Anda di halaman 1dari 108

I Wayan Tunjung, dr. Sp.

S
BAGIAN NEUROLOGI
RSU KOTA MATARAM

CEREBROVASCULAR DISEASE
(CVD)

ACUTE CVD
- ACUTE STROKE

CHRONIC CVD
VASCULAR DEMENTIA
- MULTI INFARCT DEMENTIA
- BINSWANGERS DISEASE

A Global public Health Problem.


Generic name of Brain attack.
Death rate are rising in some countries.
A Community Health Problem and at times

stroke cases are of acute medical


emergency problem needs early &
accurate diagnosis prompt treatment.

Stroke adalah suatu defisit neurologik


fokal atau menjadi umum, atau umum
yang terjadi secara mendadak atau cepat
dalam beberapa detik atau jam karena
gangguan fungsi otak yang disebabkan
oleh gangguan peredaran darah otak
yang berlangsung lebih dari 24 jam atau
berakhir dengan kematian.

MOTOR ACTIVITY

SENSORY ACTIVITY

Origins of Great Vessels from


the Aortic Arch

Circle of Willis

- Menerima 17 % darah yang dipompa dari

jantung
- Menggunakan 18-20% 02 yang
diperlukan badan seluruhnya
- Menggunakan 70% glukosa yang berada
dalam sirkulasi

CBF

Tekanan perfusi
Tahanan serebrovaskuler

= P (A V)
CVR

Tekanan darah sistemik


Tekanan darah sistemik 5 mmHg
=
=
CVR
CVR
=

MAB P
CVR

CATATAN:
CBF = 54 (50-60) ml per 100 gram jaringan otak per menit
(total flow: 700-840 ml per menit).
Sepertiganya melalui arteri karotis interna kanan.
Sepertiganya melalui arteri karotis interna kiri.
Sepertiganya melalui sistem vertebro-basilaris.
Waktu sirkulasi darah dalam otak: 4 5 detik.
CVR: 1,6 mmHg per ml per 100 gram jaringan otak per menit.
CMRO2: 3,3 ml O2 per 100 jaringan otak per menit (46 ml O2 per menit
untuk seluruh otak).
CMR GLU: 5,4 ml glukosa per 100 gram jaringan otak per menit
(75 ml glukosa per menit untuk seluruh otak).

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI


CEREBRAL BLOOD FLOW (CBF):
Faktor ekstrinsik:
Tekanan darah sistemik.
Kemampuan jantung untuk memompa darah.
Kualitas dinding pembuluh darah sistem karotis dan
vertebro-basilaris.
Kualitas darah yang menentukan viskositasnya.
Faktor intrinsik:
Autoregulasi arteri serebral.
Proses-proses biokimiawi serebral regional yang
mempengaruhi lumen arteri serebral.
Tekanan intrakranial.

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI


CEREBRAL VASCULAR RESISTANT (CVR):

Tonus dinding pembuluh darah.


Viskositas darah.
Tekanan intrakranial

Incresae of cerebral metabolism


Tissular pCO 2 menurun
Extracellular pH meningkat
VASOCONSTRICTION
Tissular pCO 2 meningkat
Extracellular pH menurun
Cessation of vaso constriction

Decresae of cerebral metabolism


Tissular pCO 2 meningkat
Extracellular pH menurun
VASODILATION
Tissular pCO 2 menurun
Extracellular pH meningkat
Cessation of vaso constriction

CBF, ml/100 g brain tissue/minute


80

CBF, ml/100 g brain tissue/minute


80

INTACT BRAIN TISSUE


70

70

60

60

50

50

40

40

NORMAL STATE

ALTERNATIVE ISCHEMIC
CORE: 0 20 ML/100G/MIN

ALTERNATIVE ISCHEMIC
PENUMBRA: 20 50 ML/100G/MIN

DECREASE IN PROTEIN
SYNTHESIS
SELECTIVE GENE
EXPRESSION

OLIGEMIA

LACTIC ACIDOSIS
30

MILD
30

20

20

10

10
IS C H
COR EMIC
E

ENERGY DEFICIT
GLUTAMATE
EXCITOXICITY

MODERATE

SEVERE
ANOXIC
DEPOLARIZATION
68
min

36
hours

37
days

TIME FROM STROKE ONSET


UNTIL IRREVERSIBLE DAMAGE
OCCURS

ISCHEMIA

CYTOTOXIC EDEMA

Traditional concept

Alternative concept

STROKE

Penyebab kematian no 3 setelah penyakit jantung

dan keganasan.
+ 200/100.000 penduduk /tahun.
Penyebab utama cacat menahun.
65 85% adalah stroke non hemoragik (+ 53%
adalah stroke trombotik, dan + 31% stroke
embolik).
Angka kematian stroke trombotik + 37%, dan
stroke embolik + 60%.
15 35% adalah stroke hemoragik (
+ 10 20% perdarahan/hematom intraserebral,
dan + 5 15% perdarahan subaraknoid).
Angka kematian stroke hemoragik pada jaman pra
CT: 70 95% dan pada jaman CT: 20 30%.

STROKE

BRAIN ISCHEMIA (80%)

THROMBOSIS
(30%)

LARGE
ARTERIES
(15%)

SYSTEMIC
HYPOPERFUSION
(5%)

PENETRATING
ARTERIES
(LACUNAR)
(15%)

CARDIOGENIC
(25%)

BRAIN HEMORRAHGE (20%)

EMBOLISM
(45%)

ARTERY TO
ARTERY
(20%)

INTRACEREBRAL
(8%)

AORTIC
DEBRIS
(UNKNOWN)

SUBARACHNOID
(10%)

NONANEURYSMAL
(3%)

SUBDURAL,
EXTRADURAL
(2%)

SACCULAR
ANEURYSM (7%)

PREVALENSI STROKE DI
USA :
20 per 1000 pada usia 45 54 th
60 per 1000 pada usia 65 74 th
40 60%.
95 per 1000 pada usia 75 84 th

Kematian

(R.A. Stallon dkk, 1972)

DALAM 6 BULAN PASCA


STROKE :
27% Dapat bekerja kembali tanpa
kecacatan.
24% Menderita cacat ringan.
23% Menderita cacat sedang.
11% Menderita cacat berat.
6% Menderita cacat berat dan
memerlukan perawatan khusus.

