Anda di halaman 1dari 13

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL UNIT AKTIVITAS MAHASISWA TIM PENANGGULANGAN PENYALAHGUNAAN NAPZA & HIV AIDS UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Sekertariat : Gedung UKM Unibraw, Lt. 1 Jl. Veteran 06C Malang 65145 Telp.(hp) 085645050566

PROFILE UNITAS TEGAZS - UB (Tim Penanggulangan Penyalahgunaan NAPZA dan HIV/ AIDS) Universitas Brawijaya

Tim Penanggulangan Penyalahgunaan NAPZA dan HIV/AIDS atau yang lebih dikenal dengan sebutan TEGAZS ini berdiri berdasarkan prakarsa beberapa mahasiswa Universitas Brawijaya yang peduli terhadap narkoba dan HIV/AIDS. Kurangnya pengetahuan mahasiswa mengenai NAPZA dan HIV/AIDS dan juga tingginya kepedulian mengenai hal tersebut, membuat beberapa mahasiswa yang peduli terhadap fenomena tersebut sangat membutuhkan suatu bentuk wadah yang menangani khusus masalah napza dan HIV/AIDS. Di luar masalah napza dan HIV/AIDS, sebagai kader bangsa, penerus perjuangan dan pengisi kemerdekaan dalam meningkatkan pembangunan harus dapat memposisikan dan

mengkondisikan diri sebagai generasi pembaharu dalam pembangunan. Hal itulah yang membuat para pemrakarsa merasa lebih termotivasi dalam pembentukan unit mahasiswa yang bergerak di bidang NAPZA dan HIV/AIDS. Akhirnya setelah melalui proses yang panjang dan penuh perjuangan, pada tanggal 26 Juni 2003 yang bertepatan dengan Hari Anti NAPZA Internasional secara resmi Tim Penanggulangan Penyalahgunaan NAPZA dan HIV/AIDS atau TEGAZS berdiri. Sebagai Unit Aktivitas Mahasiswa yang bergerak di bidang NAPZA dan HIV/AIDS sudah banyak bentuk kegiatan-kegiatan dan program kerja yang telah dilaksanakan TEGAZS, antara lain : 1. Penyuluhan kepada Mahasiswa Baru Universitas Brawijaya dan Pelajar Tingkat SMU. 2. Pendidikan dan pelatihan penyuluhan bagi anggota baru. 3. Aksi simpatik, pembagian stiker, leaflet, booklet yang bertempat di kawasan UNIBRAW, Perempatan ITN dan Alun- alun Kota Malang. 4. Aksi renungan Hari Anti Napza Internasional yang dihadiri Instansi Pemerintah dan LSM peduli NAPZA se-Malang ( POLRESTA MALANG, LSM Sadar Hati, BKMPA , GERMAN UM dll). 5. Talk show dan pembagian bunga dan stiker peduli HIV/AIDS. IWAMA ,

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL UNIT AKTIVITAS MAHASISWA TIM PENANGGULANGAN PENYALAHGUNAAN NAPZA & HIV AIDS UNIVERSITAS BRAWIJAYA Sekertariat : Gedung UKM Unibraw, Lt. 1 Jl. Veteran 06C Malang 65145 Telp.(hp) 085645050566

6. Diskusi Hari Anti Tembakau dengan melibatkan seluruh lembaga Mahasiswa UNIBRAW. 7. Tahun 2006 TEGAZS secara resmi diakui sebagai anggota KPAD ( Komisi Peduli AIDS Daerah) Malang. Adapun landasan, sasaran, visi dan misi TEGAZS antara lain : Landasan : 1. Idiil

: Pancasila

2. Konstitusional : UUD 1945 3. Organik a. Tap MPR No. II/MPR/1993 tentang GBHN b. Undang-undang No.5 1997 tentang Psikotropika dan No.22 tahun 1997 tentang Narkotika 4. Operasional a. Tri Dharma Perguruan Tinggi b. Hasil seminar dan lokakarya Anti NAPZA di Cibubur pada tanggal 7-9 September 1999 c. Hasil Rapat Koordinasi Kelembagaan Mahasiswa Unibraw di Gran Palm Hotel Batu Jawa Timur Tahun 2005 d. Hasil dan agenda rapat internal mahasiswa Universitas Brawijaya yang peduli terhadap penyalahgunaan NAPZA dan HIV AIDS. Visi dan Misi 1. Visi Meminimalisir penyalahgunaan NAPZA dan penyebaran HIV AIDS khususnya di Universitas Brawijaya Malang Menciptakan civitas akademik Universitas Brawijaya yang sehat dari NAPZA dan HIV AIDS.

