Anda di halaman 1dari 7

TUGAS FISIKA MATA

SMA NEGERI 2 PAMEKASAN TAHUN PELAJARAN 2011-2012


HOME MATERI PENULIS EXIT

HOME

EXIT

KELOMPOK 1 KELAS X4
BADRUD TAMAM DEVITA EKA DAMAYANTI DIMAS ALFAROBI NURAINI FIFIANTI SYAFIUDIN WIWIN YUDIARSIH YURIKE BELA SARI (06) (10) (12) (23) (29) (31) (32)

MATA

HOME

EXIT

Mata merupakan bagian alat optik yang mempunyai cara kerja seperti kamera. Mata terdiri atas kornea, pupil, iris, lensa, aqueous, humour, retina, dan otot siliaris. A. Bagian mata

HOME

EXIT

1. 2. 3. 4. 5. 6.

Kornea yaitu selaput luar bola mata yang btidak berwarna. Pupil yaitu celah bundar di tengah iris. Iris yaitu lapisan di depan lensa mata yang berwarna. Lensa mata yaitu lensa bening di dalam bola mata yang berbentuk cembung. Aqueous humour yaitu cairan yang terdapat di antara kornea dan lensa mata. Retina yaitu lapisan mata yang berfungsi sebagai layar penerima cahaya atau bayangan benda. 7. Otot siliaris yaitu bagian mata yang mengatur panjang fokus (kelengkungan) lensa.

mata dapat melihat dengan jelas jika benda terletak dalam jangkauan penglihatan yaitu di antara titik dekat mata (punctum poximum) dan titik jauh mata (punctum remotum). Titik terdekat mata normal sekitar 25 cm. sedangkan titik jauhnya mata normal terletak pada jarak yang tidak terhingga ().

HOME

EXIT

B. Gangguan penglihatan 1. Miopi (rabun jauh) yaitu bayangan benda jauh di depan retina. Penderita cacat ini dapat ditolong dengan kaca mata berlensa cekung. Untuk menentukan ukuran atau kekuatan lensa yang dibutuhkan oleh penderita miopi digunakan persamaan berikut.

(P = kekuatan lensa) Keterangan : PR = punctum remotum (titik jauh), satuan meter

Setelah memakai kaca mata Sebelum memakai kaca mata

HOME

EXIT

2. Hipermitropi (rabun dekat) yaitu bayangan benda jauh di belakang retina. Penderita cacat ini dapat ditolong dengan kecamata berlensa cembung. Kekuatan lensa yang digunakan oleh penderita hipermitropi ditentukan dengan persamaan berikut.
Sebelum memakai kaca mata

(oleh karena S = 25 Cm dan ukuran dalam meter), maka (P = kekuatan lensa)

dioptri PP = Punctum Proximaum (titik dekat = sn), satuan meter

Setelah memakai kaca mata

3. Presbiopi yaitu cacat mata usia lanjut (mata tua). Penderita cacat mata ini dapat ditolong dengan kacamata berlensa rangkap. 4. Astigmatisme disebabkan oleh kornea mata yang tidak sferik, melainkan lebih melengkung pada satu bidang dari pada lainnya. Akibatnya benda titik difokuskan sebagai garis pendek. Mata astigmatisme juga memfokuskan sinarsinar pada bidang nertikal lebih menolek dari pada sinar-sinar hirizontal. Penderita ini dapat di tolong dengan kacamata berlensa silinder.

Contoh soal seorang penderita rabun jauh memunyai titik jauh 75 Cm. tentukan kekuatan lensa kacamata yang diperluakan agar dapat membaca pada jarak baca normal ! Penyelesaian Diketahui : PR = 75 Cm Ditanya :P Dijawab : agar dapat membaca pada jarak normal (S = 25 Cm) penderita rabun jauh harus menggunakan lensa cekung.

Jadi, kekuatan lensa kacamata yang digunakan -1.33 dioptri.

HOME

EXIT

Anda mungkin juga menyukai