Anda di halaman 1dari 21

ECHINODERMATA

BY
KELOMPOK V
YUSDAR
TENRI SA’NA WAHID
PHIKA AINNADIYAH HASAN
MUH. FADIL TENDEAN
JUMRIAH NUR
SITI RAHBIAH
RISPA T YOUSI
RAHMIA ALI
PETA KONSEP
ECHINODERMAT
A

PENGERTIAN PEMBAGIAN KELAS CIRI


ECHINODERMATA ECHINODERMATA ECHINODERMATA

Maskoeri J,
Menurut LIPI 2007

Gill n caster 1960 Francis J.R 2010


Cambell, 2005
CIRI – CIRI UMUM ECHINODERMATA

Cara Hidup
Berdasarkan dan Habitat
Ukuran Tubuh

Struktur dan Fungsi


Tubuh
Sistem Reproduksi
PENGERTIAN ECHINODERMATA

Echinodermata berasal dari kata


Yunani, echinos artinya duri dan
derma artinya kulit. Jadi
Echinodermata dapat diartikan
sebagai hewan berkulit duri.
GAMBAR PENERAPAN PENGERTIANNYA
BERDASARKAN UKURAN TUBUH

Bentuk tubuh Echinodermata


ada yang seperti bintang,
bulat, pipih, bulat memanjang,
dan seperti tumbuhan.
Tubuh terdiri dari bagian oral
(yang memiliki mulut) dan
Aboral (yang tidak memiliki
mulut).
STRUKTUR DAN FUNGSI TUBUH
Permukaan Echinodermata umumnya berduri, baik itu pendek
tumpul atau runcing panjang.Duri berpangkal pada suatu lempeng
kalsium karbonat yang disebut testa.Sistem saluran air dalam rongga
tubuhnya disebut ambulakral.Ambulakral berfungsi untuk mengatur
pergerakan bagian yang menjulur keluar tubuh, yaitu kaki
ambulakral atau kaki tabung ambulakral.Kaki ambulakral memiliki
alat isap.sistem pencernaan terdiri dari mulut, esofagus, lambung,
usus, dan anus.Sistem ekskresi tidak ada.Pertukaran gas terjadi
melalui insang kecil yang merupakan pemanjangan kulit.Sistem
sirkulasi belum berkembang baik. Sistem saraf Echinodermata
terdiri dari cincin pusat saraf dan cabang saraf.Echinodermata tidak
memiliki otak.Untuk reproduksi Echinodermata ada yang bersifat
hermafrodit dan dioseus.
CARA HIDUP DAN HABITATNYA

Echinodermata merupakan
hewan yang hidup
bebas.Makanannya adalah
kerang, plankton, dan
organisme yang
mati.Habitatnya di dasar air
laut, di daerah pantai hingga
laut dalam.
SISTEM REPRODUKSI

Echinodermata bersifat
dioseus bersaluran reproduksi
sederhana.Fertilisasi
berlangsung secara
eksternal.Zigot berkembang
menjadi larva yang simetris
bilateral bersilia.Hewan ini
juga dapat beregenerasi.
MENURUT LIPI 2007

ECHINODERMATA

Asteroidea

EchinoideaCrinoidea

Holoturidea
Ophiuroidea
ECHINOIDEA

Duri ini tersusun dari zat kapur. Duri ini ada


yang pendek dan ada pula yang panjang seperti
landak. Itulah sebabnya jenis hewan ini sering
disebut landak laut. Jenis hewan ini biasanya
hidup di sela-sela pasir atau sela-sela bebatuan
sekitar pantai atau di dasar laut. Tubuhnya tanpa
lengan hampir bulat atau gepeng.
ASTEROIDEA

Asteroidea sering disebut bintang laut. Sesuai


dengan namanya itu, jenis hewan ini
berbentuk bintang dengan 5 lengan. Di
permukaan kulit tubuhnya terdapat duri-duri
dengan berbagai ukuran. Hewan ini banyak
dijumpai di pantai. Ciri lainnya adalah alat
organ tubuhnya bercabang ke seluruh lengan.
Perhatikan gambar di samping ini.
OPHIUROIDEA