(N.F. Gordon dkk, 1990

STROKE
Neonatal Perinatal

Neonatal perinatal IVH.


Periventricular leucomalacea.

Child Juvenile

Hereditary, genetics
Congenital
Infections, inflammations, auto
immune.
Coagulations

Adult
Cardio-vascular
Chemicals, narcotics, drugs.
Ederly
Lacunar
Hypertensive intracerebral
hemorrhage
Atherotrombotic embolic.
A.A.B.N. Nuartha, 2007

1. Aterosklerosis
2. Keradangan/vaskulitis
* Lupus eritematosus diseminatus.
* Arteritis rematoid.
* Mixed cryoglobulinemia.
* poliarteritis nodusa
* Arteritis temporalis
* Arteritis Takayasu.
* Drug necrotizing angitis.
(mis. Amfetamin, fenil propanolamin,
metilfenidat, alkohol, kokain, heroin, LSD,
MAO inhibitor)
* Infeksi lues, TB, HIV, Meningitis,
sepsis, dll.
3. Bukan keradangan:
* Penyakit vaskular hipertensif.
* Malformasi serebrovaskular
(mis. Aneurisma,
angioma,malformasi vena atau
arterio-venosa).

* Sindrom moya-moya
* Trombosis post partum.
* Migren
* Leukimia
* Kontrasepsi oral.
* Obat ergot.
* Eklampsia.
* Vaskulopati iradiasi.
* Pasca trauma kapitis.
* Emboli jantung atau arteri lain dan
emboli jenis lain.
* Hemoglobulinopati atau koagulopati.
* Polisitemia.
* DIC
* Disproteinemia
* Anti koagulan dan trobolitik.
* Terapi electroshock.
* Hiperhomosisteinemia.
* Perdarahan pada tumor
otak primer/sekunder, dll.

I.

Tidak dapat dimodifikasi marker.


1. Usia
2. Jenis kelamin
3. Herediter
4. Ras/etnik

II Dapat dimodifikasi
1. Hipertensi
2. Riwayat stroke
3. Penyakit jantung
4. Diabetes melitus
5. Penyakit karotis asimptomatik
6. T.I.A.
7. Dislipidemia
8. Kontrasepsi hormonal
9. Obesitas
10. Merokok

11. Alkoholik
12. Stres
13. Penggunaan narkotik,
psikostimulan
14. Hypercoagulable state
15. Hiperhomosisteinemia
16. Peninggian hematokrit
17. Hiperfibrinogenemia
18. Hiperurisemia

Usia tambah tua.


Hipertensi.
Penyakit jantung
iskemik.
Fibrilasi atrium .
Diabetes melitus.
Penyakit vaskuler
perifer.
Hematokrit tinggi.
Kolesterol tinggi
Kolesterol rendah.
Fibrinogen tinggi.
Merokok.
Alkohol.
Kegemukan.

STROKE
ISKEMIK

STROKE
HEMORAGIK

++
++
++
++
++
++
+
+
0
+
++
+
++

++
++
0
0
0
0
0
0
+
0
+
++
+
0

HYPERTENSION

INCREASED CEREBRAL
ARTERIAL WALL TENSION

INCREASED VASCULAR
PERMEABILITY

FIBROMUSCULAR THICKENING OF CEREBRAL ARTERIES


WITH NARROWING OF SMALL VESSELS
ATHEROGENIC STIMULUS
HYPERLIPIDEMIA, DIABETES
HYPERTENSIVE NICROVASCULAR DISEASE
(SMALL VESSEL DISEASE)

CEREBRAL
ISCHEMIA

ISCHEMIC
ATTACKS

MICROTHROMBI

MICROINFARCTS

HYPERTENSIVE AND ATHEROSCLEROSTIC VASCULAR DISEASE


(LARGE AND SMALL VESSEL DISEASE)

INTRACEREBRAL
MICROANEURISMS

CEREBRAL
ISCHEMIA

RUPTURE

INTRACEREBRAL
HEMORRHAGE

THROMBOTIC STROKE
(SMALL STROKE)

CEREBRAL
THROMBOSIS

HEMORRHAGIC
STROKE

HYPERTENSIVE STROKE

CEREBRAL
INFARCTION

TENSIENCT CEREBRAL
ISCHEMIC ATTACKS

ATHEROTHROMBOTIC
STROKE

HYPERTENSIVE ATHEROTHROMBOTIC STROKE

W. Hollander, 1976.

1. PERDARAHAN INTRASEREBRAL:

Putamen
: 55%
Substansia alba subkortikal/lobar
: 15%
Talamus
: 10%
Serebelum
: 10%
Pons
: 10%

2. PERDARAHA SUBARAKNOID:
Aneurisma
: 50%
Malformasi arterio-venosa : 5%

Gangguan peredaran darah


otak.
Gangguan fungsi otak.
Defisit neurologik
fokal/menjadi umum/umum
akut.
Berlangsung > 24 jam atau
berakhir dengan kematian.

A.A.B.N. Nuartha, 2007

Cerebrovascular diseases or cerebral


vascular disorders (CVD) are terms
used for diseases which damage the
brain tissue secondary to
abnormality of the cerebral vessels.
In general, this disease in also called
cerebral apoplexy, cerebrovascular
accident or cerebral stroke.

