Anda di halaman 1dari 2

Modul 3

1. Analisa Prosedur
Pada praktikum yang dilakukan, larutan campuran ragi (Saccharomyces cerevisiae) dan
sukrosa dibuat dengan persentase masing-masing 3% dari 50mL volume akuades. Ragi dan
sukrosa diukur sebanyak 1.5 gram dan dicampurkan hingga merata ke 50mL akuades di dalam
labu erlenmeyer. Ketika seluruh ragi dan sukrosa bercampur rata dan larutan berubah warna
menjadi coklat pucat, labu Erlenmeyer segera ditutup dengan menggunakan balon dan bagian
mulut labu dikencangkan menggunakan karet. Sukrosa yang dicampurkan ke ragi berperan
sebagai sumber karbon untuk ragi sehingga ragi dapat melakukan pertumbuhan dan
pembelahan sel. Balon yang digunakan untuk menutup labu Erlenmeyer berguna untuk
menciptakan suasana anaerob bagi ragi sehingga ragi dapat menghasilkan karbon dioksida
sebagai hasil fermentasi. Banyaknya karbon dioksida yang dihasilkan dapat dilihat dengan cara
mengukur keliling balon.
Seluruh labu Erlenmeyer tiap kelompok dengan variasi persentase sukrosa dan ragi yang
berbeda-beda dan telah ditutup balon dimasukkan ke dalam oven yang telah diset pada suhu
37C konstan. Proses ini merupakan tahap inkubasi untuk menciptakan kondisi dengan suhu
optimal bagi pertumbuhan ragi. Setiap 10 menit dalam 1 jam (sehingga ada 6x10menit)
dilakukan pengukuran keliling balon yang akan diubah menjadi pengukuran volume.
Bertambahnya volume balon akan memperlihatkan banyak atau sedikitnya karbon dioksida yang
dibentuk oleh ragi.
Data yang diperoleh dari praktikum yang dilakukan adalah sebagai berikut :
Kelompok
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Kelompok
1
2
3
4
5
6
7

Perlakuan
Sukrosa : Ragi
3%:3%

Perlakuan
Sukrosa : Ragi
3%:3%

10 menit
10

10 menit
7.96

20 menit
11

Keliling (cm)
30 menit 40 menit
14
15

50 menit
17

60 menit
17.8

20 menit
9.63

Volume (cm3)
30 menit 40 menit
15.60
17.91

50 menit
23.01

60 menit
25.23

8
9
10
Konsep data :
Konsentrasi Ragi TINGGI, sukrosa RENDAH -> pertumbuhan ragi lebih lambat, keliling balon lebih kecil,
lebih cepat menuju konstan

Konsentrasi Ragi RENDAH, sukrosa TINGGI -> pertumbuhan ragi lebih cepat, keliling balon lebih besar,
grafik seharusnya exponential

Konsentrasi Ragi SAMA DENGAN sukrosa -> pertumbuhan sesuai grafik linear, semakin lama waktu
inkubasi, keliling balon tidak menunjukkan kenaikan berarti (konstan)

Buat 1 grafik yang menunjukkan laju respirasi 10 perlakuan untuk ragi dan sukrosa.

Anda mungkin juga menyukai