Anda di halaman 1dari 4

QUESTION AND ANSWER

1. Penanya : Rahmad

(122014014)

Apakah penyebab terjadinya gelombang seismik ?


Dijawab oleh Sri Wulandari
Getaran tanah yang ditimbulkan oleh lewatnya gelombang seismik yang dipancarkan oleh
sesuatu sumber energi elastatik yang dilepaskan secara tiba-tiba. Pelepasan energi elastatik
tersebut terjadi pada saat batuan di lokasi sumber gempa tidak mampu menahan gaya yang
ditimbulkan oleh gerak relatif antar blok batuan, daya tahan batuan menentukan besaran
kekuatan gempa.
Teori yang dapat menjelaskan tentang energi elastatik yang dapat diterima adalah
pergeseran sesar dan teori kekenyalan elastis (elastis rebound theory) dari H. F Rheld (1906).
Teori ini menjelaskan jika permukaan bidang sesar saling bergesekan batuan akan mengalami
deformasi
(perubahan
wujud)
jika
perubahan
tersebut
melampaui
batas
elastisitas/regangannya. Maka batuan akan patah (rupture) dan akan kembali ke bentuk
asalnya (rebound). Sebagai ilustrasi dapat dibayangkan sebuah per/pegas yang ditekan
kemudian dilepaskan mendadak, atau sebuah tongkat/penggarus yang rigid yang ditekuk
sampai patah ketika kembali ke posisi asalanya maka terjadi getaran.

2. Penanya : M. Burhan Yusuf

(122014

Bagaimana mencegah terjadi gempa bumi menggunakan teknologi ?


Dijawab oleh Ahmad Irawan

(122013001)

Sampai sekarang belum ada teknologi untuk mencegah terjadinya gempa bumi,
pengembangan teknologi lebih mengarah ke bagaimana mengatasi efek yang ditimbulkan
oleh gempa bumi yaitu getarannya.
Di Jepang, banyak bangunan pencakar langit menggunakan teknologi bandul yang akan
menyeimbangkan bagunan ketika terjadi gempa bumi. Mekanisme dari teknologi ini adalah
ketika gempa bumi terjadi, kemungkinan gedung akan goyah ke kiri atau ke kanan, fungsi
bandul ini adalah untuk menyeimbangkan gedung tersebut dengan cara bandul akan melawan
arah dari goyahan tersebut.
Kemudian aplikasi nanoteknologi di bidang struktur bangunan yaitu beton, dengan
nanoteknologi beton yang dihasilkan mempunyai kualitas 100 kali lipat dari beton biasa dan
kemampuan beton untuk tidak bergerak pada posisi semula ketika terjadi guncangan yang
hebat.

3. Penanya :

(122014

Tolong jelaskan tentang skala richter ?

Dijawab oleh Ali Amar Maruf

(122013013)

Skala Richter atau Richther Magnitude adalah metode kira-kira untuk menentukan besaranya
energi yang dilepaskan di pusat gempa bumi.
Log E = 11,4 + 1,5 R
Dimana:
E = Energi yang dilepaskan (erg / dynecm)
R = Skala Richter

Kecepata
n tertinggi
rata-rata
(cm/dt)

Perbandingan
dengan
bahan
peledak

Insensita
s Mercalli

Mangnitud
e (Skala
Richter)

0 1,9

0,45 TNT

II

2 2,9

50 kg TNT

III

3 3,9

IV

4 4,4

12

4,5 4,9

25

VI

5 5,9

58

2.107 kg TNT
(bom atom
kecil)

Deskripsi

Tidak
terasa
kecuali
menggunakan alat bantu
pendeteksi gempa
Dirasakan
oleh
hanya
sedikit
orang
yang
beristirahaat,
khususnya
pada lantai atas gedung,
benda-benda
yang
bergantung akan terayun.
Mulai dirasakan sebagaian
orang,
khususnya
pada
lantai atas gedung, tapi
banyak orang yang tidak
menyadari akan
adanya
gempa tersebut. Getarannya
seperti truk yang sedang
lewat.
Pada siang hari dirasakan
banyak
orang
dalam
ruangan dan sedikit orang
diluar ruangan. Pada malam
hari beberapa orang akan
terjaga dari tidurnya. Pintu
dan jendela mulai berbunyi;
dinding mulai menimbulkan
suara. Ada getaran seperti
truk besar lewat dibawah
gedung. Mobil yang sedang
parkir dapat berpindah.
Dirasakan
oleh
hampir
semua orang, bnyak orang
terbangun dari tidurnya.
Kaca jendela mulai pecah,
terjadi keretakan dibeberapa
plesteran
semen,
benda
tidak stabil akan terguling.
Kerusakan
pada pohon,
tiang-tiang listrik, dan objek
tinggi lainnya. Bandul jam
mungkin berhenti.
Dirasakan
oleh
semua
orang,
banyak
yang

