Anda di halaman 1dari 14

LOGO

2nd Software Workshop :


Computational Fluid Dynamics

CFD

PLC and SCADA Lab.


30 April 2016 1 Mei 2016

Contents

Introduction to CFD

Simulation Methods

Objective

Lets Start Modelling

Introduction to CFD
Computational Fluid Dynamic (CFD) merupakan cabang
dinamika fluida yang menggunakan metode numerik dan
algoritma untuk memecahkan dan menganalisis kasuskasus yang melibatkan aliran fluida menggunakan bantuan
komputer untuk mensimulasikan interaksi antara liquid, gas
maupun solid.
CFD menyelesaikan sebuah benda uji yang disimulasikan
berdasarkan metode volume hingga dimana domain dari
sebuah benda uji didefinisikan menjadi sebuah set control
volume. Persamaan yang digunakan seperti hukum
kekekalan massa, momentum, energy, species dll.

CFD Application
CFD digunakan di semua tingkat proses engineering seperti
studi konseptual desain baru, detail pengembangan proyek,
optimasi dan penyelesaian, dan design ulang.
Aplikasi CFD
Penerbangan : Desain Sayap, Mesin Turbin
Automotif : Aerodinamika bodi mobil
Energi dan Pembangkit Daya : optimasi proses pembakaran,
peningkatan efisiensi turbin
Perkapalan : Desain kapal selam
Perminyakan : aliran internal dan eksternal pipa
Elektronika : perpindahan panas dalam circuit boards
Medis : aliran dalam pembuluh darah
Lingkungan : dispersi polutan di udara dan air

Simulation Steps
Tentukan tujuan dari pemodelan fluida yang diamati
Identifikasi domain dari pemodelan
Buat pemodelan dengan membuat geometry model dan
Pre
jenis bahan yang digunakan solid atau fluida.
processor
Proses meshing
Pengaturan pemodelan yang digunakan pada CFD.
Solver
Proses iterasi sebagai tahapan penyelesaian CFD
Periksa hasil dari proses simulasi
Pertimbangan revisi model
Post Processor

Solution Workflow

Available Solver

Convergence vs Accuracy

Turbulence approach

Turbulence model in Fluent


(RANS model)

Objective Project

FLOW in
RECTANGULAR
ELBOW
Achmad Arifudin H
(SPE 2011)

Separasi aliran
Secondary flow
Boundary layer
Distribusi
tekanan dan
kecepatan

LOSS in PIPE

Wisnu Akhmadan
(SPE 2012)
Head loss pada
rezim aliran
laminar dan
turbulen

HEAT IN
PIPE

Bambang Harjanto
(SPE 2012)
Heat transfer in
horizontal tube

AIRFOIL
AERODYNAMICS

Akhmad Khilmy
(SPE 2012)
Gaya angkat
(CL)
Gaya hambat
(CD)
Variasi angle of
attack

LOGO

Lets Start Simulation !!

Thank You !

Anda mungkin juga menyukai