Anda di halaman 1dari 7

PROYEK MANDIRI PENGELOLAAN LINGKUNGAN

Oleh : Izzaty Nabila

MTs ISTIQLAL
Masjid Istiqlal, Jl. Taman Wijaya Kusuma, Jakarta Pusat Telp. (021) 3500711 Fax. 3459525 email: mtsistiqlaljkt@gmail.com Blog:www.mtsistiqlal.blogspot.com

Permasalahan lingkungan dan pengelolaannya

1. P P

c m

Ai

c m

i adalah suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan

air seperti danau, sungai, lautan dan air tanah akibat aktivitas manusia. Danau, sungai, lautan dan air tanah adalah bagian penting dalam siklus kehidupan manusia dan merupakan salah satu bagian dari siklus hidrologi. Selain mengalirkan air juga mengalirkan sedimen dan polutan. Berbagai macam fungsinya sangat membantu kehidupan manusia. Pe manfaatan terbesar danau, sungai, lautan dan air tanah adalah untuk irigasi pertanian, bahan baku air minum, sebagai saluran pembuangan air hujan dan air limbah, bahkan sebenarnya berpotensi sebagai objek wisata. Penyebab : Pencemaran air dapat disebabkan oleh berbagai hal dan memiliki karakteristik yang berbeda-beda.


Sampah organik seperti air comberan menyebabkan peningkatan kebutuhan oksigen pada air yang menerimanya yang mengarah pada berkurangnya oksigen yang dapat berdampak parah terhadap seluruh ekos istem.

Industri membuang berbagai macam polutan ke dalam air limbahnya seperti logam berat, minyak, nutrien dan padatan. Air limbah tersebut memiliki efek termal, terutama yang dikeluarkan oleh pembangkit listrik, yang dapat juga mengurangi oksigen dalam air.

 

Seperti limbah pabrik yg mengalir ke sungai seperti di sungai citarum pencemaran air oleh sampah

Komentar : Pencemaran air adalah salah satu masalah dari permasalahan lingkungan. Pencemaran air ini dapat merubah keadaan air di Indonesia dan bisa menjadi wabah penyakit.
2. P m l S m

Masalah sampah kota seringkali ingin diselesaikan cara mudah dengan membakarnya. Tanpa disadari, polutan yang timbul dari plastik dan bahan organik terbakar beresiko bagi menurunnya derajat kesehatan penduduk. Pertumbuhan penduduk yang sangat pesat mengakibatkan bertambahnya konsumsi masyarakat. Beberapa langkah untuk menanggulangi permasalahan sampah di Indonesia diantaranya berikut ini. a. Pendirian tempat pembuangan sampah terpadu yang lokasinya jauh dari pemukiman penduduk agar tidak menimbulkan penyakit dan pencemaran air maupun tanah. b. Penempatan bak sampah yang terpisah agar sampah organik dan nonorganik sehingga mempermudah pengelolaanya. Apabila sampah tidak dikelola dengan baik selain menyebabkan kota menjadi kotor dan kumuh juga dapat me nyebabkan pendangkalan sungai yang akan berakibat timbulnya bencana banjir. Selain itu akan muncul lalat, penyakit dan bau busuk. Sedangkan apabila ditangani dengan baik dan profesional, disamping membuat kota menjadi bersih dan kondisi lingkungan menjadi lebih baik. Komentar : Sampah adalah parmasalahan lingkungan yang sering didapati atau yang paling mudah untuk ditemukan. Jika sampah tidak ditangani dengan segera, sampah akan menyebabkan berbagai dampak yang sangat buruk bagi masyarakat.