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL UNIT AKTIVITAS MAHASISWA TIM PENANGGULANGAN PENYALAHGUNAAN NAPZA & HIV AIDS UNIVERSITAS BRAWIJAYA Sekertariat : Gedung UKM Unibraw, Lt. 1 Jl. Veteran 06C Malang 65145 Telp.(hp) 085645050566

2. Misi Meningkatkan peran serta semua pihak yang meliputi Civitas Akademik Universitas Brawijaya, Pemerintah dan Masyarakat Meningkatkan pengetahuan tentang bahaya penyalahgunaan NAPZA dan bahaya HIV AIDS melalui pendidikan, pelatihan dan pengabdian masyarakat serta publikasi.

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL UNIT AKTIVITAS MAHASISWA TIM PENANGGULANGAN PENYALAHGUNAAN NAPZA & HIV AIDS UNIVERSITAS BRAWIJAYA Sekertariat : Gedung UKM Unibraw, Lt. 1 Jl. Veteran 06C Malang 65145 Telp.(hp) 085645050566

LEMBAR PENGESAHAN

Nama Kegiatan

: Penyuluhan Bahaya Narkoba dan HIV/AIDS Kepada Mahasiswa Baru Universitas Brawijaya

Tema Kegiatan

: Membentuk Profesional

Pribadi

Penyuluh

yang

Kompeten

dan

Bentuk Kegiatan Tempat Pelaksanaan Waktu Pelaksanaan Pelaksana

: 1. Pelatihan Penyuluhan : Lingkup Universitas Brawijaya : Bulan Juni hingga Desember 2012 : Tim Penanggulangan Penyalahgunaan Napza dan HIV/AIDS Universitas Brawijaya Malang Malang, 7 Mei 2011

Ketua Umum

Ketua Pelaksana

Nur Rochmad Khoiririjal NIM. 105120501111025

Ilga Maharani J, NIM. 115050100111038

Menyetujui, Pembantu Rektor III

Mengetahui, Presiden EM-UB

Ir. H. RB. Ainurrajid, MS NIP. 19550618198031002

Fandi Rizki Rosyari NIM. 0811250023

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL UNIT AKTIVITAS MAHASISWA TIM PENANGGULANGAN PENYALAHGUNAAN NAPZA & HIV AIDS UNIVERSITAS BRAWIJAYA Sekertariat : Gedung UKM Unibraw, Lt. 1 Jl. Veteran 06C Malang 65145 Telp.(hp) 085645050566

I. LATAR BELAKANG

Perkembangan dunia dan globalisasi dunia mempunyai dampak yang sangat besar pada kehidupan manusia. Dalam kondisi seperti ini akan terjadi arus keluar masuk batas negara tanpa ada suatu halangan yang berarti. Arus informasi, budaya dan lain sebagainya akan masuk dengan bebasnya. Salah satu aspek yang akan menjadi tantangan bagi bangsa Indonesia adalah masalah Narkotika, Psikotropika dan Zat

