Anda di halaman 1dari 4

BAB IV

PENUTUP
A. Kesimpulan
Pasien dengan nama Ny. NA dengan diagnosa Frozen shoulder dengan keluhan utama
nyeri pada bahu kirinya disertai dengan keterbatasan lingkup gerak sendi (LGS) pada bahu.
Dengan keadaan seperti ini pasien merasa sangat mengganggu aktivitas kesehariannya.
Dengan beracuan dengan permasalahan tersebut penulis mencoba memberikan program
fisioterapi dengan modalitas short wave diathermy, terapi manipulasi dengan pemberian traksi
dan slide pada sendi bahu tangan dengan ditambah terapi latihan menggunakan active exercise,
dengan tujuan untuk mengatasi problematik yang muncul pada pasien ini dengan program dua
kali terapi. Setelah diberikan program fisioterapi selama dua kali pertemuan diperoleh hasil yang
cukup baik hal ini dapat dilihat dari: 1) penurunan nyeri dilihat dari evaluasi VAS LGS sendi
bahu juga mengalami kenaikan baik pada gerak aktif maupun pasif, gerak aktif yang sebelumnya

B. Saran
Pada kasus frozen shoulder ini dalam pelaksanaannya sangat dibutuhkan kerjasama
antara terapis dengan penderita dengan bekerjasama dengan tim medis lainnya, agar tercapai
hasil pengobatan yang maksimal. Selain itu hal-hal lain yang harus diperhatikan antara lain :
a. Bagi penderita disarankan untuk melakukan terapi secara rutin, serta melakukan latihanlatihan yang jenis modalitas fisioterapi yang tepat dan efektif buat penderita, selain itu
fisioterapis hendaknya meningkatkan ilmu pengetahuan serta pemahaman terhadap hal-hal
yang berhubungan dengan studi kasus karena tidak menutup kemungkinan adanya
terobosan baru dalam suatu pengobatan yang membutuhkan pemahaman lebih lanjut.
b. Bagi keluarga pasien disarankan agar terus memberikan motivasikepada pasien agar mau
latihan di rumah dan ikut mengawasi pasien dalam berlatih.
c. Bagi masyarakat disarankan jika tiba-tiba merasakan nyeri hebat pada bahu dan
keterbatasan gerak pada bahu segera memeriksakan diri ke dokter karena ditakutkan
timbulnya masalah baru dan dapat memperlama proses penyembuhan itu sendiri.

34

35

DAFTAR PUSTAKA
Apley Graham A. : The Joint Shoulder Apleys System of Orthopaedics and Fracture. 6th Ed.
1982 : 158-165
AAOS (American Academy of Orthopedic Surgeon), 2007. Frozen Shoulder, diakses 3 Agustus
2014, dari http://www.AAOS.frozenshoulder.com
Blanchard et al., 2010, V. Blanchard, S. Barr, F.L. Cerisola, The effectiveness of corticosteroid
injections compared with physiotherapeutic interventions for adhesive capsulitis: a
systematic review, Physiotherapy, Vol. 96, Iss. 2, 2010, 95-107

Caillet R, 1981, Shoulder pain , 2 nd ed, Philadelphia : FA Davis Company, 1981 :82-9.
David. Ring, 2009. Aprroach to The Patient with Shoulder Pain. In Primary Care Medicine.
Lippincott Williams and Wilkins. p:150
Djohan Aras, 2004. Penatalaksanaan fisioterapi pada frozen shoulder. Akfis:

Ujungpandang

Donatelli, Robert, Wooden, Micheal J. 1999. Orthopaedic Physical therapy. Churchil


Livingstone Inc. hal: 160

Dudkiewicz et al., 2004, I. Dudkiewicz, A. Oran, M. Salai, R. Palti, M. Pritsch, Idiopathic


adhesive capsulitis: long-term results of conservative treatment, The Israel Medical
Association Journal, Vol. 6, Iss. 9, 2004, 524-526

Golfried Sianturi, 2008, Studi komparatif injeksi dan oral triamcinolone acetonide pada sindroma
frozen shoulder . Semarang. 2008.

