Anda di halaman 1dari 1

Pemantauan derajat nyeri selama perawatan

No.Dokumen

No.Revisi

Halaman
1/1

RSU KASIH IBU


KEDONGANAN
Disahkan
Direktur RSU Kasih Ibu Kedonganan
STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL
TUJUAN
KEBIJAKAN

PROSEDUR
UNIT TERKAIT

Tanggal terbit
01/09/2014
Dr. Ngurah Mas Aryantini, MM.AAK
Memastikan pemantauan nyeri di ruang rawat berjalan dengan baik dan benar
Seluruh pasien yang dirawat di RSU Kasih Ibu Kedonganan
1. Pasien dengan VAS < 4 dinilai ulang secara berkala setiap 8 jam
2. Pasien diminta untuk menyebutkan berapa skor nyeri yang dialaminya
3. Pasien diminta mendeskripsikan hal-hal yang berkaitan dengan timbulnya nyeri,
pada istirahat atau pergerakan (menarik nafas, batuk dan bergerak)
4. Pasien diminta untuk menyebutkan adanya efek samping seperti mual atau
muntah, gatal-gatal, gangguan berkemih, gangguan pergerakan pada panggul
atau ekstrimitas
5. Pasien diminta menyebutkan derajat kepuasan terhadap terapi nyeri
6. Hasil kemudian dicatat untuk dibandingkan dengan penilaian sebelumnya
7. Catat obat-obatan analgetik yang diberikan ke pasien
1. Ruang rawat
2. Unit terkait lainnya.

Anda mungkin juga menyukai