Anda di halaman 1dari 2

CommTechs Short Course Hands- On :

RADAR MANGEMENT SYSTEM


Tanggal : 14-15 Juni 2012 Closing Date 07 Juni 2012 Tempat : Topas Hotel, Bandung Deskripsi : Manajemen merupakan aktivitas kunci dalam sebuah perusahaan terkait dengan kemampuan SDM untuk menjaga validitas dan akurasi sehingga meminimalisir kesalahan. Radar merupakan sebuah teknologi yang sangat penting untuk dijaga kemampuannya dalam memberikan informasi yang akurat. Teknologi radar yang terintegrasi dengan jaringan lain, perlu dijaga agar performansinya akurat. Oleh karenanya diperlukan sistem kalibrasi maintenance, merupakan aspek kritikal dalam pengoperasian radar secara tepat. Pelatihan Radar Management System berfokus pada standarisasi pengoperasian radar sehingga peserta memahani bagaimana melakukan maintain secara efektif sehingga diperoleh ketersediaan data berkualitas tinggi.

Peserta Training : Operator Radar, Radar Analyst, dan pihak yang berkaitan dengan operasional dan maintain radar.

Tujuan : Peserta memahami prinsip kerja radar Peserta memahami Standarisasi life cycle Radar Peserta memahami prinsip maintenance radar Peserta memahami prinsip kalibrasi radar Peserta memahami gambaran umum kinerja radar dalam sebuah jaringan

Silabus :
1. 2. 3. 4. 5. 6. Impletementation of Maintenance and Calibration Procedures. Maintenance Types and Procedures. Maintenance Equipments Used for Radar Maintenance. Maintenance measurements on transmitter and receiver. Maintenance of antenna and random. Transmitter calibration.

7. Receiver calibration and Intensity and noise level check. 8. Velocity calibration. 9. Solar gain measurements and calibration technique. 10. Dual Polarization Products Calibration recommendations. Biaya Pelatihan : Rp. 4.750.000/peserta. Fasilitas : Snack & makan. Modul pelatihan. Sofware Simulasi. Sertifikat.

Anda mungkin juga menyukai