EPILEPSY

EPILEPSY AFTER STROKE


ISCHEMIA INFARCT
HEMORRHAGE

CEREBRAL STROKE

STROKE AFTER EPILEPSY


VASCULAR
MALFORMATIONS
ANGIOMA

Partial seizures and secondary generalized


convulsions are most common. Complex partial
seizures are rare (L. Gram et al. 1995).
The mortality rate of Status Epilepticus after
stroke was very high (83,3%)
(Arsovska AA et al. 2006)

Many clinical studies make a distinction between


early and late post stroke seizures based on
differences in their presumed pathophysiology.
Early - onset seizures are though to result

from celular biochemical


Dysfunction leading to electrically
irritable tissue (H.J. Luhmann,
1996)
Late - onset seizures are though to be caused

by gliosis and the development of a


meningocerebral cicatrix (B. Jennett, 1979)

STROKE
INTRA CEREBRAL
HEMORRHAGE

FOCAL ISCHEMIA

SUBARACHNOID
HEMORRHAGE

CLINICAL SYNDROME

SUBDURAL
HEMORRHAGE

EMBOLIC
THROMBOTIC

ETIOLOGY

MORPHOLOGY

SINUS THROMBOSIS

HEMODYNAMIC

PATHOGENESIS

IMMUNOLOGIC/INFLAMMMATORY

NO STRUCTURAL
LESION

ISCHEMIC INSULT

OTHER

STRUCTURAL
LESION

ISCHEMIC INFARCT
A.A.B.N. Nuartha, 2007

I.

STROKE ISKEMIK/NONHEMORAGIK.

1. Reversible ischemic
attack/stroke with full
recovery:
- RIND (Reversible
Ischemic
Neurological
Deficit)
2. Stroke in
evolution/progressing
stroke.
3. Completed stroke.
II.

1. Partial Anterior
Circulation Infarction
(PACI)
VARIABLE
2. Total Anterior Circulation
Infarction
(TACI)
POOR
2. Lacunar Infarction
(LACI)
GOOD
4. Posterior Circulation
Infarction
(POCI)
VARIABLE

STROKE HEMORAGIK.
CATATAN:
TIA atau minor/mini stroke
saat ini termasuk faktor risiko
stroke.

A.A.B.N. Nuartha, 2007

TIA : Defisit neurologik fokal akut yang timbul

karena iskemia otak sepintas dan menghilang


lagi tanpa sisa
dengan cepat dalam waktu
tidak lebih dari 24 jam.
RIND/PRIND:Defisit neurologik fokal akut yang
timbul karena iskemia otak yang berlangsung
lebih dari 24
jam dan menghilang tanpa
sisia dalam waktu 1 minggu/3 minggu/
COMPLETED STRKE: Defisit neurologik fokal akut
yang timbul karena oklusi atau ganguan
peredaran darah otak yang secara cepat
menjadi stabil tanpa pemburukan lagi.

Perdarahan/hemetoma intraserebral

Defisit neurologik fokal yang sangat akut sampai


bilateral dengan kaku deselebri, sedang
aktif/melakukan aktivitas, didahului atau disertai
muntah dan nyeri kepala hebat, wajah merah,
kesadaran menurun sampai koma, nafas berat/ngorok
dan meniup-niup pada satu sisi, sering disertai kejang
fokal-umum,kaku kuduk, brodikardia,sembab papil,
perdarahan retina (perdarahan subhialoid), dan
hipertensi/riwayat hipertensi.
Perdarahan suboraknoid
Perdarahan subaraknoid primer paling sering
dihubungkan dengan pecahnya aneurisma (mis:
aneurisma sirkulus Willisi) dan sebagian kecil karena
malformasi arterio-venosa.

Unilateral headache
Disartria
Afasia, bilamana mengenai hemisfer

dominan
Amourosis fugaks (transient monocular
blindness) ipsilateral menetap.
Hemiparesis/paralisis kontralateral.
Hemiparestesia/anestesia kontralateral.
Brachio-Facial or Leg deficit kontralateral.
Deviatin conjugue ke arah lesi, dll.

Sistem karotis.

Nistagmus.
Diplopia.
Gangguan penglihatan/pergerakan bola mata
Vomitus.
Parestesia sirkumoral
Vertigo.
Tinitus.
Amnesia.
Disartria.
Disfagia.
Drop attacks (drop spells).
Hemihipestesia/anestesia alternans.
Hemiparesis/paralisis alternans.
Ataksia serebeler ipsilateral.
Sindroma Horner ipsilateral.
Oftalmoplegia internuklearis, dll.

Sistem vertebro-Basilaris.

PURE MOTOR STROKE

KAPSULA INTERNA,
PENDUKULUS SEREBRI
BAGIAN TENGAH, BASIS
PONTIS.

PURE SENSORY STROKE

NUKLEUS VENTRALIS
POSTERIOR TALAMUS.

SENSORY-MOTOR STROKE

NUKLEUS VENTRALIS
POSTERIOR TALAMUS
KRUS POSTERIOR
KAPSULA INTERNA.

DYSARTHRIA-CLUMSY HAND
SYNDROME

BASIS PONTIS,
KAPSULA INTERNA.

ATAXIC HEMIPARESIS

KRUS POSTERIOR
KAPSULA INTERNA
KORONA RADIATA,
ROSTRAL
MENSEFALON, BASIS
PONTIS.

Apa yang dilakukan ?


- Pencegahan.
- Pengobatan.

Mempunyai kemampuan komunikasi yang efektif dan

menyenangkan.
Mempunyai kemampuan klinis profesional yang
terkini.
Menyediakan waktu yang cukup.

Anamnesis yang cepat dan akurat.


Pemeriksaan fisik yang akurat.
Skor stroke yang cepat dan akurat.
Sarana penunjang yang terkini.

DIAGNOSIS =
STROKE.

1. ANAMNESIS.
2. PEMERIKSAAN NEUROLOGIK.
3. SKOR STROKE
4. PEMERIKSAAN PENUNJANG
Pemeriksaan neurovaskuler (Palpasi,
auskultasi, funduskopi,
oftalmodinamometri, transcranial doppler
(TCD) and duplex carotid sonography.