Adiktif lainnya serta virus HIV/AIDS. Sebagai Unit Aktivitas Mahasiswa (UNITAS) yang bergerak di bidang Penanggulangan Penyalahgunaan Napza dan HIV/AIDS mempunyai komitmen yang tinggi untuk mempersiapkan generasi muda khususnya Kota Malang bebas dari Narkoba dan HIV/AIDS sebagai bentuk pengabdian kepada masyarakat serta membekali diri bagi generasi muda pada umumnya dengan pengetahuan tentang Bahaya Narkoba dan HIV/AIDS. Di sisi lain, tugas kami adalah membentuk pribadi penyuluh yang berjiwa tangguh dan memiliki komitmen tinggi untuk mengemban tugas sebagai penyuluh. Tugas yang akan diemban oleh para penyuluh adalah memperkenalkan apa itu NAPZA, bagaimana penyebarannya dan perkembangannya di Indonesia, khususnya di Kota Malang. Di samping itu para penyuluh juga menjabarkan tentang apa itu HIV/AIDS,bagaimana cara penyebarannya beserta cara pencegahannya. Harapan kami dengan bergabungnya para anggota muda, akan memudahkan penyampaian materi kepada kawula muda yang kebanyakan menjadi objek penyuluhan. Untuk merealisasikan dan mengintrepetasikan tujuan utama maka ,kami memiliki program baru untuk mengadakan pelatihan penyuluhan secara berkala dan

berkesinambungan antar sesi agar pemantapan untuk penyuluh mudah terbentuk dan berproses.

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL UNIT AKTIVITAS MAHASISWA TIM PENANGGULANGAN PENYALAHGUNAAN NAPZA & HIV AIDS UNIVERSITAS BRAWIJAYA Sekertariat : Gedung UKM Unibraw, Lt. 1 Jl. Veteran 06C Malang 65145 Telp.(hp) 085645050566

II. TUJUAN DAN MANFAAT KEGIATAN a. Tujuan Kegiatan pelatihan penyuluhan ini bertujuan untuk : 1 Membentuk generasi penyuluh yang tangguh dan berkomitmen tinggi dalam mengemban tugas penyuluhan. 2 Meningkatkan peran Mahasiswa Universitas Brawijaya untuk berperan aktif dalam pemberantasan NAPZA dan HIV/AIDS. 3 4 5 Meningkatkan ilmu managerial dari anggota TEGAZS. Ikut berperan untuk mensukseskan Indonesia bebas narkoba 2015. Membentuk tali silaturahmi yang semakin erat antar anggota TEGAZS.

b. Manfaat Kegiatan penyuluhan ini diharapkan dapat bermanfaat untuk : 1. Menguasai public speaking. 2. Meningkatkan kepedulian terhadap masalah narkoba dan HIV/AIDS. 3. Meningkatkan wawasan, pengetahuan dan pemahaman serta ketrampilan anggota TEGAZS terhadap bahaya Narkoba dan HIV/AIDS dan cara penanggulangannya. III. DASAR KEGIATAN 1. Pancasila dan UUD 45 2. Undang-undang No.22 Tahun 1997 Tentang Narkotika 3. Undang-undang No.5 Tahun 1997 Tentang Psikotropika 4. Tri Dharma Perguruan Tinggi 5. Program Kerja TEGAZS Periode 2011 IV. TEMA KEGIATAN Membentuk Pribadi Penyuluh Yang Kompeten dan Profesional

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL UNIT AKTIVITAS MAHASISWA TIM PENANGGULANGAN PENYALAHGUNAAN NAPZA & HIV AIDS UNIVERSITAS BRAWIJAYA Sekertariat : Gedung UKM Unibraw, Lt. 1 Jl. Veteran 06C Malang 65145 Telp.(hp) 085645050566

V. NAMA KEGIATAN Pelatihan Penyuluhan Tentang Narkoba dan HIV/AIDS untuk anggota UNITAS TEGAZS. V. SASARAN KEGIATAN Sasaran kegiatan pelatihan penyuluhan tentang bahaya Narkoba dan HIV/AIDS ini adalah semua anggota TEGAZS.

VI. BENTUK KEGIATAN Rangkaian kegiatan pelatihan penyuluhan : 1. Diskusi 2. Studikasus 3. Pengetahuan umum 4. Simulasi

VII. KONSEP KEGIATAN Konsep kegiatan pelatihan penyuluhan tentang bahaya Narkoba dan HIV/AIDS adalah pelatihan diberikan kepada anggota UNITAS TEGAZS . Pelatihan penyuluhan akan diberikan selama 120 menit. Diawali dengan pengenalan NAPZA dilanjutkan dengan HIV/AIDS. Pelatihan penyuluhan diselingi dengan sesi tanya jawab dan tips trik tentang public speaking.

