Anda di halaman 1dari 9

Menulis Kamu diajak untuk membuat pantun anak yang menarik tentang berbagai tema (persahabatan, ketekunan, kepatuhan,

dan lain-lain) sesuai dengan ciri-ciri pantun. 1. Ciri Pantun Ciri-ciri pantun secara umum adalah tiap bait terdiri atas empat baris, tiap baris terdiri atas 8 -12 kata, bersajak silang a-b-a-b, baris pertama dan kedua adalah sampiran, baris ketiga dan keempat adalah isi. 2. Menulis Pantun Kamu dapat menuangkan perasaan melalui pantun, pantun dapat berisi tentang persahabatan, ketekunan, kepatuhan, dan lain-lain. Coba kamu perhatikan contoh pantun berikut ini. Pantun nasihat (tema: ketekunan) Ke mana kancil kita kejar Ke dalam pasar kita mencari Ketika kecil rajin belajar Setelah besar senanglah diri Pantun nasihat (tema = ketuhanan) Rumput ilalang bergoyang-goyang Tertiup angin ke sana-sini Mari kita tunaikan sembahyang Bekal kita di akhirat nanti

rangkuman Langkah-langkah menyampaikan pengumuman sebagai berikut. a. Dengarkan pengumuman dengan sungguh-sungguh b. Pahami isi pengumuman c. Jika perlu catat hal-hal yang penting d. Sampaikan isi pengumuman dengan benar. Pesan adalah perintah, nasihat, permintaan, amanat yang disampaikan lewat orang lain. Ciri-ciri pantun secara umum adalah tiap bait terdiri atas empat baris, tiap baris terdiri atas 8 -12 kata, bersajak silang a-b-a-b, baris pertama dan kedua adalah sampiran, baris ketiga dan keempat adalah isi.

Refleksi Pengumuman dapat ditemui di surat kabar, majalah, radio, televisi, dan sebagainya. Kamu dapat mengamati berbagai jenis pengumuman. Yang terpenting, kamu dapat menemukan isi dari pengumuman tersebut. Mendengarkan pengumuman akan mengasah kemampuanmu dalam memahami isi pengumuman. Kamu akan mengerti informasi yang diumumkan dari pengumuman tersebut.

Cobalah beri tanda silang (x) pada jawaban yang kamu anggap benar di buku latihanmu. 1. Jika kamu akan menyampaikan pengumuman, kamu harus menyampaikannya dengan .... a. basa-basi b. pelan c. cepat d. bapak

2. Kata tanya apa digunakan untuk menanyakan .... a. orang b. keadaan c. tempat d. benda

3.

LOWONGAN KERJA
Kami perusahan yang bergerak di bidang JASA FOTO, membutuhkan karyawan untuk posisi: FOTO EDITOR / GRAFIK DESIGNER Dengan kualifikasi: Min D3 Degign Grafis. Mengusai Corel Draw/Photoshop/dll. Hubungi: 021- 56789100

Lowongan kerja di samping membutuhkan ..... a. deskomvis b. photoshop c. foto editor d. coreldraw

4. PO.Box 118 Solo pada lowongan kerja diatas menunjukkan .... a. alamat b. syarat c. posisi d. ketentuan

5. 1) Dengarkan pesan baik-baik 2) Sampaikan pesan dengan sopan 3) Tulis pesan yang kamu terima Urutan menyampaikan pesan yang tepat adalah .... a. 1 2 3 b. 2 1 3 c. 3 2 1 d. 1 3 2

6. Ibu Anton : Maaf Riko, Anton belum pulang? Riko : Kalau begitu, saya titip pesan saja kalau nanti saya tidak ikut ke lapangan karena saya harus membantu ibu berjualan di pasar. Ibu Anton : Iya, nanti ibu sampaikan. Riko : Terima kasih. Pesan dalam percakapan di atas adalah .... a. Riko tidak bisa datang b. Riko tidak ikut ke lapangan c. Ibu Riko berjualan d. Riko akan berjualan

7. Banyak penjual di kota Sorong

Tak ditemukan ayam kate Kakek nenek sudah ompong ..... Lanjutan yang tepat pantun di atas adalah .... a. Tapi makin suka makan sate b. Tapi makin suka berame-rame 8. Pantun termasuk .... a. prosa lama b. puisi lama c. prosa baru d. puisi baru c. Main musik ikut joget d. Makin suka dengan kare

9. Pesan adalah .... a. amanat b. keinginan c. saran d. tujuan

10. Berikut kalimat tanya yang benar adalah .... a. Apa namamu? b. Di mana kamu akan pergi? c. Mau ke mana kamu? d. Di mana ayahmu tinggal?

II. Cobalah lengkapi kalimat di bawah ini dengan tepat pada buku latihanmu. 1. Pengumuman dapat dijumpai di .... 2. Pesan dapat disebut juga dengan .... 3. Dari mana adalah kata tanya untuk menanyakan .... 4. Salah satu puisi lama adalah ....

