Anda di halaman 1dari 1

UANG RECEH Seiring dengan semakin mapannya seseorang, sedikit banyak mungkin akan muncul ra sa sombong, memandang rendah

nilai uang receh, jika anda berpenghasilan 10-20 ju ta sebulan, mungkin bagi anda nilai uang 50-100 ribu itu cuma uang receh, nilain ya tidak berarti. jika anda sampai memiliki pemikiran seperti ini, berhati-hatil ah, jangan menjadi orang yang takabur. sejak kecil aku dididik untuk menghargai setiap butir nasi, makan harus sampai p iring bersih, jangan sisakan 1 butir nasi pun, mungkin ada yang berpikiran kan c uma 1 butir nasi, tapi ingat 1 bakul nasi itu terbentuk dari kumpulan butir-buti r nasi. dalam trading, portofolio anda pasti akan berkembang jika anda mampu bekerja ker as, siap belajar dengan giat dan memiliki kerendahan hati. pada saat anda sudah memandang remeh gain kecil yang anda peroleh, segeralah introspeksi diri, manusi a yang takabur biasanya sudah dekat dengan kegagalan. mungkin dalam trading yang lalu, kira berhasil memperoleh gain yang cukup besar, janganlah ini menjadikan diri kita sombong, menganggap analisa kita sudah hebat , kemampuan kita memprediksi market sudah lihai, tidak menganggap lagi potensi g ain yang kecil, maunya menangkap gain yang besar saja. pandanglah market dengan perasaan rendah hati, kita pasti berusaha menganalisa m arket dengan sebaik-baiknya, berusaha menangkap peluang yang terbaik, tapi terim alah dengan penuh syukur setiap rupiah gain yang kita peroleh, cobalah trading d engan mindset seperti ini , performance anda pasti akan meningkat pesat good luck for more article visit us at http://jsxtrader.blogspot.com/

Anda mungkin juga menyukai