VII. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN Kegiatan ini berlangsung pada bulan Juni sampai bulan Desember 2012 di Lingkup Universitas Brawijaya.

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL UNIT AKTIVITAS MAHASISWA TIM PENANGGULANGAN PENYALAHGUNAAN NAPZA & HIV AIDS UNIVERSITAS BRAWIJAYA Sekertariat : Gedung UKM Unibraw, Lt. 1 Jl. Veteran 06C Malang 65145 Telp.(hp) 085645050566

VIII. SUSUNAN PANITIA TERLAMPIR Terlampir (lampiran 1)

XI. ANGGARAN DANA Terlampir (lampiran 2)

XII. PENUTUP Demikian proposal kegiatan penyuluhan ini di buat, besar harapan kami untuk dapat mentransfer dan memberikan ilmu yang telah kami dapatkan untuk

meningkatkan pengetahuan tentang bahaya Narkoba dan HIV/AIDS bagi Mahasiswa khususnya Mahasiswa Baru Universitas Brawijaya untuk mempersiapkan mereka menghadapi tantangan masa depan yang sangat berat. Dukungan dari semua pihak sangat kami harapkan demi suksenya kegiatan penyuluhan ini. Semoga apa yang kita lakukan senantiasa mendapat berkah dari Tuhan Yang Maha Esa, Amin dan atas perhatian serta kerja sama yang diberikan kami sampaikan terima kasih yang sebesarbesarnya.

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL UNIT AKTIVITAS MAHASISWA TIM PENANGGULANGAN PENYALAHGUNAAN NAPZA & HIV AIDS UNIVERSITAS BRAWIJAYA Sekertariat : Gedung UKM Unibraw, Lt. 1 Jl. Veteran 06C Malang 65145 Telp.(hp) 085645050566

Lampiran 1

SUSUNAN TIM PENYULUHAN

Pelindung

: Prof. Dr. Ir. Yogi Sugito ( Rektor Universitas Brawijaya )

Penasehat

: Ir. H. RB. Ainurrasyid. MS (Pembantu Rektor III Universitas Brawijaya)

Penaggung Jawab

: Nur Rochmad Khoiririjal (Ketua TEGAZS Universitas Brawijaya)

Steering Committe Ketua Pelaksana Sekretaris Pelaksana Bendahara Pelaksana Sie Acara Sie PDD

: Silvia Nur Fadlilah : Ilga Maharani J. : Linda Rizqy : Risa Rahmawati : Lufi Qurrati Ayun : Anis Martha

Sie Perlengkapan & transport : M. Zatiar Erwan K


Sie Konsumsi : Aprilia Dwi M

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL UNIT AKTIVITAS MAHASISWA TIM PENANGGULANGAN PENYALAHGUNAAN NAPZA & HIV AIDS UNIVERSITAS BRAWIJAYA Sekertariat : Gedung UKM Unibraw, Lt. 1 Jl. Veteran 06C Malang 65145 Telp.(hp) 085645050566

Lampiran 2

Anggaran Dana Kegiatan A. PEMASUKAN Dana Kemahasiswaan Rp. 2.200.000,Rp. 2.200.000,B. PENGELUARAN Kesekretariatan Pengadaan Proposal @ Rp. 4.000 x 3 Rp. Rp. 12.000,12.000,-

PDD Spidol @Rp.5000,- x 5 Fotocopy materi Rp. 1000,- x 50 x 5 Penghapus papan@Rp. 3000 x 1 Baterai Camera Digital @ Rp. 29.000,- x 5 Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Transkoper Sewa LCD @Rp.150.000,- x 5 Rp. Rp. Konsumsi Pemateri @ Rp. 8.000,- x 5 Peserta 50x @Rp.3000,- x 5 Minum @Rp. 15.000,-x 5 kardus Rp. 40.000,750.000,750.000,25.000,250.000,3.000,145.000,423.000,-