Goats, 1990. Physiotherapy Treatment Modalities: Microwave Diathermy, Br. J. SP. Med; Vol 24,
No. 4

Jennifer Kemp et al., 2012 Unreliability of the Visual Analog Scale in Experimental Pain

36

Assessment: A Sensitivity and Evoked Potentials Study 2012;15;E693-E699.

Jewell et al., 2009, D.V. Jewell, D.L. Riddle, L.R. Thacker, Interventions associated with an
increased or decreased likelihood of pain reduction and improved function in patients
with adhesive capsulitis: a retrospective cohort study, Physical Therapy, Vol. 89, Iss. 5,
2009, 419-429
Keith, Strange, 2010. Passive Range of Motion and Codmans Exercise. American Academy of
Orthopaedic Surgeons.

Lubiecki and Carr, 2007, M. Lubiecki, A. Carr, Frozen shoulder: past, present, and future,
Journal of Orthopaedic Surgery, Vol. 15, Iss. 1, 2007, 1-3
Mancini RM, 2009. Musculoskeletal pain . In: Halstead LS, Grabois M, eds. Medical
Rehabilitation. New York : Raven Press, 1985 : 91 107.
Neviaser and Hannafin, 2010, A.S. Neviaser, J.A. Hannafin, Adhesive capsulitis: a review of
current treatment, The American Journal of Sports Medicine, Vol. 38, Iss. 11, 2010, 23462356
Potter, Perry. 2005 A.G.Buku Ajar Fundamental Keperawatan : Konsep, Proses, Dan
Praktik.Edisi 4.Volume 1.Alih Bahasa : Yasmin Asih, dkk. Jakarta : EGC.
Priguna, Sidharta. 2003. Sakit neuromuskuloskeletal dal praktek umum. Fakultas Kedokteran
Universitas Indonesia: Jakarta
Sidharta, 1984. Sakit neuromuskuloskeletal dalam praktek umum. Jakarta, PT Dian Rakyat, 1984
: 99 102.
Soeharyono, 2004. Sinkronisasi gerak persendian daerah gelang bahu pada gerak abduksi
lengan. Maj Fisioterapi 2004: 2(23).
Soren and Fetto, 1996, A. Soren, J.F. Fetto, Contracture of the shoulder joint, Archives of
Orthopaedic and Trauma Surgery, Vol. 115, Iss. 5, 1996, 270-272
Snell, S, 2006. Anatomi Klinik untuk Mahasiswa Kedokteran, Edisi 6, EGC.

37

Thamrinsyam H, 2000, The management of musculoskeletal disorders. In. Management of


inflamatory disease after year 2000, Jakarta : PT. Schering Plough Indonesia Tbk, 2000 :
24 42.
Uhthoff and Boileau, 2007, H. Uhthoff, P. Boileau, Primary frozen shoulder: a global capsular
stiffness versus localized contracture, Clinical Orthopaedics and Related Research, Vol.
456, 2007, 79-84
Wewers M.E. & Lowe N.K. (1990) A critical review of visual analogue scales in the
measurement of clinical phenomena. Research in Nursing and Health13, 227-236.
Williams & Wilkins, 2005 , Orthopedic Rehabilitation, Assesment, and Enablement 3 rd Edition.,
Philadelphia, USA
Woodward W. Thomas, Best M. Thomas, 2000 The Painful Shoulder : Part I. Clinical evaluation,
American Academy of Family Physicians, http://www.aafp.org/afp/20000515/3079.html
Wong and Tan, 2010, P.L.K. Wong, H.C.A. Tan, A review on frozen shoulder, Singapore Medical
Journal, Vol. 51, 2010, 694-697
Zuckerman and Rokito, 2011, J. Zuckerman, S. Rokito, Definition and classification of frozen
shoulder: a consensus approach, Journal of Shoulder and Elbow Surgery, Vol. 20, 2011,
322-335

Anda mungkin juga menyukai