A.A.B.N. Nuartha, 2007

Pemeriksaan laboratorium klinik untuk stroke


Pungsi lumbal pada kasus stroke tertentu
CT/MS CT, CT/MSCT perfusion imaging,
CTA/MSCTA
MRI, fMRI, FLAIR imaging, DWI, PWI, DPI, MRA,
MRS.
Angiografi serebral, DSA/DSA with road map.
SPECT, PET, CT-PET.
EKG, Eko-kardiografi (TTE, TEE), dll

A.A.B.N. Nuartha, 2007

KRITERIA PENILAIAN
I.

II.

III.

IV.

V.

VI.

VII.

VII.

Kesdaran saat serangan

* GCS 15
* GCS 12 14
* GCS 9 11
* GCS 3 8
Permulaan serangan
* Pelan (>60 menit)
* Kurang Mendadak (30 60 menit)
* Mendadak (1 30 menit)
* Sangat mendadak (< 1 menit)
Waktu serangan
* Bangun tidur
* Tidur
* Istirahat/duduk/tiduran
* Bekerja/melakukan aktivitas
Sampai terjadi nyeri kepala * > 6 jam/tidak ada
* 2 6 jam
* 1 - < 2 jam
* < 1 jam
Nyeri kepala saat serangan
* Tidak ada
* Ringan sedang
* Hebat
* Sangat hebat
Sampai terjadi muntah
* > 6 jam/tidak ada
* 2 6 jam
* 1 - < 2 jam
* < 1 jam
Sampai terjadi refleks Babinski positif
* >6 jam/tidak ada
* 2 6 jam
* < 2 jam unilateral
* , 2 jam bilateral
Tekanan darah
* MAP 100
* MAP > 100 120
* MAP > 120 140

0.
1.
2.
3.
0.
1.
2.
3.
0.
1.
2.
3.
0.
1.
2.
3.
0.
1.
2.
3.
0.
1.
2.
3.
0.
1.
2.
3.
0.
1.
2.

Skor total :

06

(Stroke iskemik/non hemoragik

16 24 (Stroke hemoragik)
7 15 (Meragukan dan perlu pemeriksaan lebih lanjut
atau penunjang, misalnya CT scan) :
7 11 Kemungkinan Stroke Iskemik/non hemoragik.
12 15 Kemungkinan stroke hemoragik

Catatan :
- Cara Penilaian ini hanya dipergunakan pada stroke akut
- Makin banyak skor yang diperoleh pada tiap kriteria penilaian dan jumlah kriteria penilaian,
akan makin mempertinggi kemungkinan stroke hemoragik.
- Bilaman tidak semua kriteria penilaian (I VIII) dapat diperiksa maka skor total dapat dihitung
berdasarkan jumlah kriteria yang dapat diperiksa :
8
Skor total = ------------------ X Jumlah skor
Jumlah Kriteria
- Makin sempit penentuan rentang skor total yang diperoleh lengkap dari seluruh kriteria penilaian
akan mempertinggi prosentase ketepatan skor stroke. Misalnya dalam 24 akan mendekati ketepatan
dengan CT scan yang mendekati 100%

(A.A. Bgs. Ngr. Nuartha, tahun 2000.

SKOR

SENSITIFITAS

SPESIFISITAS

Allen (Weir et al, 1994)

0,70

0,64

Siriraj (Hui et al, 2002)

0,91

0,90

Besson (Mader et al, 1998)

0,69

0,38

Nuartha (Candida ILS et al, 2003)

0,90

0,98

VOLUME PERDARAHAN PADA STROKE


HEMORAGIK :
(CT. SCAN)

4/3 X 22/7 X p X l X t
p = panjang.
l = lebar.
t = tinggi.
Dalam cm3

A, B : Operative photo of subarachnoid


hemorrhage.
C : Photo at autopsy showing blood clot
at the basal cisterns.
Fig. 4.2. Subarachnoid hemorrhage due to ruptured cerebral aneurysm.

1.
2.
3.
4.
5.

Diagnosis yang cepat dan tepat.


Mengurangi meluasnya lesi atau kompresi.
Mencegah dan mengobati komplikasi.
Mencegah berulangnya serangan.
Memaksimalkan kembalinya/keluaran fungsi
neurologik.

A.A.B.N. Nuartha, 2007

PUSKESMAS

RUMAH SAKIT

EMERGENSI RS.

UNIT STROKE

Meninggal
Survivor
Kecacatan:
Ringan
Sedang
Berat

20%
80%
42%
30%
28%

STROKE
CT SCAN

NON-HEMORAGIK

KONSERVATIF

HEMORAGIK

OPERATIF

PIS

EFEK MASSA
(+)

SAH

EFEK MASSA
(-)

< 24 JAM

24 JAM 2 MINGGU

ANGIOGRAFI
OPERATIF

KONSERVATIF

OPERATIF

> 2 MINGGU

ANGIOGRAFI

KONSERVATIF

OPERATIF
A.A.B.N. Nuartha, 2007

PENGOBATAN UMUM: 5B.


II. STROKE ISKEMIK/NON HEMORAGIK.
I.

1.

Reperfusi terapeutik < 3 6 jam.


1.1. Trombolitik
- tPA iv atau intervensi intra arterial.
1.2. Anti koagulan
- Heparin, LMWH, heparinoid, warfarin.
1.3. Hemoreologi
- Hemodilusi.
- Pentoksifilin.
1.4. Anti platelet
- ASA
1.5. Cerebral PTA dengan/tanpa stenting.

A.A.B.N. Nuartha, 2007

2.

Neuroproteksi / sitoproteksi terapeutik.


