Anda di halaman 1dari 14

SISTEM SIRKULASI

dr.Kanti Ratnaningrum

Fungsi Sirkulasi

Peredaran darah
Pertukaran O2 & CO2
Transport nutrien ke jaringan
Transport produk-produk yang tidak
berguna
Menghantarkan hormon
Memelihara kondisi lingkungan agar
jaringan dan sel dapat berfungsi optimal
(temperatur & tekanan darah)

Ruang jantung

Atrium dekstra: dinding tipis, sebagai


penyimpan darah, penyalur dr vena cava
ventrikel kanan

Ventrikel dekstra: memompa darah bertekanan


rendah ke a. arteri pulmonalis

Atrium sinistra: dinding tipis, menerima darah


kaya oksigen dari vena pulmo ventrikel kiri.

Ventrikel sinistra: tebal 3x dari ventrikel


dekstra, tekanan 5x dari ventrikel
dekstra.memompa darah ke seluruh tubuh

Katup Jantung
Berfungsi untuk mempertahankan aliran
darah searah melalui bilik jantung
Katup atrioventrikularis
Katup trikustidal
Katup mitral
Katup semilunaris
Katup aorta (mencegah aliran darah
kembali ke aorta)
Katup pulmonalis

Sirkulasi Darah
Minor:
ventrikel D a.pulmonalis pulmo
atrium S

Mayor:
Ventrikel S aorta seluruh tubuh vena
cava atrium D

Pelaksana peredaran
darah

Arteri
Arteriol
Kapiler
Venula
Vena

Sistem Konduksi
Sifat konduksi
Otomatisasi: kemampuan untuk
menimbulkan impuls spontan
Ritmisasi : pembangkitan impuls teratur
Konduktivitas : kemampuan
menghantarkan impuls
Daya rangsang : kemampuan berespons
terhadap stimulasi

Pacemaker
Supraventrikuler
SA node
AV node
Otot-otot sekitar SA node
Ventrikuler
Ventrikel dekstra
Ventrikel sinistra

Kelainan bawaan jantung

TOF (tetralogi of fallot)

Tugas

Absen 1-12 : sistem konduksi (jaras


impuls listrik dan keterangannya)
Absen 13-26 : komponen-komponen
darah dan bentuk serta nilai normalnya
Absen 27-39 : macam-macam komponen
tranfusi &prosesnya
Absen 40-50+2 : mekanisme kerja
jantung saat dalam kandungan dan
setelah lahir

kantiratna@ymail.com

Anda mungkin juga menyukai