Hewan ini jenis tubuhnya memiliki 5


lengan yang panjang-panjang. Kelima
tangan ini juga bisa digerak-gerakkan
sehingga menyerupai ular. Oleh karena itu
hewan jenis ini sering disebut bintang ular
laut (Ophiuroidea brevispinum)
Click icon to add picture

CRINOIDEA

Memang sekilas hewan ini mirip tumbuhan bunga. Ia


memiliki tangkai dan melekat pada bebatuan, tak beda
seperti tumbuhan yang menempel di bebatuan. Ia juga
memiliki 5 lengan yang bercabang-cabang lagi mirip
bunga lili. Oleh karena itu hewan ini sering disebut lili
laut (Metacrinus sp).
HOLOTHUROIDEA

Hewan jenis ini kulit durinya halus,


sehingga sekilas tidak tampak sebagai
jenis Echinodermata. Tubuhnya seperti
mentimun dan disebut mentimun laut atau
disebut juga teripang. Hewan ini sering
ditemukan di tepi pantai.
MENURUT CAMBELL. 2005
Asteroidea bintang laut: sekitar 1.500 spesies yang menangkap
mangsa untuk makanan mereka sendiri
Concentricycloidea, dikenal karena sistem pembuluh air mereka
yang unik dan terdiri dari hanya dua spesies yang baru-baru ini
digabungkan ke dalam Asteroidea.
Crinoidea (lili laut): sekitar 600 spesies merupakan predator yang
menunggu mangsa.
Echinoidea (bulu babi dan dolar pasir): dikenal karena duri mereka
yang mampu digerakkan; sekitar 1.000 spesies.
Holothuroidea (teripang atau ketimun laut): hewan panjang
menyerupai siput; sekitar 1.000 spesies.
Ophiuroidea (bintang ular dan bintang getas), secara fisik
merupakan ekinodermata terbesar; sekitar 1.500 spesies.
FRANCIS J.R 2010
Kelas Contoh Ciri-ciri
Crinoidea Lilia laut, bulu laut Sessil, menempel menggunakan batang; lengan
bercabang; kaki tabung bersilia dipakai untuk
makan; beberapa spesies berenang bebas; lebih
banyak pada era Paleozoikum

Asteroidea Bintang laut Bergerak bebas dengan kaki tabung; tangan


bercabang dari cakram pusat
Ophiuroidea Bintang ular, bintang Bergerak bebas; lengan luwes yang tipis
rapuh, bintang keranjang memancar dari cakram; kaki tabung dipakai
sebagai indera dan untuk makan

Echinoidea Dollar pasir; biskuit laut; Bergerak bebas; badan menyatu dalam lempengan
bulu babi atau cakram lempeng, tanpa sinar bebas, tertutup
dengan lempeng kapur; beberapa spesies tertutup
dengan duri

Holothuroidea Teripang Bergerak bebas; tubuh luwes dan panjang dengan


mulut di satu ujungnya; kadang memiliki tentakel;
unsur kerangka kulit sudah mulai lenyap
GILL N CASTER 1960

Filum Echinodermata
Subfilum Homalozoa
Kelas Homostelea
Kelas Homoiostelea
Kelas Stylophora
Kelas Ctenocystoidea
Subfilum Crinozoa
Kelas Eocrinoidea
Kelas Paracrinoidea
Kelas Cystoidea
Kelas Blastoidea
Kelas Crinoidea
Subfilum Asterozoa
Kelas Ophiuroidea
Kelas Asteroidea
Subfium Echinozoa
Kelas Helicoplacoidea
Kelas Edriosteroidea
Kelas Ophiocistioidea
Kelas Holothuroidea
Kelas Echinoidea
KLASIFIKASI ECHINODERMATA MENURUT MASKOERI JASIN,
1992

Dibagi kedalam 5 (lima kelas),


yaitu ;
1. Kelas ASTERIODEA
2. Kelas OPHIUROIDEA
3. Kelas ECHINODEA
4. Kelas
HOLOTHUROIDEA
5. Kelas CRINOIDEA
THANKS

Anda mungkin juga menyukai