Anda di halaman 1dari 8

STATUS UJIAN OBSTETRI

KEHAMILAN EKTOPIK PADA MULTIGRAVIDA

Disusun Oleh : Devrisa Nova Fernandes G0006066

Residen Pembimbing : Dr. Aji Pramudhito

Mengetahui Dr. dr. H. Soetrisno, Sp.OG (K)

Penguji Dr. dr. Supriyadi, Sp.OG (K)

KEPANITERAAN KLINIK SMF ILMU KEBIDANAN DAN KANDUNGAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNS/ RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA 2011

BAB I STATUS PENDERITA A. ANAMNESIS Tanggal 26 September 2011 jam 09.00 WIB 1. Identitas Penderita Nama Umur Jenis Kelamin Pekerjaan Agama Pendidikan Alamat Status Perkawinan HPMT HPL UK Tanggal Masuk No.CM Berat badan Tinggi Badan : Ny. S : 27 tahun : Perempuan : Ibu rumah tangga : Islam : SMA : Soko 2/5, Brujul Jaten Karang Anyar : Kawin 1 kali dengan suami selama 6 tahun : 15 Agustus 2011 : 22 Januari 2012 : 5+6minggu : 23 September 2011 : 01087305 : 55 Kg : 145 cm

2. Keluhan Utama Perdarahan / flek-flek melalui jalan lahir.

3. Riwayat Penyakit Sekarang Datang seorang G2P1A0, 27 tahun, kiriman dari RSUD Karang Anyar dengan keterangan suspek kehamilan ektopikl. Pasien merasa hamil 1 bulan lebih, 12 jam SMRS pasien mengeluh nyeri perut di seluruh lapang perut dan perdarahan flek-flek melalui jalan lahir. Mual (-), muntah (-), BAK normal, gangguan BAB (+) / BAB sering dan encer 4-6x/hari. Pasien mengaku sempat pingsan sekali. Kemudian pasien

memeriksakan diri ke RS Jengglong, Karang Anyar. Karena keterlambatan tindakan medis disana, akhirnya keluarga memutuskan untuk membawa pasien ke RSUD Dr. Moewardi Surakarta.

4. Riwayat Penyakit Dahulu y y y y y y y y Riwayat sesak nafas Riwayat Hipertensi Riwayat Penyakit Jantung Riwayat DM Riwayat Asma Riwayat Alergi Obat/makanan Riwayat Minum Obat Selama Hamil Riwayat operasi : Disangkal : Disangkal : Disangkal : Disangkal : Disangkal : Disangkal : Disangkal : Disangkal : Disangkal : Disangkal : Disangkal : Disangkal : Disangkal : Disangkal

5. Riwayat Penyakit Keluarga y y y y y y Riwayat Mondok Riwayat Hipertensi Riwayat Penyakit Jantung Riwayat DM Riwayat Asma Riwayat Alergi Obat/makanan

6. Riwayat Fertilitas Belum dapat dinilai 7. Riwayat Obstetri I. II. Perempuan, 4 Tahun, BBL: 3700 gram, Lahir spontan Sekarang

8. Riwayat Ante Natal Care (ANC) Pertama kali periksa ke puskesmas pada usia kehamilan 1 bulan. HPMT HPL UK : 15 Agustus 2011 : 22 Januari 2012 : 5+6minggu

9. Riwayat Haid Menarche Lama menstruasi Siklus menstruasi : 14 tahun : 7 hari : 28-32 hari

10. Riwayat Perkawinan Menikah 1 kali ( umur 6 tahun ) 11. Riwayat Keluarga Berencana KB suntik (+), setiap 3 bulan/1x

B.

