Anda di halaman 1dari 10

KEPERAWATAN

KELUARGA

Hasfira Pradika
Gambaran Kasus
Suatu keluarga tinggal dalam
satu rumah dengan luas rumah
50m3 keluarga tersebut terdiri
dari : Ayah, ibu, tiga orang anak,
paman, bibi, kakek dan nenek.
Kondisi Rumah:
 Dianggap tidak layak karena

pentilasi kurang
 WC jarang dibersihkan

 Rumah beserta halamannya dalam

keadaan kotor
 Tidak memiliki SPAL
Keadaan Keluarga:
 Tidak terjalin komunikasi yang baik

 Istri menganggap suami tidak perhatian terhadap

anggota keluarga yang lain


 Kakek dan nenek menderita hipertensi

 Anak pertama tidak sekolah, usia sembilan tahun

dan menderita pneumonia


 Ayah berprofesi sebagai tukang becak

 Ibu sebagai ibu rumah tangga dan sekali-kali

mencuci pakaian tetangga


 Anak ke tiga bayi 11 bulan belum pernah di

imunisasi
DIAGNOSA DAN INTERVENSI KEP
1. Ketidakmampuan keluarga mengenal
masalah kesehatan keluarga.
 berikan informasi tentang pengertian, penyebab,
tanda gejala,komplikasi,serta penanganannya.
 Identifikasi kebutuhan dan harapan tentang
kesehatan
 Dorong sikap emosi yang sehat dalam mengatasi
masalah keluarga
 Beri penjelasan tentang keuntungan mengenal
masalah-masalah kesehatan.
2. Ketidakmampuan keluarga mengambil
keputusan dalam melakukan tindakan
kesehatan yang tepat.
 Musyawarah bersama keluarga mengenai
akibat – akibat bila mereka tidak mengambil
keputusan.
 Perkenalkan kepada keluarga tentang alternatif
yang dapat mereka pilih dan sumber-sumber
yang di perlukan untuk melakukan tindakan
keperawatan.
 Identifikasi sumber-sumber yang dimiliki
keluarga
 
3. Ketidak
mampuan keluarga merawat
anggota keluarga yang sakit.
 Beri penjelasan keluarga cara perawatan
anggota keluarga yang sakit.
 Gunakan alat dan fasilitas yang ada di

rumah.
 Awasi keluarga melakukan perawatan.

 Bantu anggota mengembangkan

kesanggupan dalam merawat anggota


keluarga yang sakit.
4. ketidakmampuan keluarga memelihara
lingkungan rumah yang dapat mempengaruhi
kesehatan dan perkembangan pribadi anggota
keluarga.
 Modifikasi lingkungan yang mendukung kesehatan.
 Beri penjelasan tentang keuntungan dan manfaat
pemeliharaan lingkungan rumah
 Gali sumber – sumber keluarga yang mendukung
memperbaiki keadaan fisik rumah yang tidak sehat.
 Berikan penjelasan kepada keluarga pentingnya
sanitasi lingkungan.
 Lakukan perubahan lingkungan keluarga seoptimal
mungkin.
5. Ketidakmampuan keluarga menggunakan
sumber daya di masyarakat guna
memelihara kesehatan.
 Kenalkan fasilitas kesehatan yang ada di
lingkungan keluarga
 Berikan penjelasan kepada keluarga tentang
fungsi fasilitas kesehatan (posyandu).
 Bantu keluarga menggunakan fasilitas
kesehatan yang ada.
 Beri penjelasan tentang keuntungan
menggunakan fasilitas kesehatan bagi
keluarga.
 
TERIMAH
KASIH

Anda mungkin juga menyukai