Anda di halaman 1dari 2

AGENDA PELATIHAN LPPT UGM TAHUN 2012

PELATIHAN MANAJEMEN No. 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. Judul Kegiatan Pelatihan/Magang Pelatihan Pengenalan ISO 17025 Pelatihan Pengenalan ISO 15189 Pelatihan Persyaratan Sistem Mutu ISO 17025 Pelatihan Persyaratan Sistem Mutu 15189 Pelatihan Penyusunan Dokumen ISO 17025 Pelatihan Penyusunan Dokumen ISO 15189 Pelatihan Audit Internal ISO 17025 Pelatihan Audit Internal ISO 15189
Pelatihan Audit Internal dan Kaji Ulang Manajemen ISO 17025

Tanggal Pelaksanaan 1 Maret 7 Maret 11 13 April 23 26 April 21 23 Mei 30 Mei 1 Juni 6 8 Juni 14 15 Juni 5 6 Juli 11 12 Oktober

Biaya per Orang 800.000 800.000 2.000.000 2.000.000 2.000.000 2.000.000 2.000.000 1.500.000 1.500.000 1.200.000

Pelatihan Manajemen Administrasi Laboratorium

PELATIHAN TEKNIS No. 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19. 20. Judul Kegiatan Pelatihan/Magang Pelatihan Analisis Lingkungan Pelatihan Analisis Asam Amino dengan HPLC Pelatihan Dasar Instrumen Analisis Pelatihan Instrumentasi HPLC Pelatihan Instrumentasi GC Pelatihan Analisis Cemaran Logam dalam makanan Pelatihan Instrumentasi Spektrofotometer UV-Vis Pelatihan Instrumentasi Mercury Analyzer Pelatihan Dasar-dasar Kalibrasi Sesuai ISO 17025 Pelatihan Kalibrasi Massa dan Volume Pelatihan Kalibrasi AAS Pelatihan Kalibrasi HPLC Pelatihan Kalibrasi GC Pelatihan Kalibrasi UV-Vis
Pelatihan Pengenalan dan Pemeliharaan Hewan Coba Standar Pelatihan Teknik Penggunaan Hewan Lab dalam Penelitian

Tanggal Pelaksanaan 5 6 Maret 12 14 Maret 21 22 Maret 26 28 Maret 4 - 5 April 16 18 April 26 27 April 3 4 Mei 8 Mei 14 16 Mei 24 25 Mei 28 30 Mei 4 5 Juni 11 12 Juni 20 Juni 28 29 Juni 12 13 Juli 19 20 Juli 26 27 Juli 2 3 Agustus

Biaya per Orang 1.250.000 1.600.000 1.000.000 1.600.000 1.600.000 1.500.000 1.200.000 1.100.000 1.500.000 1.500.000 1.250.000 1.200.000 1.200.000 1.200.000 1.900.000 1.900.000 1.500.000 2.200.000 1.500.000 1.500.000

Pelatihan Ketidakpastian Pengukuran Pelatihan Validasi Metode Pelatihan Analisis Hormon Pelatihan Analisis Hematologi dan Kimia Klinik

21. 22. 23. 24. 25. 26. 27. 28. 29. 30. 31. 32. 33. 34. 35. 36. 37. 38. *)

Pelatihan Kultur Sel Primer Pelatihan Kultur Sel Kanker dan Uji Sitotoksik Pelatihan Analisis dan Isolasi DNA dengan Elektroforesis Pelatihan Analisis dan Isolasi Protein dengan SDS - PAGE Pelatihan Analisis Halal Pelatihan Uji Toksisitas Akut dan Subkronis Pelatihan Uji Immunostimulator Pelatihan ELISA Pelatihan Maintenan Mikroskop Pelatihan Maintenan Peralatan Elektronik Pelatihan Maintenan HPLC Pelatihan Maintenan AAS Pelatihan Maintenan GC Pelatihan Maintenan UV-Vis Pelatihan Analisis Residu Pestisida Pelatihan Kalibrasi AAS Pelatihan Spectroscopy Anaslisis dengan FTIR Pelatihan Real Time PCR

6 7 Agustus 9 10 Agustus 13 14 September 19 21 September 26 28 September 4 5 Oktober 8 9 Oktober 15 16 Oktober 18 19 Oktober 29 31 Oktober 1 2 Nopember 5 6 Oktober 8 9 Oktober 12 13 Nopember 19 20 Nopember 28 29 Nopember *) **)

2.100.000 2.100.000 1.500.000 2.100.000 1.750.000 1.500.000 1.500.000 1.500.000 1.000.000 1.600.000 1.200.000 1.200.000 1.200.000 1.200.000 1.500.000 1.200.000 1.000.000 1.000.000

Pelaksanaan dilakukan setiap bulan, pada minggu terakhir selama 2 hari kerja, yaitu hari Kamis dan Hari Jumat. **) Pelaksanaan dilakukan setiap 3 bulan sekali, yaitu bulan Maret, Juni, September dan Desember (dilaksanakan selama 2 hari kerja, 2 hari kerja terakhir setiap bulan pelaksanaan). Daftar Pelatihan tersebut diatas didesign untuk kelas, dengan quota jumlah peserta minimal adalah 10 orang, dengan demikian apabila sampai dengan tanggal H-3 sebelum tanggal pelaksanaan jumlah peserta belum memenuhi quota maka secara otomatis pelatihan tidak dilaksanakan. LPPT-UGM dapat memfasilitasi bagi peserta perorangan untuk melakukan Magang, seluruh jenis Pelatihan seperti tersebut dalam daftar diatas dapat diikuti peserta Magang dengan ketentuan : Apabila jumlah peserta hanya 1 orang, maka beaya/kontribusi magang adalah sebesar Rp. 2.000.000,- (Dua juta rupiah) per orang, per hari magang. Magang dengan jumlah peserta 2 orang atau lebih, maka beaya/kontribusi magang adalah sebesar Rp. 1.500.000,- (Satu juta lima ratus ribu rupiah) per orang, per hari. Seluruh beaya/kontribusi tersebut diluar beaya penginapan peserta Fasilitas Pelatihan/Magang : Kit Pelatihan/Magang, Makan Siang dan Snack, Sertifikat. Khusus peserta Pelatihan/Magang dari lingkungan civitas akademika UGM, diberikan discount sebesar 10%.

Keterangan lebih lanjut dapat menghubungi : LPPT UGM Jl. Kaliurang Km. 4 Sekip Utara Yogyakarta 55281 Telp. (0274)-548348, 546868 Fax. (0274) 548348 SMS : 085868333843 Email : lppt_info@mail.ugm.ac.id c.p. Djoko Alberto Haumahu (jack59vk@yahoo.co.id)

Anda mungkin juga menyukai