2.1. Neuroproteksi primer < 12 jam (0 3 hari)
- Chalcium channel antagonist: Nimodipin.
- Glutamate receptor antagonist: Remacemide, Mg SO4.
- Glutamate receptor inhibitor: Penytoin, Fosphenytoin.
- Gaba agonist: Chlomethiazole.
- Glycine.
2.2. Neuroproteksi sekunder 6(3 6) jam 7 hari.
- Antioxidant: Free radical scavenger: Tirilazad (?),
No-Synthase Blocker: Ebselen.
- Imflammatory inhibitors
(Anti-ICAM antibody): Enlimomab.
- Statin & Estrogen.
- Neurotrophic factors: bFGF.
- Neuromodulator: Neuropeptide: ACTH 4 10 (Semax)
Cerebrolysin.
- Neuroregulator: Gangliosides: GM1.
- Membrane stabilizing agent: Citicoline
Nootropics: Piracetam.

R
E
P
A
R
A
T
I
V
E

T
H
E
R
A
P
y

A.A.B.N. Nuartha, 2007

III. STROKE HEMORAGIK


1.

2.

3.

4.
5.

PENGOBATAN UMUM
1.1. ABC 5B.
1.2. Managemen tekanan darah (hipertensi), ICP meningkat, kejang,
hipertermia, cairan dan nutrisi.
Mencegah/mengobati perdarahan berulang.
2.1. Anti fibrinolitik: - Asam traneksamat.
- EACA.
Mencegah/mengobati vasopasmus
3.1. Hypervolumic hypertensive hemodilution (triple H therapy).
3.2. Selective calcium antagonist: Nimodipin.
3.3. Angioplasty terapeutik dengan/tanpa stenting.
3.4. Intra-arterial papaverine infusion.
Neuroproteksi terapeutik.
Operasi:
5.1. Dekompresi:
- Removal of hematoma
Ultrasonic B scope atau
CT guide stereotaxic aspiration.
- Ventricular drainage.
5.2. Clipping/synthetic adhesive aneurisma serebral.
5.3. Total surgical/microscopic excision AVM serebral.
5.4. Endovascular neurosurgery/interventional neuroradiology-surgery.

A.A.B.N. Nuartha, 2007

IV.
V.

PERAWATAN & RESTORASI REHABILITASI.


PENGOBATAN KAUSA, mis:

1.
2.
3.

Angioplasty preventif dengan/tanpa stenting.


Carotic endarterectomy carotid artery stenosis.
EC IC by pass

4.
5.

VI.

Cerebral thrombosis
Carotid artery stenosis

Moya-moya disease.
Stereotaxic radiosurgery (Gamma knife) AVM.
Intra/endovascular coil induction thrombosis / selective or super selective
ballon embolization AVM, aneurisma.

PENGOBATAN PENYAKIT/GANGGUAN PENYERTA,


FAKTOR RISIKO, DAN KOMPLIKASI.

A.A.B.N. Nuartha, 2007

TD diukur 2 X selang waktu 5 - 20; sisi

kiri dan kanan (selang waktu 5-20;


dipakai untuk cari kemungkinan TD
meninggi ok stres, KK penuh, nyeri,
respon fisiologis hipoksia, TIK
meninggi, dan ditangani).

A.A.B.N. Nuartha, 2007

Dipakai TD yang lebih tinggi.


MAP = Sistolik + 2 diastolik
3

Hipertensi pada stroke iskemik


akut
dibiarkan, kecuali
sistolik > 220
mmHg dan atau diastolik
> 120
mmHg.

A.A.B.N. Nuartha, 2007

Obat anti hipertensi yang

sudah
dipakai sebelum onset stroke
diteruskan dan tunda pemberian obat
anti hipertensi baru sampai 7-10 hari
pasca onset stroke.
Kriteria obat pilihan lihat
Guidelines.

A.A.B.N. Nuartha, 2007

FLOW CHART PENATALAKSANAAN HIPERTENSI


PADA STROKE AKUT
STROKE AKUT

Sistolik > 230 mmHg


Diastolik > 140 mmHg

Sistolik > 230 mmHg


Diastolik 121-140 mmHg

Sistolik 180-230 mmHg


Diastolik 105-120 mmHg

Sistolik <180 mmHg


Diastolik <105 mmHg

Ukur ulang 15
(5-20)
Sistolik > 230 mmHg
Diastolik 121-140 mmHg

Perdarahan intra serebral


atau gangguan end organ

Positif

Negatif
Ukur ulang 60
Sistolik 180-230 mmHg.
Diastolik 105-120 mmHg

Obat anti hipertensi


parenteral

Observasi.
Obat anti hipertensi oral diberikan
Setelah hari ke 7-10

A.A.B.N. Nuartha, 2007

Batas kadar gula darah aman pada fase

akut stroke iskemik non lakunar: 100200mg% (optimal 150 mg%).


Hiperglikemia reaktif maupun tidak selama
iskemia otak akut menimbulkan efek
berbahaya & keluaran klinis lebih buruk
terutama
stroke non lakunar.

A.A.B.N. Nuartha, 2007

Indikasi dan syarat pemberian

insulin:
- Stroke hemoragik dan non
hemoragik dengan IDDM atau NIDDM.
- Bukan stroke lakunar dengan
DM.

A.A.B.N. Nuartha, 2007

Diindikasikan pada stroke iskemik

embolik akut untuk cegah stroke


ulang.
Heparin/LMWH/heparinoid &
dilanjutkan dengan warfarin bila
memenuhi syarat dapat segera
diberikan pada TIA atau stroke
kardio embolik yang sembuh
sempurna 1-2 hari dengan fibrilasi
atrium.
Juga untuk prevensi DVT pada stroke
iskemik dengan hemiplegia atau

A.A.B.N. Nuartha, 2007

LMWH yang diteruskan antikoagulan oral


memberi keluaran klinis lebih baik pada
trombosis sinus serebral (mis: trombosis
sinus kavernosus).
Antikoagulan oral diindikasikan pada
risiko tinggi emboli otak & ulang (AF non
valvuler, katub jantung buatan, trombus
mural, AMI).
Efektifitas & keamanan heparin I.V.
untuk stroke iskemik akut belum cukup
bukti & masih kontroversial & tidak
direkomendasi.

