Anda di halaman 1dari 2

RETINOPATI

DIABETIK

RETINOPATI
DIABETIK
R izky M . M ooy, S. Ked
(1108012033)
Pembimbing:
dr . Eunike Cahyanings ih, Sp.M

SMF/BAG ILMU PENYAKIT


MATA RSUD PROF. DR. W. Z.
JOHANNES
FAK. KEDOKTERAN
UNDANA

RETINOPATI DIABETIK
Bagaimana Mencegahnya???
Apa itu Retinopati Diabetik???
merupakan kelainan
pada retina yang
ditemukan pada penderita Diabetes Mellitus (Penyakit Gula)

Mengenali gejala penyakit Diabetes Mellitus

Periksa dini/skrining

Segera berobat jika ada


penyakit Diabetes Mellitus

Teratur pengobatan dan kontrol penyakit


Diabetes Mellitus

Gejala diabetes mellitus :

Merupakan
penyebab
kebutaan
yang paling
sering
ditemukan
pada usia
dewasa (2074 tahun).

1.

Cepat lapar

2.

Cepat haus

3.

Sering buang air kecil (BAK)

4.

Berat badan menurun drastis

Permeriksaan laboratorium : kadar gula


darah meningkat.

Bagaimana Pengobatan???
Akan melibatkan ahli diabetes, perawat, ahli
gizi, spesialis mata.

Bagaimana gejalanya???

kontrol gula darah

Penderita akan mengeluhkan penghlihatan


yang menurun tanpa disertai mata merah.

kontrol tekanan darah

operasi

Gejala penyakit diabetes mellitus yang sudah


lama. Pasien biasanya tidak mengontrol penyakit Diabetes Mellitus, sehingga mengakibatkan
komplikasi.

Anda mungkin juga menyukai