Anda di halaman 1dari 5

AylaCream.

com

Home

About Us

Disclaimer

Privacy policy

Contact

DMCA

Home Kecantikan Wajah 5 Cara Mencerahkan Wajah Kusam dengan Masker Alami

5 Cara Mencerahkan Wajah Kusam


dengan Masker Alami
by Admin 2 | category Kecantikan Wajah | No Comments
Mempunyai wajah yang cerah alami dan bersinar adalah keinginan setiap orang. Tidak hanya
perempuan saja, tapi sekarang ini kebanyakan laki-laki juga menginginkan wajah yang cerah
dan bersinar. Untuk mendapatkan wajah yang cerah dan bersinar, dapat dilakukan dengan
berbagai cara salah satunya yaitu dengan menggunakan masker. Cara mencerahkan wajah
kusam dengan masker alami, dapat Anda lakukan dengan menggunakan berbagai buah dan
juga sayuran. Penggunaan cara alami ini sangat aman dan tidak menimbulkan efek samping
yang berbahaya terhadap kulit wajah Anda yang sensitif.

Ada banyak sekali jenis masker yang dapat digunakan untuk merawat kulit wajah agar
tampak putih cerah. Berikut cara mencerahkan wajah kusam dengan masker alami yang dapat
Anda coba:
1.

Cara mencerahkan wajah kusam dengan pisang

Pisang merupakan buah yang sangat mudah untuk di dapatkan dan harganya juga relatif
murah dan terjangkau. Kandungan mineral dan vitamin dalam pisang sangat baik untuk
membantu mencerahkan wajah yang kusam. Untuk menggunakan masker pisang ini,
sebaiknya Anda pilih masker pisang jenis pisang susu. Cara penggunaannya juga sangat
mudah, hancurkan pisang dengan menggunakan sendok kemudian campur dengan minyak
zaitun dan gunakan selama kurang lebih 10 menit rutin setiap harinya.
2.

Cara mencerahkan wajah kusam dengan tomat

Cara mencerahkan wajah kusam dengan masker alami selanjutnya yaitu dengan
menggunakan masker tomat. Buah tomat sangat banyak mengandung antioksidan yang
sangat baik untuk kesehatan kulit. Tomat juga dapat mencegah timbulnya jerawat dan juga
mencerahkan kulit kusam. Untuk menggunakan tomat sebagai masker, caranya yaitu dengan
menghancurkan tomat sampai halus kemudian oleskan pada sekitar wajah dan diamkan
selama 10 sampai 15 menit, kemudian bilas dengan air hangat. Atau Anda dapat langsung
memijatkan tomat yang sudah dibelah pada area sekitar wajah Anda yang kusam.
3.

Cara mencerahkan wajah kusam dengan putih telur

Putih telur tidak hanya baik untuk dikonsumsi tapi juga dapat membantu mencerahkan wajah
kusam. Untuk mendapatkan wajah yang cerah, gunakan putih telur sebagai masker sebelum
tidur dan bilas pada saat Anda bangun pada pagi harinya. Agar hasilnya maksimal dalam
membilasnya gunakan air hangat.
4.

Cara mencerahkan wajah kusam dengan labu

Labu mengandung senyawa Zinc yang dapat mencerahkan wajah. Untuk mendapatkan wajah
yang cerah, Anda dapat menggunakan parutan labu yang sudah dicampur dengan putih telur
dan juga madu. Gunakan masker ini rutin setia harinya selama 10 menit.
5.

Cara mencerahkan wajah kusam dengan Alpukat

Belum banyak orang yang mengetahui jika ternyata alpukat dapat dijadikan bahan untuk
mencerahkan wajah. Cara mencerahkan wajah kusam dengan masker alami yang terbuat dari
alpukat sangat mudah.Anda hanya tinggal menghancurkan alpukat kemudian
mengoleskannya pada wajah. Alpukat dapat membantu menjaga kelembaban pada kulit
wajah Anda.
Selain dengan menggunakan masker untuk mencerahkan wajah, Anda juga harus
mengimbanginya dengan gaya hidup sehat. Cara mencerahkan wajah kusam dengan masker
alami tidak akan berhasil jika Anda tidak rutin menggunakannya dan juga mengimbanginya
dengan hidup sehat. Gaya hidup sehat untuk kulit wajah dapat Anda mulai dengan selalu
membersihkan wajah ketika bangun tidur dan akan tidur. Selain itu, perbanyak minum air
putih juga dapat membantu mencerahkan kulit wajah Anda yang kusam.

Tidak bosan kami mengingatkan kepada teman-teman semua agar sebelum menggunakan
berbagai info seputar perawatankulit yang ditemukan di internet baik dari website ini maupun
dari website lainnya usahakan untuk selalu berkonsultasi dulu dengan yang telah
berpengalaman memakainya atau bisa juga menghubungi dokter kulit Anda ataupun
konsultan kecantikan Anda.
Tweet

Related Posts

Tips Kecantikan Wajah Wanita Abadi Selamanya


by Admin

Cara Perawatan Wajah yang Salah dan Berbahaya bagi Kulit


by Admin

Search the

Popular Posts
o

Cara Menghilangkan Jerawat Batu Dengan Cepat Secara Alami No

Comments
o

Tips Menghilangkan Jerawat Secara Alami No Comments

Cara Merawat Rambut Agar Cepat Panjang ,Tidak Rontok

,Bercabang No Comments

Diet Golongan Darah O , A , B dan AB untuk Tubuh Proporsional


No Comments

Cara Mengecilkan Perut Buncit Dengan Cepat Pada Wanita dan Pria
No Comments

Cara Menghilangkan Komedo Hitam di Wajah dan Hidung No


Comments

Cara Mencegah dan Menghindari Berbagai Jenis Jerawat No


Comments

Artikel Terbaru

Tips Kecantikan Wajah Wanita Abadi Selamanya

Resep Pemutih Badan Alami yang Permanen Hasilnya

Tips Dan Cara Menjaga Hubungan Agar Tetap Langgeng Dan

Harmonis

Cara Memutihkan Kulit Badan dan Membuatnya Mulus

Cara Perawatan Wajah yang Salah dan Berbahaya bagi Kulit

Inilah Cara Menjadi Wanita Yang Disukai Pria Cekidot

Perawatan Kulit Wajah agar Sehat dan Bersih

AylaCream.com Copyright 2015.


Sitemap.

Anda mungkin juga menyukai