Anda di halaman 1dari 6

Kelompok 3

Mike Yuanda Riski / 83573


Nara Sari / 83607
Rahmi Eka Putri / 83569 (BKOF)
Witra Yunita Y / 83608 (MOT)
Kependidikan 2
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
RPP
Sekolah

SMP

Mata pelajaran

Bahasa Inggris

Kelas / semester

VIII/1

Jenis text

Teks descriptive

Aspek skill

Berbicara (speaking)

Standar kompetensi

Kompetensi dasar

Mengungkapkan makna dalam teks Mengungkapkan

makna

dalam

lisan fungsional dan monolog pendek

monolog pendek sederhana dengan

sederhana berbentuk descriptive dan

menggunakan ragam bahasa lisan

recount untuk berinteraksi dengan

secara akurat, lancar dan berterima

lingkungan sekitar.

untuk berinteraksi dengan lingkungan


sekitar

dalam

teks

berbentuk

descriptive dan recount.


Indikator
a) Mengidentifikasi
makna

gagasan

Tujuan Pembelajaran
berbagai
dalam

teks dapat :

berbentuk descriptive
b) Mengidentifikasi

Pada akhir pembelajaran siswa


a)

tujuan

Mengungkapkankan

dengan

benar cara mendeskripsikan

komunikatif teks descriptive

seseorang
b)

Memahami

tujuan

komunikatif teks descriptive

I.

Kegiatan pembelajaran
Pre- teaching

Waktu
5 menit

1. Greeting
2. Good afternoon students
A. BKOF
1. Memperlihatkan gambar
2. Bertanya kepada siswa
Who is he ? Man or woman?
Is he tall or short?
Look at his hair. How is it? Long or short?
What about his nose? Is it flat or sharp?
3. Membuka pelajaran
Ok students, this is a man. He has black hair
and it is short. He has sharp nose. Therefore, we
describe a person. Today, we are going to learn how to
describe someone.
II.

Whilst teaching
15 menit

B. MOT
1. Memutarkan rekaman. (terlampir)
2. Memperlihatkan gambar.
3. Memodelkan kepada siswa cara mendeskripsikan
seseorang berdasarkan gambar yang diperlihatkan.
In the recording you hear the speaker
describe Bryan. She said that Bryan is good looking.
Then, she said Bryan is pretty tall. Bryan has dark
brown hair. He also has mustache. He is 30 years old.
4. Menjelaskan social function dan generic structure
dari descriptive text. (terlampir)
To describe someone we use descriptive text.
The

generic

identification

structure
and

of

descriptive

description.

text

is

Identification

is

identifies phenomenon of something. Bryan is good

looking is the general statement is the identification of


this text. Next is description. Description is the
characteristic of something. The rest of the text is the
characteristic of Bryan.
5. Memberikan

kalimat

yang

digunakan

untuk

mendeskripsikan seseorang. (terlampir)


6. Meminta

siswa

mengulang

kalimat

tersebut

bersama-sama.
7. Membagi kelas menjadi 5 kelompok. Masingmasing kelompok mendapat satu kartu berisi
gambar seseorang. (terlampir)
8. Siswa diminta mendeskripsikan gambar orang
sesuai dengan kartu yang mereka dapatkan.

Sumber Belajar
1. New Interchange English for International Communication 1
2. Person to Person 1
3. Breakthrough 2
4. Rekaman
5. Gambar
6. Chart
Penilaian
Siswa mampu mengungkapkan identification of the picture :

Siswa mampu mengungkapkan nama

Siswa mampu mendeskripasikan umur

Siswa mampu mendeskripsikan tinggi

Siswa mampu mendeskripsikan warna rambut

2 +

Skor maximum

: 10

Mengetahui

Padang,

Juni 2010

Kepala Sekolah

Guru Mata Pelajaran

Lampiran

1. Lampiran 1 (script rekaman)


I think Bryan is good looking. Hes pretty tall with dark brown hair and the
mustache. Hes about 30.
2. Lampiran 2 ( Social function and generic structure descriptive text)
a. Descriptive text
Social function: to describes a particular person, place or thing.
b. Generic structure
Identification
Description
3. Lampiran 3
a. Name
He is Bryan.
His name is Bryan.
b. Age
Hes about 25.
Hes in his twenties.
c. Height
Shes 152 cm.
Hes pretty tall.
Shes fairly short.
d. Hair
She has light brown hair.
He has red hair.

Key
1. Justin Bieber is a good looking boy. He is 16 years old. His height is 165 cm.
He has brown hair.
2. Barrack Obama is a charismatic person. His age is 48 years old. His height is
186 cm. He has black hair.
3. Michelle Obama is a beautiful woman. She is 46 years old. Her height is 180
cm. She has black hair.
4. This is the picture of Oprah Winfrey. She is 56 years old. Her height is 168
cm. Her hair is black.
5. This is Hillary Clinton. She is 62 years old. Her height is 165 cm. Her hair is
light brown.

Anda mungkin juga menyukai