streptococcus Mutans memiliki :

molekul patogenesis yang mengandung


beberapa protein yang dapat berperan
sebagai imun.

Macam- macam protein yang dapat


digunakan sebagai bahan dasar vaksin
glucosyltrans
Glucan
penyakit karies
:
destranses

Adeshins

ferase
(gtf),

binding
protein (gbp)

Adhesin
adalah bagian tipis pada permukaan sel untuk memfasilitasi proses adhesi
antar permukaan sel lain.

Komponen efektif yang di dapat dari antigen yaitu

Streptococcus mutans dan Streptococcus sobrinus

S. Mutans memiliki protein khusus yang berada di

tempat tertentu yang berhubungan langsung


dengan adhesin.

Hubungan antara adhesin dengan protein khusus

tersebut memberikan sinyal kepada imunologi dari


rongga mulut atau dapat disebut S-IgA.

S-IgA spesifik terhadap S.Mutans dan

S.Sobrinus

- dapat mengganggu pelekatan bakteri,


dengan itu akan mencegah dental caries.
- dapat menyebabkan tidak aktifnya produksi
enzim
glucosyltransferase (GTF).
Tidak aktifnya produksi enzim tersebut akan
menyebabkan S. mutans kehilangan
kemampuan untuk menyebabkan suatu
penyakit.

GLUCOSYLTRANSFERASE
(GTF)
S. Mutans dan S.Sobrinus menghasilkan Enzim

GTF, yaitu suatu enzim yang berkerja untuk


menyebabkan penyakit pada induk nya.
GTF dapat juga dijadikan komponen vaksin karies.

Antibodi pada rongga mulut akan langsung


merespon keberadaan GTF asli yang didapatkan
dari S. mutans.
Produksi GTF dapat terganggu oleh imun spesifik

yaitu S-IgA yang ada di dalam mulut.

Anda mungkin juga menyukai