Anda di halaman 1dari 1

Judul : perbandingan pertumbuhan biji jagung di tempat gelap dan di tempat terang Tujuan praktikum : Tujuan dari percobaan

ini adalah mengetahui perbedaan pertumbuhan biji jagung di tempat yang gelap atau kurang cahaya dan di tempat terang atau cukup cahaya. Landasan teori : Alat dan bahan : 10 butir biji jagung 2 buah pot 10 lidi Kertas Tanah

Cara kerja : 1. Siapkan alat dan bahan ! 2. Masukan tanah ke dalam pot dan tanamkan biji jagung. Masingmasing pot di tanam 5 biji jagung. 3. Beri tanda untuk setiap biji pada jagung dengan menggunakan lidi dan kertas. 4. Simpan salah satu pot di tempat gelap dan satu pot di tempat terang. 5. Siram setiap hari selama pengamatan 6. Catat pertumbuhan biji jagung setiap hari selama pengamatan

Hasil pengamatan : Kesimpulan : Dari praktikum yang telah di laksanakan, dapat diketahui jika biji jagung akan tumbuh dengan baik di tempat yang terang. Biji jagung yang di tanam di tempat gelap memang akan lebih tinggi tetapi terlihat pucat dan tidak bagus. Berbeda dengan biji jagung yang di tanam di tempat yang cukup cahaya akan terlihat lebih segar dan bagus. Ini dikarenakan pengaruh-pengaruh faktor yang membantu pertumbuhan.

Anda mungkin juga menyukai