Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kehadirat Allah SWT karena dengan rahmatnya penulis dapat
menyelesaikan makalah pribadi ini yang berjudul Mengidentifikasi Masalah Gizi Masyarakat di
Puskesmas Ambacang, dan tidak lupa penulis ucapkan shalawat dan salam kepada Rasulullah
SAW.
Penyusunan makalah pribadi ini merupakan salah satu syarat dalam mengikuti
kepaniteraan klinik senior di bagian Ilmu Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran
Universitas Andalas Padang. Terima kasih penulis ucapakan kepada Prof. dr. Nur Indrawati L,
PhD dan Dr.dr. Rosfita Rasyid, M.Kes selaku preseptor dalam kepaniteraan klinik senior ini, dan
kepada Kepala Puskesmas Ambacang Kuranji Padang beserta seluruh jajarannya dan semua
pihak yang telah membantu dalam penyusunan makalah pribadi ini.
Penulis menyadari bahwa makalah ini jauh dari sempurna, maka dari itu sangat
diperlukan saran-saran untuk kesempurnaan makalah ini. Semoga makalah ini bermanfaat bagi
kita semua.

Padang, 5 Mei2013

Penulis

Anda mungkin juga menyukai