Anda di halaman 1dari 16

DIABETES

MILITUS
Tujuaan diet

Memberikan makanan sesuai

kebutuhan
Mempertahankan kadar gula darah
Mempertahankan berat badan normal
Mencegah terjadinya kadar gula darah
terlalu rendah yang dapat menyebabkan
pinsan
Mengurangi/mencegah komlikasi

PEDOMAN PEMBERIAN MAKANAN


SEHARI PASIEN DIABETES MILITES (DM)

Prinsip diet
Jumlah kalori di tentukan menurut umur,

jenis, kelamin, BB,TB,aktifitas sehari-hari dan


kondisi tubuh
Penggunaan karbohidrat di batasi, terutama
menghindari penggunaan karbohidrat
sederhana (gula pasir, gula batu,madu
Protein cukup sesuai kebutuhan
Kandungan serat tinggi

Bahan makanan yang di anjurkan


Sumber protein
Hewani : daging yang kurus,ayam tanpa

kuli,ikan, telur.
Nabati : tempe,tahu,oncm kacang
hijau,kavang merah,kedelai
Sayuran kangkung, daun
kacang,oyong,ketimun, tomat, labu air,
kembang kol,lobak,sawi,selada,seledri,terong

Buah buahanatau sari buah : jeruk

siam,apel,pepaya,melon,jambu
air,salak,semangka,belimbing.

Susu skim atau rendah lemak: yogurt,

susu kacang

Bahan makanan yang di batasi


Semua sumber hidrat arang nasi, nasi

tim,bubur,roti gandum/putih,pasta jagung


kentang ubi dan talas, sereal,
mie,ketan,makaroni
Sumber protein hewani tinggi lemak jenuh
(kornet,sosis,sarden,otak jeroan)
Sayuran : bayam,buncis,daun mlinjo,labu
siam,daun singkong, daun ketela,jagung
muda,kapri,kacang panjang, pare.

Buah-buahan : nanas, anggur, mangga,

sirsak, alpokat, sawo


Susu penuh (full crem), keju mayonese.
Makanan yang di gorengdan yang digunakan
santan kental

Bahan makanan yang di hindari


Gula pasir, gula merah, gula batu, madu
Makanan/minuman yang manis :abon,

dendeng, cake,kue-kue manis,dodol,


sirup,selai manis, coklat, permen, susu kental
manis, soft drink, es krim.
Bumbu yang manis: kecap, saus tiram
Buah-buahan yang manis dan diawetkan :
durian, nangka, alpukat, kurma, manisan
buah, tape.
Minuman yang mengandung alkohol.

Cara mengatur diet


pertama kali sebaiknya makanan di

timbangsampai mencapai diit dan porsi yang


sesuai
Makanlah sesuai dengan jumlah dan
pembagian makanan yang telah ditentukan
dalam daftar diit terutama bagi penderita
yang menggunakan insulin atau obat obatan
anti diabetes

Untuk mendapatkan variasi menu, gunakan

daftar penukar
Makan lah banyak sayur-sayuran dan buahbuahan yang tinggi serat
Laksanakan diet dengan disiplin untuk
mencapai BB normal

Hal-hal yang perlu diperhatikan


Disamping berdiet lakukan olahraga secara

teratur. Waspada kemungkinan terjadinya


hiplokimia.
Hipoglikemia adalah suatu keadaan dimana
kadar gula darah dan dapat menyebabkan
koma. Hal yang dapat terjadi karna ketidak
seimbangan antara makanan yang dimakan
dengan kegiatan danobat yang di gunakan.

Gejala hipoglikemia
Keluar keringat
Gemetar
Pusing
Lemas
Mata kunang-kunang

bila anda mengalami gejala semacam ini,


segera minum segelas sirup atau air gula atau
permen

PEMBAGIAN MAKANAN
SEHARI
Pagi jam 06.00-08.00

nasi :
lauk :
Sayur :
minyak :
Gula pasir
Jam 10.00

PEMBAGIAN MAKANAN
SEHARI
Siang jam 12.00-13.00

nasi
:
Lauk hewani :
lauk nabati :
sayuran
:
Buah
:
minyak
:
Jam 16.00
:

Malam jam 18.00-19.00

Nasi
:
lauk nabati
sayuran
:
Buah
:
Minyak
:
JAM 21.00
...............