PEMERIKSAAN FISIK 1. Status Interna Keadaan Umum : Baik, CM, Gizi cukup Tanda Vital Tensi Nadi : : 100/70 mmHg : 104 x / menit : 36,6 0C : Mesocephal : Conjuctiva anemis (-/-), Sklera Ikterik (-/-) : Tonsil tidak membesar, Pharinx hiperemis (-) : Pembesaran kelenjar tiroid (-) :

Respiratory Rate : 22 x/menit Suhu Kepala Mata THT Leher Thorax Cor : : IC tidak tampak : IC tidak kuat angkat : Batas jantung kesan tidak melebar

Inspeksi Palpasi Perkusi

Auskultasi : Bunyi jantung I-II intensitas normal, reguler, bising (-)

Pulmo : Inspeksi Palpasi Perkusi : Pengembangan dada ka = ki : Fremitus raba dada ka = ki : Sonor/Sonor

Auskultasi : Suara dasar vesikuler (+/+), Ronki basah kasar (-/-) Abdomen: Inspeksi Palpasi Perkusi : Distended (-) : Supel, Distended (-), NT (+) di seluruh lapang perut, . : Tympani pada bawah processus xiphoideus, redup pada daerah uterus.

Auskultasi : Peristaltik (+) normal Genital : Lendir darah (+), air ketuban (-) Oedema -

Ekstremitas :

Akral dingin -

2. Status Obstetri Inspeksi Kepala Mata Abdomen : Mesocephal : Conjungtiva Anemis (-/-), sclera ikterik (-/-) :

Inspeksi : Distended (-) Palpasi : Supel, nyeri tekan (+) diseluruh lapang perut, TFU tidak teraba, tidak teraba massa. Perkusi : Tympani pada bawah processus xiphoideus, redup pada daerah uterus Genital eksterna : Vulva/uretra tidak ada kelainan, lendir darah (+), peradangan (-), tumor (-)

Ekstremitas :

Oedema -

akral dingin -

Pemeriksaan Dalam : Inspekulo : vulva / uretra tenang, dinding vagina dalam batas normal, portio livide, OUE tertutup, darah (+), discharge (-), cavum Douglasi menonjol. VT : vulva / uretra tenang, dinding vagina dalam batas normal, portio lunak, OUE menutup, corpus uteri sebesar telur ayam, darah (+), discharge (-) , Slinger pain (+), cavum Douglasi menonjol. C. PEMERIKSAAN PENUNJANG 1. Laboratorium Darah tanggal 23 September 2011 : Hemoglobin Hematokrit Antal Eritrosit Antal Leukosit Antal Trombosit Golongan Darah GDS Ureum Creatinin Na+ K+ Ion klorida : 8,3 gr/dl : 25,3 % : 2,75 x 103/uL : 13,3 x 103/uL : 232 x 103/uL :B : 174 mg/dL : 16 mg/dL : 0,5 mg/dL : 134 mmol/L : 4,4 mmol/L : 110 mmol/L

HbS Ag PP Test

: negatif : positif

2.

Ultrasonografi (USG) tanggal 23 September 2011 : Tampak uterus ukuran dan bentuk dalam batas normal, FL (+), gestational sact intrauterine (-), gestational sact ekstrauterin tidak tampak jelas. Tampak gambaran hematokel retrouterine. Kesimpulan : Kesan menyokong gambaran kehamilan ektopik terganggu.

KESIMPULAN Seorang G2P1A0, 27 tahun, UK 5+6 minggu, riwayat obstetri belum dapat dinilai, riwayat fertilitas baik.

D.

DIAGNOSA AWAL Suspek KET

E.

PROGNOSA Buruk

F.

TERAPI Usul Laparatomi Eksplorasi Cek Darah lengkap KIE Tranfusi PRC sampai dengan Hb > 10 gr/dl Awasi tanda-tanda akut abdomen

H. LAPORAN OPERASI Laparotomi eksplorasi elektif dilakukan pada 23 september 2011 dan dilakukan salphingectomi dekstra. Diagnosa post operasi : ruptur pars ampularis tuba dekstra

I. DIAGNOSA AKHIR Ruptur pars ampularis tuba dekstra

Anda mungkin juga menyukai