Anda di halaman 1dari 1

r Untuk memastikan kemandirian fungsi audit intern dan yang memastikan

bahwa temuan audit telah ditindaklanjuti secara wajar, Komite Audit harus
meningkatkan dan memperbaiki kerja sama yang saling menguntungkan
dengan auditor internal, dan manajemen eksekutif.
(The Institute of Internal Auditors, The Audit Committee in the Public Sector)
J 
  

Komite Audit harus terdiri dari individu-indidvidu yang mandiri dan tidak
terlibat dengan tugas sehari-hari dari manajemen yang mengelola
perusahaan, dan yang memiliki pengalaman untuk melasanakan fungsi
pengawasan secara efektif. Salah satu dari beberapa alasan utama
kemandirian ini adalah untuk memelihara integritas serta pandangan yang
objektif dalam laporan serta penyusunan rekomendasi yang diajukan oleh
Komite Audit, karena individu yang mandiri cenderung lebih adil dan tidak
memihak serta obyektif dalam menangani suatu permasalahan.
Jumlah anggota Komite Audit disesuaikan besar-kecilnya dengan organisasi
dan tanggung jawab. Namun biasanya tiga sampai lima anggota merupakan
jumlah yang cukup ideal. Komite Audit biasanya perlu untuk mengadakan
rapat tiga sampai empat kali setahun untuk melaksanakan kewajiban dan
tanggung jawabnya yang menyangkut soal sistem pelaporan keuangan.
(The Institute of Internal Auditors, Internal Auditing and The Audit Committee)
  

Good Corporate Governance atau Tata Kelola Perusahaan yang Baik
membantu terciptanya hubungan yang kondusif dan dapat dipertanggungjawabkan
diantara elemen dalam perusahaan (Dewan Komisaris, Dewan
Direksi, dan para pemegang saham) dalam rangka meningkatkan kinerja
perusahaan. Hal tersebut menuntut adanya pertanggungjawaban
manajemen kepada Dewan Komisaris dan adanya pertanggungjawaban
Dewan Komisaris kepada para Pemegang Saham. Dalam paradigma ini,
Dewan Komisaris berada pada posisi untuk memastikan bahwa manajemen
telah benar-benar bekerja demi kepentingan perusahaan sesuai strategi
yang telah ditetapkan serta menjaga kepentingan para pemegang saham -
yaitu untuk meningkatkan nilai ekonomis perusahaan. Terlebih lagi, Dewan
Komisaris memegang peranan penting dalam mengarahkan strategi dan
mengawasi jalannya perusahaan serta memastikan bahwa para manajer
benar-benar meningkatkan kinerja perusahaan sebagai bagian daripada
G 
^ c

Anda mungkin juga menyukai