3. P m

H t

Kerusakan hutan telah berakibat buruk pada kehidupan makhluk hidup, seperti terjadinya tanah longsor, terjadinya banjir, rusaknya habitat hewan yang menghuni hutan tersebut. kerusakan hutan dinegara ini penyebabnya ya kurangya kesadaran masyarakat dan pemerintah untuk mengelola hutan dengan baik. Disatu sisi masyarakat masih sangat tergantung dengan sumberdaya hutan dan disisi lain pemerintah dengan segala kewenanganya mengeksploitasi hutan ini tanpa memperhatikan kesejahteraan masyarakatnya. Maka dengan adanya hutan hutan yang melibatkan masyarakat dalam pengelolaanya ini menjadi solusi yang bagus karena disini masyarakat akan terlibat secara langsung dalam pengelolaan hutan sehingga diharapkan kesadaran tentang pentingnya hutan timbul ka rena adanya hubungan langsung antara masyarakat dengan hutan. Kelestarian hutan di Indonesia perlu dilakukan denga n langkah langkah dibawah ini : a. Melakukan reboisasi di kawasan hutan produksi, hutan lindung, dan hutan bakau ( mangrove ) di daerah pesi sir pantai. b. Tebang pilih untuk pohon pohon yang telah cukup umur. c. Partisipasi masyarakat dan lembaga lembaga swadaya masyarakat sekitar hutan yang secara langsung untuk mengawasi segala aktifitas pihak pihak yang dapat merusak kelestarian hutan . d. Memberikan sanksi yang berat bagi penebang hutan yang dapat merusak hutan. Komentar : Hutan adalah jantung bumi dengan ibarat pernapasan pada bumi. Jika hutan rusak akan berakibat kerusakan pula pada bumi.

4. P m

l b l atauGlobal Warming

Secara singkat pemanasan global adalah peningkatan suhu rata -rata permukaan bumi. Makin panasnya planet bumi terkait langsung dengan gas -gas rumah kaca yang dihasilkan oleh aktifitas manusia. Kebanyakan dari gas rumah kaca ini dihasilkan oleh peternakan, pembakaran bahan bakar fosil pada kendaraan bermotor, pabrik-pabrik modern, peternakan, serta pembangkit tenaga listrik.Kelompok gas yang menjaga suhu permukaan bumi agar tetap hangat dikenal dengan istilah gas rumah kaca. Disebut gas rumah kaca karena s istem kerja gasgas tersebut di atmosfer bumi mirip dengan cara kerja rumah kaca yang berfungsi menahan panas matahari di dalamnya agar suhu di dalam rumah kaca tetap hangat, dengan begitu tanaman di dalamnya pun akan dapat tumbuh dengan baik karena memiliki panas matahari yang cukup. Penyebab :
y y

Efek rumah kaca,segala sumber energi yang terdapat di Bumi berasal dari Matahari. Efek umpan balik anasir penyebab pemanasan global juga dipengaruhi oleh berbagai proses umpan balik yang dihasilkannya. Sebagai contoh adalah pada penguapan air. Variasi Matahari terdapat hipotesa yang menyatakan bahwa variasi dari Matahari, dengan kemungkinan diperk uat oleh umpan balik dari awan, dapat memberi kontribusi dalam pemanasan saat ini.

Komentar : Pemanasan global atau sering juga di sebut global warming adalah salah satu penyebab meningkatnya suhu di Bumi, sehingga bumi terasa semakin panas. Oleh karena itu, upaya untuk mengurangi pemanasan global ini dimulai dari kegiatan yang ramah lingkungan.

5. P

c m

Pencemaran udara adalah kehadiran satu atau lebih substansi fisik, kimia, atau biologi di atmosfer dalam jumlah yang dapat membahayakan kesehatan manusia, hewan, dan tumbuhan, mengganggu estetika dan kenyamanan, atau merusak properti. Pencemaran udara dapat ditimbulkan oleh sumber -sumber alami maupun kegiatan manusia. Beberapa definisi gangguan fisik seperti polusi suara, panas, radiasi atau polusi cahaya dianggap sebagai polusi udara.

Penyebab :
1.

Kegiatan manusia : Transportasi Industri Pembangkit listrik Pembakaran Sumber alami : Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutan Sumber-sumber lain : transportasi kebocoran tangki timbulan gas.

y y y y 2.

y y y 3. y y y

Komentar : Tanpa disadari, pencemaran lingkungan timbul akibat ulah kita sendiri. Dengan tercemarnya lingkungan, bisa menghambat tumbuhan untuk fotosintesis sehingga menghambat manusia makhluk hidup bernapas.

Daftar Pustaka

 http://id.wikipedia.org/wiki/Pemanasan_global#Penyebab_pemanasan_global  http://id.wikipedia.org/wiki/Pencemaran_air  http://id.wikipedia.org/wiki/Pencemaran  http://www.kitada.eco.tut.ac.jp/pub/member/asep/plo/index.html  http://www.membuatblog.web.id/2010/03/penyebab-global-warming.html

 http://ervede.blogspot.com/2009/03/pencegahan-global-warming_12.html
 http://id.wikipedia.org/wiki/Pencemaran_udara#Sumber_Polusi_Udara

 http://id.wikipedia.org/wiki/Pencemaran_udara

Anda mungkin juga menyukai