Anda di halaman 1dari 7

WORKSHOP PENGEMBANGAN RPP

BERBASIS KURIKULUM 2013

MELEPAS KUMPARAN STATOR

NAMA
: MOHAMAD KHAMAMI
NO PESERTA : 13030561710717

PLPG NON BLOK


TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK
UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG
2013
NPA : 3994
LEMBAR KERJA SISWA ( JOB SHEET )
SMK TAMAN
KARYA MADYA
KEBUMEN
Jurusan Teknik
Instalasi Tenaga Listrik

Judul :

MELEPAS KUMPARAN
STATOR

Kelas : XI TITL

No.Job :
Waktu : 30 Menit
No.Kelompok / Nama :
1.
2.
3.

I . TUJUAN :
Setelah menyelesaikan latihan ini peserta mampu :
1. Memilih peralatan dan perlengkapan yang akan digunakan untuk melepas kumparan
stator secra tepat dan benar.
2. Melepas kumparan stator dari dalam alur-alur stator dengan cara dan teknik-teknik
yang benar sesuai petunjuk yang berlaku.
II. BAHAN :
1. Motor Listrik
2. Kawat email
3. Kertas Prispan
4. Tali rami
5. Kabel
6. Selongsong kabel
III. ALAT :
1. Obeng kembang dan pipih (sedang) 1 Buah
2. Kunci pas
1 Buah
3. Kunci ring
1 Buah
4. Tracker
1 Buah
5. Palu besi 0,5 Kg
1 Buah
6. Palu karet
1 Buah
7. Penitik
1 Buah
8. Tang potong
1 Buah
9. Tang lancip
1 Buah
10. Tang kombinasi
1 Buah
11.Snap tang
1 Buah
IV. INFORMASI SINGKAT
1. Melepaskan kumparan stator dari dalam alur-alur stator dapat dilakukan dengan
berbagai cara, melihat dari kondisi kerusakan kumparan.
2. Apabila kumparan stator terbakar sampai hangus total, maka untuk melepasnya perlu
harus dibakar menggunakan blower (untuk menghilangkan lak penyekat).
3. Apabila kerusakan kumparan stator tidak terlalu parah, maka untuk melepasnya cukup
dengan melepas pasak-pasak pada alur-alur, dan selanjutnya kawat-kawat kumparan
dengan mudah dapat dikeluarkan.

4. Apabila keadaan pada nomor 2 terjadi dan kita terpaksa memotong salah satu kepala
kumparan, maka jangan lupa diusahakan untuk menyisakan masing-masing 1
kelompok kumparan utama dan pembantu untu motor 1 fasa.
5. Jangan menggunakan obeng pada waktu mengeluarkan pasak dari dalam alur-alur
stator, karena akan merusak sisi dan permukaan stator.
6. Agar berhati-hati pada waktu melepas pasak kumparan dari dalam alur-alur stator
dengan menggunakan gergaji, kemungkinan akan merusak sisi-sisi alur stator.
7. Juga agar lebih berhati-hati apabila kita menggunakan blower untuk membakar kepala
kumparan, karena kemungkinan akan merusak rumah stator dan stator itu sendiri.
V. LANGKAH KERJA :
1. Lepaskan stator dari rumah stator (bila mungkin).
2. Lepaskan tali ikatan pada masing-masing kepala kumparan
3. Potonglah kepala kumparan pada salah satu sisi, atau keduanya dengan menggunakan
pahat, gergaji atau air chisel.
4. Sisakan masing-masing kelompok kumparan utama dan pembantu untuk motor 1 fasa
sebagai contoh.
5. Lepaskan semua pasak dari dalam alur stator dengan menggunakan pendorong dari
bambu/kayu dan palu atau dengan menggunakan gergaji tangan.
6. Keluarkan seluruh kawat kumparan dari alur-alur stator dengan menggunakan tang
kombinasi atau yang sejenisnya.

Norma Penilaian :
No. Ketentuan normatif
1 Menggunakan Pakaian praktek
2 Persiapan Job Sheet
3 Menyediakan alat praktek
4 Menyediakan bahan praktek
5 Sikap
6 Laporan
Jumlah

Skor
10
10
10
50
10
10
100

Perolehan

VI. LAPORAN :
Petunjuk : Laporkanlah hasil pengamatan anda pada lembar di bawah ini

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP


Mata Pelajaran
Kelas/Semester
Tahun Pelajaran
Waktu Pengamatan

: Perbaikan Motor Lisrik


: XI/2
: 2013/2014
:

Indikator sikap aktif dalam pembelajaran membongkar kumparan motor.


1. Kurang baik jika menunjukkan sama sekali tidak ambil bagian dalam pembelajaran
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha ambil bagian dalam pembelajaran tetapi belum
konsisten
3. Sangat baik jika menunjukkan sudah ambil bagian dalam menyelesaikan tugas kelompok
secara terus menerus dan konsisten
Indikator sikap bekerja sama dalam kegiatan kelompok.
1. Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk bekerja sama dalam kegiatan
kelompok.
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok
tetapi masih belum ajeg/konsisten.
3. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha bekerjasama dalam kegiatan kelompok
secara terus menerus dan ajeg/konsisten.
Indikatorsikaptoleranterhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif.
1. Kurang baik jika sama sekali tidak bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah
yang berbeda dan kreatif.
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses
pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten.
3. Sangat baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses
pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan ajeg/konsisten.
Bubuhkan tanda centang () pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.
Sikap
No

NamaSiswa

Aktif
KB

Tri Suprapti

Gunawan

Tri Wuryani

4.

Widadi

5.

Roni Nunuk Sugiyanto

6.

Agung Dalyanto

7.

Sutarjo

Bekerjasama
SB

KB

SB

Toleran
KB

SB

8.

Rokhmad Astika T.

9.

Eko Prasetyo

Keterangan:
KB

: Kurang baik

: Baik

SB

: Sangat baik
LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN KETERAMPILAN

Mata Pelajaran
: Perbaikan Motor Listrik
Kelas/Semester
: XI/2
Tahun Pelajaran
: 2013/2014
Waktu Pengamatan :
Indikator terampil menerapkan pemecahan masalah pada setiap kasus kerusakan yang terjadi
pada motor listrik.
1. Kurang terampil jika sama sekali tidak dapat menangani permasalahan yang terjadi pada
kerusakan pada motor listrik.
2. Terampil jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bisa memahami untuk menangani
setiap permasalahan yang terjadi pada motor listrik
3. Sangat terampil ,jika menunjukkan kecepatan dan ketepatan dalam mendiagnosis dan
mengatasi kerusakkan yang terjdi pada motor listrik.
Bubuhkan tanda centang () pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.
Keterampilan
No

NamaSiswa

Menerapkan konsep pemecahan


masalah
KT

Tri Suprapti

Gunawan

Tri Wuryani

Widadi

Roni Nunuk Sugiyanto

Agung Dalyanto

Sutarjo

Rokhmad Astika T.

Eko Prasetyo

ST

Keterangan:
KT

: Kurang terampil

: Terampil

ST

: Sangat terampil

Anda mungkin juga menyukai