Anda di halaman 1dari 26

Temukan

Jatidiri Kita
!? Sekarang Juga

Kebutuhan
Naluri

Kebutuhan
Jasmani

Menuntut Pemenuhan
Sumber Masalah Manus

Motivasi
Kecenderunga
n

Pemikiran

Aktivitas

+Masalah Manusia

Butuh Peraturan Hidup

Darimana
kita
beras
pertanyaan mendasar
Untuk Apa Kita
Hidup di Dunia ?

Akan Kemana Setela


Kita Meninggal ?

CARA PANDANG ISLAMI


Aturan Allah

Darimana asal
manusia?

Allah

Hisab Allah

Apa tujuan
hidupnya?

Akan kemana
setelah
hidupnya?

Beribadah Kepada Allah

Allah

Who am I
Mengapa harus menanyakan siapakah
diri kita ini?
Agar kita tahu jati diri kita !!

Setelah tahu jati diri kita, lalu


apa manfaatnya?
Agar kita tahu apa yang harus kita
kerjakan di dunia ini

Bagaimana bila kita


tidak tahu SIAPA
DIRI KITA?
Tidak jelas arah hidup
Pemborosan waktu dan
tenaga
Melakukan perbuatan
yang sia-sia
Streessss berat
Logika pemikiran kacau
tidak tersruktur
dll

Bagaimana cara mengetahui


jati diri?
Mulailah dengan menanyakan Tiga
pertanyaan dasar manusia?
1. Dari mana asal-ku?
2. Untuk apa aku diciptakan?
3. Kemana setelah aku mati?

Dari mana asal-ku?


Manusia adalah bagian dari evolusi
materialisme. Dan materi tidak
diciptakan dan tidak dapat
dimusnakan
Manusia, alam dan kehidupan ada yang
menciptakan

Benarkah manusia berasal


dari materi?
Unsur pembentuk manusia tidak hanya materi saja,
tetapi ada banyak unsur selain materi, salah satunya
adalah RUH.
Ruh bukanlah materi, ruh tidak dapat terjadi dengan
sendirinya.
Pembentukan jasad manusia walau terbuat dari
materi tidak dapat terjadi dengan sendirinya tetapi
melalui proses yang rumit.
Tidak ada suatu kebetulan yang berakhir dengan
sebuah keteraturan.

Adakah yang menciptakan


semua ini?

Keberadaan laptop memastikan adanya


yang menciptakan laptop
Keberadaan alam memastikan adanya
yang menciptakan alam
Keberadaan manusia memastikan,
adanya yang membuat manusia?

Jadi dari manakah asal kita?

ALLAH
SWT
Dari

Untuk Apa Kita Diciptakan?


Siapakah yang lebih mengetahui fungsi
sesuatu? Sesuatu itukah, atau yang
menciptakan sesuatu itu?
Siapakah yang lebih mengetahui fungsi sebuah
laptop? Laptop itu sendirikah? Ataukah
manusia yang menciptakan laptop itu?
Siapakah yang lebih mengetahui fungsi
diciptakannya manusia? Manusia itu
sendirikah? Ataukah Allah yang menciptakan
manusia ?

Allah yang menciptakan


Manusia
Maka Allah-lah yang
mengerti hakikat
fungsi keberadaan
manusia

Bagaimana Allah menjelaskan


fungsi keberadaan manusia?
Melalui wahyunya yang tertulis dalam
Kitab Suci

Sebagaimana Firman-Nya :

Dan ingatlah ketika Tuhanmu berfirman kepada para malaikat:


Sesungguhnya Aku hendak menjadikan seorang kholifah dimuka
bumi (QS AL Baqoroh 30)

Dan Tidaklah aku menciptakan jin dan manusia kecuali untuk


menyembahku (QS Adz Dzaariyaat 56)

Jadi untuk apa manusia


diciptakan?
Sebagai hamba Allah
dia harus beribadah
dengan cara
menjalankan missi
manusia sebagai
Kholifah di dunia

Bagaimana beribadah yang


baik?
Niat yang Ikhlas lillahi taalaa (hanya
mencari ridlonya Allah)
Melakukan segala perbuatan dengan
benar (sesuai dengan standar Syara)

Mengapa harus beribadah


dengan baik?
Agar amal kita diterima
Allah
Bila amal diterima kita
akan mendapatkan pahala
Bila mendapatkan pahala
kita akan masuk surga

Bagaimana kalau ibadah kita


tidak baik?
Amal kita tidak
diterima Allah
Bila tidak diterima
kita akan mendapat
dosa
Bila kita berdosa
kita akan dimasukkan
neraka

Kapan kita masuk surga atau


neraka?

Bila kita telah mati


Kemudian dihidupkan kembali
Dimintai pertanggungjawaban
Diganjar sesuai dengan ibadah kita

Mengapa kita percaya?


Karena Allah yang mengatakan
demikian
Dimana Allah mengatakan?
Di dalam Al Quran

Benarkah Al Quran Wahyu


Allah?

Dan Apabila kalian (tetap) dalam keraguan dari Al Quran yang Kami
turunkan kepada hamba Kami (Muhammad), maka buatlah satu surat saja
semisal (Al Quran), dan ajaklah para penolongmu selain Allah, jika kalian
memang orang-oranng yang benar (QS AL Baqoroh 23)
Bila ada orang yang dapat membuat satu surat saja yang semisal Al
Quran maka Al Quran bukanlah wahyu Allah, karena manusiapun mampu
membuatnya

Jadi Siapakah Saya?


Saya adalah hamba Allah
Saya mendapatkan amanah untuk
menjalani hidup di dunia sesuai dengan
apa yang digariskan oleh Allah
Semua yang saya kerjakan di dunia
akan dimintai pertanggungjawaban
kelak di akhirat

Mengapa saya percaya ini


semua?
Karena Allah mengatakan demikian
Melalui Al Quran
Al Quran adalah Wahyu dan Mujizat
Allah yang telah saya buktikan
kebenarannya

Selamat berjuang menjadi


Insan Muslim yang sholih dan
sholihat
AMIEN, YA
ROBAL ALAMIN

Anda mungkin juga menyukai