Anda di halaman 1dari 6

Analisa dan perancangan program Tinjauan kasus Proses penggajian merupakan suatu usaha agar mempercepat proses penggajian

yang mungkin selama ini masih menggunakan proses secara manual dan saya jadikan komputerisasi. Hal ini disebabkan karena banyaknya keganjalan yang terjadi, seperti tidak adanya keterbukaan mengenai jumlah gaji yang diterima, banyaknya data yang hilang karena bencana(kebakaran, banjir dll), tunjangan yang tidak sesuai dan bonus yang diterima bila ada overtime. Tujuan utama dari pembuatan program ini yaitu memberikan kemudahan pada bagian administrasi agar dapat menyusun dengan benar tanpa adanya kendala yang terjadi. Penyusunan data yang benar dan tidak adanya data yang hilang dikarenakan proses penyimpanan yang safety. Oleh karena itu penulis mencoba membuat program sederhana dengan menggunakan pemrograman visual basic 6.0. program ini akan menghasilkan penyimpanan data yang tepat dan akurat dengan cepat menampilkan laporan dari setiap transaksi yang telah terjadi.

Tinjauan perusahaan CV. SAPHIR MULIA PERMATA merupakan perusahaan bergerak di bidang General Contractor dan Pengadaan Barang. CV. SAPHIR MULIA PERMATA JAKARTA berdiri pada tahun 1991, berdasarkan akte no.179 tanggal 30 November 1991, notaris Joenoes E. Maogimon S.H. dan berkantor pusat di Jakarta, dengan mendirikan cabang-cabang dan/atau perwakilan di tempat-temapt lain yang dipandang perlu oleh para pesero pengurus. Para pesero tuan Syamsul Bahri Siregar dan tuan Leonard Silalahi adalah merupakan para pesero pengurus yang bertanggung jawab penuh dengan segala harta kekayaan mereka atas segala kewajiban hutang dan beban perseroan. Pada tahun 2002 CV. SAPHIR MULIA PERMATA berpindah tangan kepada tuan Sariman Sianturi dengan akte no.29 tanggal 4 Januari 2002, notaris Dradjat Darmadji, S.H. Seiring berjalannya waktu, CV. SAPHIR MULIA PERMATA merubah pemasukan dan pengeluaran serta perubahan anggaran dasar dengan akte no.04 tanggal 11 November 2008, notaris Liliek Zaenah, S.H. Berdasarkan ketentuan pasal 8 huruf b Undang-Undang No.18 Tahun 1999 tentang Jasa Kontruksi, Badan Usaha Jasa Pelaksanaan Kontruksi wajib memiliki Sertifikat Badan

Usaha(SBU), dan berdasarkan peraturan Lembaga Pengembangan Jasa Kontruksi Nomor: 11a Tahun 2008 tentang registrasi usaha pelaksana kontruksi dan perubahan pertama. CV. SAPHIR MULIA PERMATA semakin berkembang dan dikenal masyarakat umum sehingga jumlah karyawan semakin bertambah dari jumlah karyawan sebelumnya yang hanya terdiri dari 3 orang. Dalam kurun waktu 4 Tahun, CV. SAPHIR MULIA PERMATA telah menjalin hubungan kerjasama dengan beberapa perusahaan diantaranya, PT. Leo Tunggal Mandiri, CV. Octavia Putri Citra, CV. Liodyta Sang Permata.

Struktur organisasi

Spesifikasi rancangan program Dalam aplikasi rancangan program ini dibahas mengenai bentuk-bentuk dari file-file maupun dokumen-dokumen yang mempunyai peranan dalam proses pengolahan data pada rancangan program yang dibuat. Masing-masing program yang dirancang harus saling berhubungan satu dengan yang lainnya. Maka penerapan bentuk masukan yang dijadikan dasar dalam menjalankan program pengolahan data adalah sebagai berikut: 1. Spesifikasi bentuk masukan Bentuk dokumen merupakan dokumen atau data yang dipakai sebagai acuan dalam pembuatan atatu mengisi data pada program aplikasi yang dibuat dokumen tersebut terdiri dari a. Nama dokumen : data karyawan Fungsi Sumber Tujuan Media Frekuensi : mengetahui data karyawan : karyawan : administrasi : kertas : setiap ada karyawan

Bentuk

: lampiran

b. Nama dokumen : data absensi Fungsi Sumber Tujuan Media Frekuensi Bentuk : mengetahui jumlah kehadiran karyawan setiap bulan : karyawan : administrasi : kertas : setiap bulan : lampiran

c. Nama dokumen : data jabatan Fungsi Sumber Tujuan Media Frekuensi Bentuk : mengetahui rincian gaji berdasarkan jabatan : personalia : staff keuangan : kertas : setiap bulan : lampiran

2. Bentuk dokumen keluaran merupakan dokumen atau data yang dibuat berdasarkan hasil dari program aplikasi yang dibuat dan digunakan pada bagian penggajian karyawan, dokumen tersebut terdiri dari: a. Nama dokumen : slip gaji Fungsi Sumber Tujuan Media Frekuensi Bentuk : sebagai bukti penerimaan gaji : staff keuangan : karyawan : kertas : setiap bulan : lampiran

b. Nama dokumen : laporan gaji

Fungsi Sumber Tujuan Media Jumlah Frekuensi Bentuk

: untuk melaporkan gaji karyawan : sekretaris : direktur : kertas : satu lembar : sesuai kebutuhan : lampiran

Nik Nama Tempat_lahir Tanggal_lahir Alamat Status Tunj_status Pendidikan Tgl_masuk_kerja Kd_jabatan No_absen Masuk Sakit Izin Alfa Lembur Nik Kd_jabatan Nama_jabatan Gapok Tunj_jabatan No_slip Tgl_slip u.makan u.transport u.lembur gaji_kotor potongan gaji_bersih

no_absen

Nik * Nama Tempat_lahir Tanggal_lahir Alamat Status Tunj_status Pendidikan Tgl_masuk_kerja Kd_jabatan * Nama_jabatan Gapok Tunj_jabatan No_absen * Masuk Sakit Izin Alfa Lembur No_slip * Tgl_slip u.makan u.transport u.lembur gaji_kotor potongan gaji_bersih

No_absen Masuk Nik Nama Izin Tempat_lahir Alfa Tanggal_lahir Lembur Alamat Nik Status Tunj_status Pendidikan Tgl_masuk_kerja Kd_jabatan ** Kd_jabatan Nama_jabatan Gapok Tunj_jabatan * Sakit

No_slip ** Tgl_slip u.makan u.transport u.lembur ** gaji_kotor potongan gajibersih no_absen nik

** **

Anda mungkin juga menyukai