5. Menurut isinya, pantun ada 3, yaitu pantun nasihat, pantun jenaka dan pantun ....

III. Cobalah menjawab pertanyaan di bawah ini dengan benar pada buku latihanmu. 1. Sebutkan jenis-jenis pengumuman berdasarkan medianya! 2. Apa yang dimaksud dengan pesan? 3. Bagaimana langkah-langkah menyampaikan pengumuman yang dibacakan? 4. Sebutkan ciri-ciri pantun! 5. Apa yang dimaksud dengan pantun?

LEMBAR EVALUASI
Mata Pelajaran Kelas/ semester Alokasi waktu : Bahasa Indonesia : IV/ 2 : 1 x 35 menit

Kompetensi Dasar

: 5.2 Menirukan pembacaan pantun anak

dengan lafal dan intonasi yang tepat

Indikator

Tujuan Pembelajaran

Lembar Penilaian dan

Kunci lembar penilaian

butir soal Kognitif 1. Merumuskan pengertian pantun 2. Mengidentifikasi ciri-ciri pantun dengan benar dan tepat 3. Mengungkapkan cara pantun 4. Membaca kembali pantun dengan lafal dan tepat Psikomotor 1. Menirukan pembacaan dengan benar 2. Membacakan pantun dengan lafal dan tepat 3. Menuliskan pantun dengan intonasinya intonasinya 4. Menuliskan pantun dengan struktur yang tepat jeda jeda intonasi yang pantun intonasi yang pembacaan Kognitif 1. Setelah membaca siswa merumuskan pengertian pantun dengan benar 2. Setelah mendengarkan pembacaan pantun oleh guru, LP 01 : Butir siswa dapat 02 mengidentifikasi ciri-ciri secara tepat 3. Siswa menjelaskan contoh anak terdapat buku siswa 4. Setelah ditugasi membaca LP 02 : Butir pantun, siswa 1 dapat mengungkapkan cara pantun benar 5. Setelah pembacaan secara Kunci LP 1 pantun LP 02 : Butir yang 1, 2, 3, 4, 5 pada Kunci LP 2 dapat Kunci LP 2 pantun Kunci LP 1 buku dapat LP 01 : Butir 01 Kunci LP 1

mengetahui Afektif 1. Keterampilan sosial Melaksanakan perintah petunjuk pengerjaannya dengan tanggung jawab. 2. Keterampilan karakter Menjawab pertanyaan dengan jujur dan sesuai dengan aturan yang telah disampaikan 1. Psikomotor a) Setelah guru selesai membaca Buku siswa pantun, siswa dapat menirukan pembacaan pantun benar b) Setelah diberi penjelasan tentang cara pantun, dapat membacakan pantun intonasi tepat c) Setelah diberi LKS, siswa dapat menuliskan pantun beserta LP 02 : Butir lain Kunci LP 2 yang dengan lafal dan membaca siswa LP 01 : Butir 3, 4, 5, 6 dengan Kunci LP 1 sesuai struktur siswa membacakan kembali intonasi tepat pantun yang Buku siswa dengan lafal dan pantun, dapat LP 01 : Butir 3, 4, 5, 6

jeda

intonasi 1

Kunci LP 1

pembacaannya secara tepat d) Setelah diberi LKS, siswa dapat menuliskan pantun dengan LP 01 : Butir 3, 4, 5, 6 struktur yang tepat

Anda mungkin juga menyukai

  • Daftar Nama Kls 6
    Daftar Nama Kls 6
    Dokumen4 halaman
    Daftar Nama Kls 6
    Fitriyah Fitrinur
    Belum ada peringkat
  • Cover Proposal PTK
    Cover Proposal PTK
    Dokumen2 halaman
    Cover Proposal PTK
    Fitriyah Fitrinur
    Belum ada peringkat
  • Pengukuran
    Pengukuran
    Dokumen1 halaman
    Pengukuran
    Fitriyah Fitrinur
    Belum ada peringkat
  • Pert An Ya An
    Pert An Ya An
    Dokumen1 halaman
    Pert An Ya An
    Fitriyah Fitrinur
    Belum ada peringkat
  • Naskah Demo
    Naskah Demo
    Dokumen2 halaman
    Naskah Demo
    Fitriyah Fitrinur
    Belum ada peringkat
  • 3
    3
    Dokumen1 halaman
    3
    Fitriyah Fitrinur
    Belum ada peringkat
  • Kata Pengantar
    Kata Pengantar
    Dokumen3 halaman
    Kata Pengantar
    Fitriyah Fitrinur
    Belum ada peringkat
  • Aspek Bahasa
    Aspek Bahasa
    Dokumen5 halaman
    Aspek Bahasa
    Fitriyah Fitrinur
    Belum ada peringkat