Anda mungkin juga menyukai

  • Daftar Tilik
    Daftar Tilik
    Dokumen2 halaman
    Daftar Tilik
    Alusia Tutik
    Belum ada peringkat
  • Kop Lenskip
    Kop Lenskip
    Dokumen1 halaman
    Kop Lenskip
    Alusia Tutik
    Belum ada peringkat
  • Daftar Tilik
    Daftar Tilik
    Dokumen2 halaman
    Daftar Tilik
    Alusia Tutik
    Belum ada peringkat
  • Akreditsi 2016
    Akreditsi 2016
    Dokumen1 halaman
    Akreditsi 2016
    Alusia Tutik
    Belum ada peringkat
  • Dokumen Kji Bnding
    Dokumen Kji Bnding
    Dokumen1 halaman
    Dokumen Kji Bnding
    Alusia Tutik
    Belum ada peringkat
  • 7.10.1.a.bukti Umpan Balik
    7.10.1.a.bukti Umpan Balik
    Dokumen2 halaman
    7.10.1.a.bukti Umpan Balik
    Alusia Tutik
    Belum ada peringkat
  • Dokumen Kji Bnding
    Dokumen Kji Bnding
    Dokumen1 halaman
    Dokumen Kji Bnding
    Alusia Tutik
    Belum ada peringkat
  • Purbolinggo Akreditasi
    Purbolinggo Akreditasi
    Dokumen1 halaman
    Purbolinggo Akreditasi
    Alusia Tutik
    Belum ada peringkat
  • Bok
    Bok
    Dokumen1 halaman
    Bok
    Alusia Tutik
    Belum ada peringkat
  • Document 2
    Document 2
    Dokumen1 halaman
    Document 2
    Alusia Tutik
    Belum ada peringkat
  • Lansia 1
    Lansia 1
    Dokumen1 halaman
    Lansia 1
    Alusia Tutik
    Belum ada peringkat
  • Form SKP-Kanreg (Format Dari BKN)
    Form SKP-Kanreg (Format Dari BKN)
    Dokumen27 halaman
    Form SKP-Kanreg (Format Dari BKN)
    Alusia Tutik
    Belum ada peringkat
  • HIPERTENSI
    HIPERTENSI
    Dokumen8 halaman
    HIPERTENSI
    Alusia Tutik
    Belum ada peringkat
  • HIPERTENSI
    HIPERTENSI
    Dokumen8 halaman
    HIPERTENSI
    Alusia Tutik
    Belum ada peringkat
  • Document1 3
    Document1 3
    Dokumen1 halaman
    Document1 3
    Alusia Tutik
    Belum ada peringkat
  • Hasil Kegiatan Bok. Lusi 2015
    Hasil Kegiatan Bok. Lusi 2015
    Dokumen6 halaman
    Hasil Kegiatan Bok. Lusi 2015
    Alusia Tutik
    Belum ada peringkat
  • Yanti FE DLL
    Yanti FE DLL
    Dokumen8 halaman
    Yanti FE DLL
    Alusia Tutik
    Belum ada peringkat
  • Reumatik New
    Reumatik New
    Dokumen8 halaman
    Reumatik New
    Alusia Tutik
    Belum ada peringkat
  • Karsu
    Karsu
    Dokumen1 halaman
    Karsu
    Alusia Tutik
    Belum ada peringkat
  • Liflet Rumah Sehat
    Liflet Rumah Sehat
    Dokumen2 halaman
    Liflet Rumah Sehat
    Alusia Tutik
    Belum ada peringkat
  • Hipertensi
    Hipertensi
    Dokumen9 halaman
    Hipertensi
    Alusia Tutik
    Belum ada peringkat
  • Hipertensi
    Hipertensi
    Dokumen9 halaman
    Hipertensi
    Alusia Tutik
    Belum ada peringkat
  • Leaflet Reumatik
    Leaflet Reumatik
    Dokumen2 halaman
    Leaflet Reumatik
    Alusia Tutik
    Belum ada peringkat