Anda di halaman 1dari 3

Nama:

Ari Maulana

NRP :

2115105007

Resume Bernoulli Theorema Apparatus


Prinsip Bernoulli menyatakan bahwa jumlah energi pada suatu
titik di dalam suatu aliran tertutup sama besarnya dengan jumlah
energi di titik lain pada jalur aliran yang sama, prinsip tersebut
didapat dari penyerdahanaan persamaan Bernouli.
Penurunan rumus bernoulli didapat dengan munggunakan
rumus Hukum Thermodinamika 1 dan Persamaan Euler.
Dengan Asumsi:
1.
2.
3.
4.
5.

Steady Flow
Incompresible Flow
Unifrom Flow
Frictionless flow
Flow along steam line

+g

Macam-Macam Tekanan
Tekanan Statis merupakan tekanan yang diukur dengan alat
ukur tekanan yang memiliki kecepatan sama dengan keceptan
aliran fluida
Tekanan Stagnasi merupakan tekanan yang diukur pada saat
kecepatan aliran fluida diperlamabat sampai nol (0) tanpa proses
gesekan (frictionless).
Tekanan Dinamis adalah sebagai selisih antara tekanan
stagnasi dengan tekanan statis
Macam Macam Alat Ukur Tekanan
1. Wall Preassure Tap; Digunakan untuk mengukur tekanan
statis.
2. Statis Preassure Probe; Digunakan untuk mengukur
tekanan statis
3. Total Head Tube (Stagnation Preassure Probe);
Digunakan untuk mengukur tekanan stagnasi

4. Total Headtube (used with Wall Preassure Tap);


Digunakan untuk mengukur tekanan stagnasi sekaligus tekanan
statis
5. Pitot Static Tube; Digunakan untuk mengukur tegkanan
statis

Gambar: Total Head tube with Wall preassure


tap

Untuk menentukan perbedaan tekanannya pada ruang tertutup,


pada alat-alat tersebut digunakan alat utnuk mengukur
perbedaan tekanan, yaitu manometer.
Prinsip Kerja Venturimeter dan Tabung Pitot
Venturimerer adalah alat yang digunakan untuk mengukur laju
aliran fluida, misalnya menghitung suatu aliran air atau minyak
yang melawit pipa. Venturimeter ini, terdiri dari pipa venturi yang
bentuk penampang tepinya lebih besar dari penampang
tengahnya, sehingga akan terjadi perubahan kecepatan
Tabung Pitot digunakan untk mengukur laju aliran fluida
disuatu titik tertentu dengan menggunakan bantuan manometer.
Aplikasi Persamaan Bernouli: Alat Penyemprot

Ketika kita menekan batang pengisap, udara dari tabung pompa


dipaksa keluar melalui tabung sempit pada ujungnya. Semburan

udara yang bergerak dengan cepat mampu menurunkan tekanan


pada bagian atas tabung tandon yang berisi cairan racun. Hal ini
menyebabkan tekanan atmosfer pada permukaan cairan turun
dan memaksa cairan naik ke atas tabung. Semburan udara
berkelajuan tinggi meniup cairan, sehingga cairan dikeluarkan
sebagai semburan kabut halus.

Anda mungkin juga menyukai