Rp. 750.000,Rp. 225.000,Rp. 1.015.000,-

Total Keseluruhan

Rp. 2.200.000,-

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL UNIT AKTIVITAS MAHASISWA TIM PENANGGULANGAN PENYALAHGUNAAN NAPZA & HIV AIDS UNIVERSITAS BRAWIJAYA Sekertariat : Gedung UKM Unibraw, Lt. 1 Jl. Veteran 06C Malang 65145 Telp.(hp) 085645050566

Nomor Lampiran Hal

: 001/Spm/Pan. PPU/TEGAZS-UB/V/2012 : 1 bendel proposal : Permohonan Izin Kegiatan

Kepada, Yth. PR III Universitas Brawijaya di tempat

Dengan Hormat, Sehubungan dengan akan diadakan kegiatan Pelatihan Penyuluhan Bahaya Narkoba dan HIV/AIDS bagi seluruh anggota Unitas Tim Penanggulangan Penyalahgunaan Napza dan HIV / AIDS (TEGAZS) Universitas Brawijaya pada : Waktu Tempat : Bulan Juni hingga Bulan Desember 2012 : Lingkup Universitas Brawijaya

Untuk itu kami bermaksud mengajukan permohonan izin kegiatan untuk melaksanakan kegiatan tersebut. Sebagai bahan pertimbangan, berikut ini kami lampirkan proposal kegiatan tersebut. Demikian surat permohonan dari kami, kurang lebihnya kami mohon maaf dan perhatiannya kami sampaikan terima kasih. Malang, 7 Mei 2012 atas

Ketua Umum

Ketua Pelaksana

Nur Rochmad Khoiririjal NIM. 105120501111025

Ilga Maharani J, NIM. 115050100111038

Menyetujui, Pembantu Rektor III

Mengetahui, Presiden EM-UB

Ir. H. RB. Ainurrajid, MS NIP. 19550618198031002

Fandi Rizki Rosyari NIM. 0811250023

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL UNIT AKTIVITAS MAHASISWA TIM PENANGGULANGAN PENYALAHGUNAAN NAPZA & HIV AIDS UNIVERSITAS BRAWIJAYA Sekertariat : Gedung UKM Unibraw, Lt. 1 Jl. Veteran 06C Malang 65145 Telp.(hp) 085645050566

Nomor Lampiran Hal

: 002/Spm/Pan. PPU/TEGAZS-UB/V/2012 : 1 bendel proposal : Permohonan Dana

Kepada, Yth. PR III Universitas Brawijaya di tempat

Dengan Hormat, Sehubungan dengan akan diadakan kegiatan Pelatihan Penyuluhan Bahaya Narkoba dan HIV/AIDS bagi seluruh anggota Unitas Tim Penanggulangan Penyalahgunaan Napza dan HIV / AIDS (TEGAZS) Universitas Brawijaya pada: Waktu Tempat : Bulan Juni hingga Bulan Desember 2012 : Lingkup Universitas Brawijaya

Untuk itu kami bermaksud mengajukan permohonan izin kegiatan untuk melaksanakan kegiatan tersebut. Sebagai bahan pertimbangan, berikut ini kami lampirkan proposal kegiatan tersebut. Demikian surat permohonan dari kami, kurang lebihnya kami mohon maaf dan perhatiannya kami sampaikan terima kasih. Malang, 7 Mei 2012 atas

Ketua Umum

Ketua Pelaksana

Nur Rochmad Khoiririjal NIM. 105120501111025

Ilga Maharani J, NIM. 115050100111038

Menyetujui, Pembantu Rektor III

Mengetahui, Presiden EM-UB

Ir. H. RB. Ainurrajid, MS NIP. 19550618198031002

Fandi Rizki Rosyari NIM. 0811250023

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL UNIT AKTIVITAS MAHASISWA TIM PENANGGULANGAN PENYALAHGUNAAN NAPZA & HIV AIDS UNIVERSITAS BRAWIJAYA Sekertariat : Gedung UKM Unibraw, Lt. 1 Jl. Veteran 06C Malang 65145 Telp.(hp) 085645050566

Anda mungkin juga menyukai