Anda di halaman 1dari 1

P a g e | 35

KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN ( KTSP ) SMA TUNAS GADING JAKARTA

H. Kriteria Ketuntasan Minimal ( KKM)


Dengan memperhatikan surat edaran dari Dinas Pendidikan Provinsi Daerah Khusus
Ibukota Jakarta Nomor .. serta dengan melihat kemampuan para siswa SMA Tunas
Gading , sekolah telah menentukan criteria ketuntasan minimal untuk masing-masing mata
pelajaran sesuai dengan table di bawah ini :
Kriteria Ketuntasan Minimal
No
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13

MATA PELAJARAN
Pendidikan Agama
Pendidikan Kewarganegaraan
Bahasa Indonesia
Bahasa Inggris
Matematika
Fisika
Biologi
Kimia
Sejarah
Geografi
Ekonomi
Sosiologi
Seni Budaya
Pendidikan Jasmani, Olah raga dan
Kesehatan
Teknologi Informasi dan Komunikasi
Muatan Lokal

14
15
16

X
80
80
75
75
70
70
70
70
75
70
70
70
80

PROSENTASI KETUNTASAN
XII
XII
XI IPA XI IPS
IPA
IPS
80
80
80
80
80
80
80
80
75
75
75
75
75
75
75
75
70
70
70
70
70
70
70
70
70
70
70
70
70
70
70
70
75
75
75
75
70
70
70
70
70
70
70
70
70
70
70
70
80
80
80
80

80

80

80

80

80

75
75

75
75

75
75

75
75

75
75

Sekolah menargetkan terjadi peningkatan kriteria ketuntasan minimal untuk setiap tahun.
Oleh karena itu seluruh tenaga pendidik dan tenaga kependidikan dituntut untuk kerja keras.
I.

Kriteria Kenaikan Kelas dan Penjurusan


1. Kenaikan Kelas
Kenaikan kelas diatur oleh sekolah dengan mengacu kepada ketentuan
ketentuan yang telah ditetapkan oleh Dinas Pendidikan Provinsi DKI Jakarta.
Sekolah menetapkan kriteria kenaikan kelas sebagai berikut :
a. Kenaikan kelas dilaksanakan pada setiap akhir tahun pelajaran atau pada
akhir semester 2

Anda mungkin juga menyukai