Anda di halaman 1dari 8

GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN IBU YANG MEMPUNYAI BALITA TENTANG TUMBUH KEMBANG BALITA DI PUSKESMAS LUBUK ALUNG KABUPATEN

PADANG PARIAMAN TAHUN 2011

KARYA TULIS ILMIAH

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Dalam Menyelesaikan Pendidikan D-III Akademi Kebidanan Sumatera Barat

Oleh

SUSI SUSILAWATI
NIM : 0801020

YAYASAN PENDIDIKAN SUMATERA BARAT (YPSB) PADANG AKADEMI KEBIDANAN SUMATERA BARAT (AKBID SUMBAR) LUBUK ALUNG

TAHUN 2011 PERNYATAAN PERSETUJUAN

Karya Tulis Ilmiah berjudul Gambaran Tingkat Pengetahuan Ibu yang mempunyai balita Tentang Tumbuh Kembang Balita di Puskesmas Lubuk Alung kabupaten padang pariaman tahun 2011, ini telah disetujui, diperiksa dan siap di pertahankan dihadapan Tim Penguji Karya Tulis Ilmiah Program Studi Kebidanan Sumatera Barat Lubuk Alung.

Lubuk Alung, Oktober 2011 Pembimbing

ELMISPENDRIYA GUSNA, S.SiT

Direktur Akademi Kebidanan Sumatera Barat

NURHAYATI ,S.SiT

ii

PERNYATAAN PENGUJI
Karya Tulis Ilmiah berjudul Gambaran Tingkat Pengetahuan Ibu yang mempunyai balita Tentang Tumbuh Kembang Balita di Puskesmas Lubuk Alung kabupaten padang pariaman tahun 2011, ini telah dipertahankan dihadapan Tim Penguji Karya Tulis Ilmiah Program Studi Kebidanan Sumatera Barat Lubuk Alung. Tim Penguji ketua

ELMISPENDRIYA GUSNA, S.SiT

anggota

YULITA.AM, AMd.Keb. SKM

anggota

FEBRIYENI, S.SiT, M.Biomed

iii

KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT yang telah memberikan rahmat hidayah-Nya serta petunjuk yang berlimpah sehingga penulis dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini dengan judul Gambaran Tingkat Pengetahuan Ibu yang Mempunyai Balita Tentang Tumbuh Kembang Balita di Puskesmas Lubuk Alung Kabupaten Padang Pariaman Tahun 2011. Karya Tulis Ilmiah ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan program pendidikan Diploma III Kebidanan Sumatera Barat Lubuk Alung. Selama penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini dari awal sampai akhir tidak terlepas dari peran dan dukungan berbagai pihak. Oleh karena itu pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada : 1. Ibu Hj.Nurtati, SE, MM selaku Ketua Yayasan Pendidikan Sumatera Barat. 2. Ibu Nurhayati, S.SiT Direktur Alung 3. Pudir I,II dan III Akademi Kebidanan Sumatera Barat Lubuk Alung. 4. Ibu Elmispendriya Gusna, S.SiT dosen pembimbing yang telah meluangkan waktunya untuk mengarahkan, membimbing dan memberikan masukan sehingga penulis dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini. 5. Pimpinan Puskesmas Lubuk Alung Kabupaten Padang Pariaman beserta staf yang telah mengizinkan penulis untuk menyusun Karya Tulis Ilmiah ini. 6. Staf Dosen Akademi Kebidanan Sumatera Barat yang telah memberikan ilmu selama pendidikan untuk bekal penulis. Akademi Kebidanan Sumatera Barat Lubuk

iv

7. Teristimewa buat Ayahanda dan Ibunda serta Adik dan Keluarga tercinta yang telah memberikan semangat, dorongan dan doa tulus pada penulis dalam mempersiapkan diri untuk menjalani dan melalui semua tahap-tahap dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini. 8. Teman-teman seangkatan yang telah memberikan semangat dan dukungan yang besar dalam menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini. Penulis menyadari bahwa Karya Tulis Ilmiah ini terdapat banyak kekurangan mengingat keterbatasan pengetahuan penulis, karena itu penulis mengharapkan masukan kritikan dan saran yang sifatnya membangun dari semua pihak demi kesempurnaan penelitian ini. Akhir kata kepada-Nya jualah kita berserah diri, semoga Karya Tulis Ilmiah ini dapat bermanfaat bagi kita semua.

Lubuk Alung,

Oktober 2011

Penulis

DAFTAR ISI
Halaman HALAMAN JUDUL......................................................................................... i PERNYATAAN PERSETUJUAN.................................................................. ii PERNYATAAN PENGUJI.............................................................................. iii ABSTRAK....................................................................................................... iv KATA PENGANTAR...................................................................................... v DAFTAR ISI..................................................................................................... vii DAFTAR LAMPIRAN..................................................................................... ix BAB I. PENDAHULUAN 1.1 1.2 1.3 1.4 1.5 Latar Belakang ............................................................................. 1 Rumusan Masalah......................................................................... 3 Tujuan Penelitian ......................................................................... 3 Manfaat Penelitian........................................................................ 4 Ruang Lingkup............................................................................. 5

BAB II. TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Tinjauan Teori..................................................................................6 2.2 Kerangka Konsep.............................................................................19 2.3 Defenisi Operasional........................................................................20 BAB III. METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Desain Penelitian..............................................................................21 3.2 Tempat dan Waktu Penelitian..........................................................21 3.3 Populasi dan Sampel .......................................................................21 3.4 Cara Pengumpulan Data...................................................................23 3.5 Teknik Pengolahan dan Analisa Data..............................................23 BAB IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1 Gambaran Lokasi Penelitian 32 4.2 Hasil Penelitian 33 4.3 Pembahasan. 35

vi

BAB V. PENUTUP 5.1 .Kesimpulan.. 41 5.2 Saran 42 DAFTAR PUSTAKA

vii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran I Jadwal Kegiatan Lampiran II Surat Izin dan Balasan Penelitian Lampiran III Permohonan Jadi Responden Lampiran IV Informed Consent Lampiran V Kisi-Kisi Kuesioner Lampiran VI Kuesioner Penelitian Lampiran VII Lembaran Konsultasi

viii

Anda mungkin juga menyukai