A.A.B.N. Nuartha, 2007

EVALUATION MANAGEMENT OF ISCHEMIC STROKE


ISCHEMIC STROKE

SUSPECTED LARGE ARTERY


THROMBOSIS/STENOSIS

THROMBOLYTIC DRUG
WITH/OR
ANTICOAGULANT OR
ANGIOPLASTY

LACUNAR STROKE

NO ANTICOAGULANT, CONTROL
HYPERTENSION, PLATELET
INHIBITOR ?

Ultrasound with Doppler or


angiography

HIGH-GRADE
STENOSIS

NOT HIGH-GRADE
STENOSIS

DEFINITIVE
THERAPHY

PLATELET
INHIBITORS

SUSPECTED CARDIOGENIC
EMBOLISM

THROMBOLYTIC DRUG
WITH/OR
ANTICOAGULANT

Echo EG

DEFINITIVE
THERAPHY

A.A.B.N. Nuartha, 2007

STROKE
CT SCAN

HEMORAGIC STROKE

ISCHEMIC STROKE

SURGICAL ?
NO

ICU

YES
OPERATING THEATRE

INSERT ICP MONITOR

RECOMMENDED: ICP < 20 mmHg


MAP < 130 mmHg
CPP > 70 mmHg

YES

INTRACRANIAL HYPERTENSION ?

NO

VENTRICULAR DRAINAGE (IF AVAILABLE)

YES
CONSIDER REPEATING
CT SCAN

INTRACRANIAL HYPERTENSION ?

NO
CAREFULLY WITH DRAW
ICP TREATMENT

HYPERVENTILATION TO PaCO2 30-35 mmHg


YES

NO
INTRACRANIAL HYPERTENSION ?

OTHER SECOND
TIRE
THERAPIES

HIGH DOSE
BARBITURATE
THERAPY

YES

MANITOL (0,25 1,0 g/kg i v

INTRACRANIAL HYPERTENSION ?
(REFRACTORY INTRACRANIAL HYPERTENSION)
YES

HYPERVENTILATION TO
PaCO2 < 30 mmHg
NO

HYPOTHERMIA

STROKE ISKEMIK / NON HEMORAGIK

STROKE
AKUT

CT SCAN
SKOR STROKE

STROKE
ISKEMIK

YA

Acute stroke must be treated as a medical emergency.


Pemeriksaan klinis, Lab, ECG.
ABC 5B.
Mempertahankan patensi jalan nafas & sirkulasi
adekuat.
O2 sesuai kebutuhan (1 2 L/menit).
Euvolemic fluid status: berikan ivfd NaCL 0,9% ringer
laktat / asetat, hindari dekstrosa, pantau urine output.
Pantau tanda vital & status neurologis selama 24 72
jam
Pantau fungsi saluran cerna, saluran kencing, &
keseimbangan cairan elektrolit, gula darah
Pencegahan & penanganan kejang atau edema otak
Status gizi dengan asupan nutrisi adekuat
Neuroproteksi
Neurorestorasi rehabilitasi
Pencegahan & penanganan komplikasi sedini mungkin
Pencegahab & penanganan faktor risiko, penyakit
penyerta, atau kausa.

TIDAK

STROKE HEMORAGIK
(P I S)
A.A.B.N. Nuartha, 2007

EVALUASI
pemberian
tPA ?

TIDAK

YA
MANAGEMEN TEKANAN DARAH:
Anti hipertensi bila diperlukan.
SBP > 185 mmHg atau DBP > 110 mmHg:
Labetalol.
Nikardipin.
Diltiazem.
DBP >140:
Nitroprusside.
Jika tekanan darah tidak menurun, jangan
berikan tPA.

Antihipertensi bila diperlukan..


Hipertensi:
SBP > 220 mmHg atau DBP > 120 mmHg,
diturunkan 10 15%.
Labetalol.
Nikardipin.
Diltiazem.
DBP > 140 mmHg, diturunkan 10 15%
Nitroprusside.
Anti koagulan pada kasus selektif dengan
persyaratan & pemantauan ketat.
Anti platelet agent:
Asetosal oral, dosis awal 160 325 mg, selanjutnya
75 325 mg/hari

TROMBOLISIS
tPA iv :
Pada stroke iskemik akut dengan onset jelas tidak > 3 jam.
Memenuhi kriteria inklusi & eksklusi.
Dirawat di ICU / stroke unit.
Dosis 0,9 mg/kg iv > 60 menit, 10% dosis sebagai bolus inisial & 90% sisanya dalam
infus 60 menit dosis maksimal 90 mg.
Dipantau tekanan darah, adanya gejala perdarahan & pemburukan klinis.
tPA intra-arterial
Onset jelas tidak > 6 jam.
ANTI PLATELET AGENT
CT scan tidak ada perdarahan dalam 24 jam setelah pemberian tPA.
Asetosal oral dosis awal 160 325 mg, selanjutnya 75 325 mg/hari

PREVENSI
SEKUNDER

A.A.B.N. Nuartha, 2007

STROKE HEMORAGIK
(PERDARAHAN INTRASEREBRAL/PIS SPONTAN)
Acute stroke must be treated as a medical emergency.
Pemeriksaan klinis, lab, ECG.
ABC 5 B
Intubasi endotrakeal bila PO2 < 60 mmHg/7,9 kPa atau PCO2 > 50
mmHg/6,3 kPa, scanosis, impending gagal nafas, atau ancaman
aspirasi.
Euvolemic status berikan NaCL 0,9%, ringer laktat/asetat, hindari
dektrosa, pantau urine output.
Deteksi pemburukan defisit neurologik fokal/fokal - umum.
Deteksi tanda trauma kapitis kausa trauma.
Pantau tanda vital & status neurologis selama 24 72 jam.
Pantau status gizi, malnutrisi akan menghambat pemulihan.
Neuro proteksi.
Program fisioterapi rehabilitasi.
Pencegahan dan penanganan komplikasi, faktor risiko, dan
penyakit/gangguan penyerta atau kausa.