Percepata
n puncak
rata-rata
(g adalah
gravity =
9,8 m/s2)

Jumlah
Gempa
pertahu
n di
dunia
Sangat
besar
300,00

49,00

0,015g
0,03g

4,00

0,03g
0,05g

1,20

0,05g
0,07g

800

VII

6 6,3

8 20

VIII

6,4 6,6

20 30

IX

6,7 6,9

30 60

7 7,5

Lebih dari
60

XI

7,6 7,9

XII

8 - 8,6

1.109 kg TNT
(1 bom
hydrogen)

1011kg TNT
(100 bom
hydrogen)

6 x 1013kg
TNT (60.000

ketakutan dan lari keluar


ruangan.
Beberapa
furniture
berat
akan
bergerak. Plesteran akan
mulai
runtuh,
cerobong
mulai retak.
Semua orang lari keluar
ruangan. Dirasakan orang
yang mengendarai mobil,
bangunan
yang
konstruksinya kurang baik
akan runtuh, cerobong akan
runtuh.
Kerusakan mulai terjadi
pada
bangunan
dengan
desain
baik.
Beberapa
bangunan
akan
runtuh
sebagian.
Panel
dinding
akan keluar dari rangka
strukturnya.
Cerobong
tumbang,
tumpukan
material
pabrik
akan
runtuh, dinding, kolom,
dinding, monumen runtuh.
Furniture
berat
akan
tumbang. Pasir dan lumpur
terlempar sebagian. Terjadi
perubahan
dalam
air
sumur. Pengendara mobil
akan tergangu.
Kerusakan
akan
terjadi
pada
bangunan
dengan
desain
baik,
struktur
rangka
akan
miring,
sebagian bangunan runtuh,
perubahan terjadi pula pada
pondasi. Keretakan tanah
terjadi, pipa bawah tanah
rusak
Bangunan konstruksi kayu
mulai
rusak,
sebagaian
besar pasangan batu rusak,
dan struktur rangka dan
pondasinya rusak. Tanah
akan terjadi retakan besar,
rel
kereta
bengkok,
kelongsoran akar terjadi di
tepi sungai dan tebingtebing tanah. Pasir dan
lumpur
sungai
akan
bercampur. Air berombak
berdeburan.
Sangat sedikit bangunan
yang
masih
berdiri.
Jembatan hancur. Terjadi
retakan-retajkan besar di
tanah dan jalan aspal, pipapipa bawah tanah total
tidak
berfungsi.
Terjadi
longsior di sebagian besar
tebing.
Rel
kereta
melengkung parah.
Kerusakan total. Gelombang
terlihat pada permukaan

0,07g
0,15g

65

0,15g
0,30g

35

0,30g
0,60g

20

Lebih dari
0,60 g

14

0,2 (satu
dalam

bom
hydrogen)

4. Penanya : Aditya Rahman

tanah.
Benda-benda
terlempar ke udara.

lima
tahun)

(122014

Sebutkan Faktor-faktor yang mengakibatkan gempa bumi ?


Dijawab oleh Faizal Dubron

(122013033)

Faktor yang mengakibatkan gempa bumi adalah:


1. Proses tektonik akibat pergerakan kulit/lempeng bumi
2. Aktivitas sesar di permukaan bumi
3. Pergerakan geomorfologi secara lokal, contohnya terjadi runtuhan tanah
4. Aktivitas gunung api
5. Ledakan nuklir

5. Penanya : Sandy

(122014

Gempa bumi berdasarkan kedalamannya, tolong jelaskan dan beri contoh !


Dijawab Oleh Andes Saputra

(122013027)

Pembagian gempa bumi didasarkan atas penyebabnya bukan kedalaman, mungkin


maksudnya adalah efek yang ditimbulkan oleh gempa bumi. Untuk kerusakan yang
ditimbulkan oleh gempa bumi sudah diklasifikasikan dalam tabel di jawaban dari pertanyaan
no. 3.

Anda mungkin juga menyukai