STROKE

CT SCAN
SKOR
STROKE

TIDAK

STROKE ISKEMIK

YA

STROKE HEMORAGIK
(P I S)

A.A.B.N. Nuartha, 2007

STROKE HEMORAGIK
(P I S)

MANAGEMEN TEKANAN DARAH


HIPERTENSI:
Tekanan darah optimum individual.
Anti hipertensi bila MAP > 130 mmHg, dan dipertahankan
CPP >70 mmHg (CPP = MAP ICP).
Tidak boleh diturunkan > 20 - 25% pada fase akut.
Cegah MAP > 110 mHg pasca operasi dikompresi.
Labetalol, Nikardipin, Diltiazem, Esmolol, Enalapril, Hidralazin, Nitropruside
Labetalol 2(2-8) mg/menit i.v. infus kontinyu/titrasi atau 10 20 mg i.v. 1 2 menit.
Bisa diulangi 40 80 mg i.v. tiap 10 menit sampai dosis maksimal (300 mg).
Nikardipin 5 mg/jam i.v. infus, ditingkatkan 2,5 mg/jam tiap 15 menit sampai dosis maksimal 15 mg/jam.
Diltiazem 5 40 mg/kg/menit infus kontinyu.
Nitroprusside 0,25 0,5 mcg/kg/menit i.v. infus titrasi ditingkatkan 0,5 mcg/kg/menit, dosis maksimal 10
mcg/kg/menit (jika SBP > 230 mmHg atau DBP >140 mmHg).
HIPOTENSI:
Volume replenishment.
Pantau dengan CVP atau pulmonary Wedge pressure.
After volume replenishment, SBP < 90 mmHg:
Dopamin , Dobutamin, Phenylephrine, Norepinefrin.
Dopamin 2 5 mcg/kg/mnt I,v infus, ditingkatkan sampai 5 10 mcg/kg/mnt.
Dobutamin 5 15 mcg/kg/mnt i.v. infus, ditingkatkan sampai 40 mcg/kg/mnt.

STROKE
HEMORAGIK
(P I S)

MANAGEMEN
OPERATIF

MANAGEMEN
CAIRAN

MANAGEMEN
KEJANG

Konsul Bedah saraf.


Kandidat operasi (removal of
hematoma):
Perdarahan serebelum > 3
cm, dengan deteriorasi
neurologik, kompresi Brain
stem & hidrosefalus akut.
PIS dengan efek desak,
dengan kemungkinan
Good outcome.
Usia muda dengan
perdarahan lobar
moderate-large &
deteriorasi klinis.

Bila perlu anti konvulsi


bila kejang atau
mencegah kejang.
Fenitoin loading dose 18
(15 20) mg/kg
> 30 60 mnt.

Goal : Euvolemia.
Optimal CVP & PWP.
1600 2200 ml/hr.
Koreksi elektrolit bila
diperlukan.

A.A.B.N. Nuartha, 2007

STROKE HEMORAGIK
(P I S)

MANAGEMEN
SUHU BADAN

MANAGEMEN ICP
MENINGKAT

Hipertermia:
Cooling Blanket.
Ice Water gastric
lavege.
Paracetamol
i.v/oral/rectal.

ICP > 20 mmHg > 5 menit.


Goal ICP < 20 mmHg & CPP > 70 mmHg.
Osmoterapi
Mannitol 15 25% 0,25 2 g/kg i.v. infus 30 60 menit.
(25 50 g > 30 menit, diulangi 25 g tiap 6 jam).
Salin 3% hipertonik infus 50 ml/10 menit.
Gliserol 10% infus.
Target serum osmolarity: > 310 - < 340 mOsm/L.
Hiperventilasi terkontrol PaCO2 30 35 mmHg. ICP menurun
25 30%.
Hipotermia.
Barbiturate coma: Safe limit: 10 mg/kg/hari.
Relaksan otot:
Nondepolarizing agent (ecuronium, pancuronium).
THAM buffer solution infus kontinyu 1 mmol/kg/jam via CV
line.
Operasi dekompresi (ventricular drainage).

A.A.B.N. Nuartha, 2007

OPERASI DEKOMPRESI ?
1.

2.
3.
4.
4.

Tingkat kesadaran:
Kesadaran menurun (sopor koma)/GCS < 8, operasi
atau tidak operasi angka kematian tetap tinggi (70100 %), kecuali life saving surgery pada GCS < 4
dengan kompresi batang otak dari perdarahan
serebelum.
Tempat lesi:
Hematom besar di serebelum atau substansia alba
subkortikal/lobar dengan pemburukan kunis cepat.
Penampang hematom:
> 3 cm, khususnya perdarahan serebelum.
Volume perdarahan:
30 60 cc. Bukan kandidat operasi perdarahan < 10 cc
atau dengan defisit neurologis minimal.
Waktu:
Secepatnya dalam waktu 0 - 6/12 jam (0 48 jam) atau
ditunda sampai 7 -15 hari

A.A.B.N. Nuartha, 2007

RECOMMENDATION OF EVACUATION OR
ASPIRATION
SITE OF
CONDITION
HEMATOM
A

IN
DIC
ATI
ON

Putamen

+
_
_
+
+
+

Alert, hematoma < 30 ml


.
Hematoma volume > 30 ml

Sopor coma, > 60 ml


Thalamus

Deep coma,
Subcortex
......
.
Pons
+ : Recommended - : not recommended + : Questionable
Drowsy / lethargic, 20 - 60
Cerebellu
(M. Fisher, 2001)
ml ...
m
Young, progressive deficits .
Advanced age ...
.......
Hematoma >3 cm diameter

A.A.B.N. Nuartha, 2007

CLASIFICATION OF SUBARACHNOID HEMORRHAGE


WORLD FEDERATION OF
NEUROLOGICAL SURGEONS
GRADE
WFNS
GRAD
E
I
II
III
IV
V

GCS

15
14 13
14 13
12 7
63

HUNT AND HESS CLASSIFICATION


SCALE

MOTOR
DEFICIT

GRADE NEUROLOGICAL STATUS

Absent
Absent
Present
Present or
absent
Present or
absent

I
II
III
IV
V

Asymptomatic, or minimal
headache and slight
nuchal rigidity.
Moderate to severe
headache, nuchal rigidity;
no neurologic deficit except
cranial nerve palsy.
Drowsy, minimal neurologic
deficit.
Stuporous, moderate-tosevere hemiparesis;
possibly early decerebrate
rigidity and vegetative
disturbances.
Deep coma, decerebrate
rigidity moribund
apearance.

SUBARACHNOID HEMORRHAGE OUTCOME OUTCOME ALGORITHM


S AH

WFNS
GRADE I III
CLIP / COIL

CEREBRAL
VASOPASM

WFNS
GRADE IV V

YES

YES

WFNS GRADE II III


AFTER SURGERY FOR
HEMATOMA OR
VENTRICULOSTOMY

NO
NO
FUNCTIONAL
INDEPENDENCE
NO ASISTANCE NEEDED,
MINOR HANDICAP

(E.F.N. Wijdicks, 2003)

INDETERMINATE

POOR UTCOME
SEVERE DISABILITY,
VEGETATIVE STATE,
OR DEATH

A.A.B.N. Nuartha, 2007

HEMORRHAGIC STROKE (ICH):


PROGNOSTICATOR OF POOR OUTCOME
> 70 years.

level of conciousness after ictus (each

grade).
Limb paresis (each grade).
Hyperglicemia after ictus.
ICH : Blood volume > 60 cc.
IVH : blood volume > 20 cc.
Midline shift of septum pellucidum/pineal
gland (6 10 mm) on CT scan.
Acute hydrocephalus (putaminal hemorrhage)
(Daverat et al, 1991; Fieschi et al, 1988; Phan et al, 2000)
A.A.B.N. Nuartha, 2007

ISCHEMIC STROKE (ANTERIOR CIRCULATION):


PROGNOSTICATOR OF POOR OUTCOME

Level of conciousness after ictus.


Gaze palsy, gaze preference, pupillary

asymmetry.
Hypodensity > 50% of arterial territory,
brain swelling, or early midline shift on
CT scan.
Need for reintubation and mechanical
ventilation.
(Wijdicks, Scott, 1997).

ISCHEMIC STROKE (POSTERIOR CIRCULATION):


PROGNOSTICATOR OF POOR OUTCOME

Basilar artery occlusion causing locked-

in syndrome or coma.
Cerebellar infarction with brain stem
compression and hydrocephalus.
Bilateral thalamic infarcts.

(Nadeau, et al, 1992).

Blood pressure
Smoking lipids

Stroke mortality

Mass strategy in population

Primary Prevention

First ever stroke

Acute treatment

Secondary Prevention

Recurrent stroke

High-risk strategy
In individual

Hypertension
TIA
Atrial fibrilation
Other vascular disease

Rehabilitation

Stroke-related disability

PENCEGAHAN
STROKE
1.Promosi kesehatan
2.Pencegahan primer
3.Pencegahan sekunder

PROMOTION

STROKE PREVENTION
PRIMARY PREVENTION

SECONDARY PREVENTION

STROKE CONTROL STRATEGY

NORMAL

RISK FACTOR

STROKE/TIA

PROMOTION

PRIMARY PREVENTION

SECONDARY REVENTION

MODIFY LIFE-STYLE

MODIFY LIFE-STYLE

- CONTROL OF RISK FACTOR

MODIFY LIFE-STYLE

- CONTROL OF RISK FACTOR


- ANTI THROMBOTIC.
- THROMBECTOMY.
- ANGIOPLASTY AND
STENTING

MODIFY
LIFE-STYLE

CONTROL OF
ANTI
THROMBECTO
RISK
THROMBOTI MY
FACTORS
C

ANGIOPLASTY
AND
STENTING

1. Diet

1. Inmodifiable.

2. Physical
exercise.

2. Modifiable.

1. Patient with high


risk symptomatic
caroted stenosis
or inoperable
cases.

3. Cessation of
smoking.
4. Alcohol
reduction.

1. Anti platelet.

1. Symptomatic
stenosis (>70%).
2. Anti coagulant.
2. Asymptomatic
stenosis (<90%).

Gaya hidup sehat:


Mengatur pola makan yang sehat.
Menghentikan rokok.
Menghindari minum alkohol dan
penyalah gunakan obat.
Olah raga teratur.
Menghindari stres dan istirahat
yang cukup.

PREVENSI SEKUNDER
1.
2.

3.

4.

Modifikasi gaya hidup dan faktor risiko.


Anti Platelet agent:
Asetosal/ASA tab: 75 325 mg/hari, 1 X I.
ASA 25 mg/Dipyridamole 200 mg cap: 2 X I.
Clopidogrel 75 mg tab: 1 X I.
Ticlopidine 250 mg tab: 2 X I.
Aspirin 75 mg tab + Clopidogrel 75 mg tab: 1 X I.
Oral anti coagulant:
Warfarin rekomendasi pada stroke dengan AF,
Prosthetic heart valves dan kardioemboli lain.
Surgery / radio surgery.

Canadian Neurological Scale.


Scandinavian Neurological Stroke Scale.
European Stroke Scale.
Rankin Scale.
Barthel Index.
Outcame after coma.

COMA

DEAD

SURVIVOR

DEPENDENT
(ASSISTANCE WITH PERSONAL NEEDS)

VEGETATIVE
STATE

PERSISTENT
VEGETATIVE STATE

SEVERELY
DISABLED

LOCK-IN
SYNDROME

INDEPENDENT
(LOCK AFTER THEMSELVES)

MODERATELY
DISABLED

AKINETIC MUTISM

GOOD
RECOVERY

Anda mungkin juga menyukai