Anda di halaman 1dari 4

SOAL SD KELAS 4 SMST 2 BAHASA INDONESIA

Nama Kelas : ........................................ : ........................................ UJI KOMPETENSI 1 Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, c, atau d pada jawaban yang benar! Pengumuman berikut untuk soal nomor 1 dan 2. Pengumuman Saksikanlah pentas kesenian yang akan diadakan di alun-alun pada hari Sabtu, 13 Agustus 2011 pukul 19.00 dalam rangka memperingati ke-66 hari Proklamasi Kemerdekaan RI. Pentas akan diisi dengan pertunjukan grup musik dari ibu kota. Tiket dapat dibeli di Radio Gita Suara pada pukul 08.00 20.00. 1. Pentas seni diadakan dalam rangka memperingati . a. hari Sumpah Pemuda c. hari Proklamasi Kemerdekaan RI b. hari Kesaktian Pancasila d. hari Pendidikan Nasional. 2. Pentas akan diisi pertunjukan.... a. drama, nyanyi, dan tari c. nyanyi, pantomim, dan tari b. drama, pembacaan puisi, dan tari d. grup musik. 3. Gantilah seprei tiap-tiap minggu! Maksud tiap-tiap minggu adalah.... a. setiap Minggu c. tiap Minggu pagi b. tiap Senin d. seminggu sekali 4. Bahasa yang harus dihindari dalam menulis pengumuman adalah bahasa yang.... a. santun c. jelas b. singkat d. berputar-putar 5. Dia anak orang kaya . tidak sombong sehingga disukai teman-temannya. Kata yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah.... a. karena c. dan b. tetapi d. walaupun 6. Penonton tetap di lapangan . hujan mengguyur. a. dan c. meskipun b. lalu d. kemudian 7. Sebaiknya kamu belajar dulu! Kalimat di atas mengandung.... a. keharusan c. perintah b. ajakan d. saran 8. Jogja-Solo ditempun dengan waktu tujuh puluh menit. Tanda pisah ( - ) berarti.... a. tiba c. sampai b. datang d. dari 9. Pemakaian tanda koma yang benar pada kalimat di bawah ini adalah.... a. Adik, Ibu, dan ayahku suka makan bakso b. Ayahku, seorang polisi c. Saya ingin, naik sepeda mengelilingi desaku. d. Desaku adalah, desa yang subur. 10. Pemakaian huruf besar yang benar pada kalimat di bawah ini adalah.... a. Ibuku menanam bunga Mawar. c. Tahun ini orang tuanya naik Haji. b. Ayahnya adalah seorang Gubernur. d. Ia mahir berbahasa Inggris. NILAI

No. Absen : ........................................

SOAL SD KELAS 4 SMST 2 BAHASA INDONESIA


Nama Kelas : ........................................ : ........................................ UJI KOMPETENSI 2 Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, c, atau d pada jawaban yang benar! 1. Kalimat yang digunakan dalam menulis pengumuman adalah.... a. jelas c. panjang b. lengkap d. berbelit-belit 2. Kalimat penutup dalam percakapan telepon yaitu.... a. Terima kasih Nana, selamat sore. c. Halo, selamat pagi. b. Sudah ya, sampai di sini dulu. d. Bisa bicara dengan Saudara Andi? 3. Berikut ini merupakan ciri-ciri bahasa pengumuman, kecuali.... a. jelas c. indah b. cermat d. efektif Bunga lada tingginya sama dibawa pergi ke Kota Bandung Mari menabung bersama-sama agar kita semua beruntung. Sampiran dalam pantun di atas terdapat pada baris.... a. pertama c. b. kedua d. Isi dalam pantun tersebut terdapat pada baris.... a. pertama c. b. kedua d. Pantun tersebut bersajak.... a. a a a a c. b. b b b b d. Setiap bait dalam pantun terdiri dari.... a. dua baris c. b. tiga baris d. Buah mangga buah kedondong, tumbuh lebat di tepi jalan. Janganlah teman suka berbohon, karena berbohong dilarang Tuhan. 8. Isi pantun di atas adalah.... a. buah mangga tumbuh di jalan. c. Berbohon dilarang Tuhan. b. Buah kedondong tumbuh di jalan. d. Teman suka berbohong. 9. Burung dara lepas di tangan, burungnya bodoh kembali juga. Itulah dia siswa teladan, sebagai contoh kita semua. Isi pantun di atas mengungkapkan.... a. melepas burung dara b. burung dara yang bodoh c. siswa teladan yang dapat dijadikan contoh d. siswa teladan melepas burung dara. 10. Negara kita dikenal sebagai negara agraris atau negara.... a. pertanian c. perindustrian b. kelautan d. perdagangan NILAI

No. Absen : ........................................

4. 5. 6. 7.

pertama dan kedua ketiga dan keempat. ketiga ketiga dan keempat abab baba empat baris lima baris

SOAL SD KELAS 4 SMST 2 BAHASA INDONESIA


Nama Kelas : ........................................ : ........................................ UJI KOMPETENSI 3 Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, c, atau d pada jawaban yang benar! Pengumuman berikut ini untuk soal nomor 1-4 PENGUMUMAN Diberitahukan kepada siswa-siswa SD Nusa Persada, bahwa sekolah akan mengadakan kegiatan lomba menyanyi yang akan diadakan pada: hari, tanggal : Senin, 15 Agustus 2011, waktu : pukul 08.00 selesai. tempat : SD Nusa Persada. Sehubunganan dengan acara tersebut, siswa yang beminat diminta mendaftarkan diri kepada guru kelas. Demikian pengumuman ini. Mohon diperhatikan dan dilaksanakan segera. Jepara, 10 Agustus 2011 Kepala Sekolah Drs. Adi Nugroho 1. Pengumuman tersebut ditujukan kepada.... a. kepala sekolah c. siswa b. guru d. siswa kelas IV-VI 2. Pembuat pengumuman adalah.... a. kepala sekolah c. guru olah raga b. guru d. siswa kelas IV-VI 3. Pengumuman tersebut berisi tentang.... a. sekolah akan mengadakan kerja bakti b. sekolah akan mengadakan kegiatan lomba menyanyi c. siswa diharapkan mendaftarkan diri kepada guru kelas d. pertandingan diadakan di lapangan sepak bola 4. Pengumuman tersebut dibuat di.... a. lapangan sepak bola c. Jepara b. rumah d. depan para siswa 5. Kemumu di dalam semak, jatuh melayang selaranya. Meski ilmu setinggi tegak, tidak sembahyang apa gunanya. Pantun di atas termasuk jenis pantun.... a. agama b. suka cita 6. Bayi itu hingga kini tunarungu. Kata tunarungu merupakan penghalusan dari kata.... a. buta b. tuli 7. Ibu . baju seragam Ani. c. jenaka d. nasihat c. bisu d. cacat NILAI

No. Absen : ........................................

a. Dijahit b. menjahit 8. Kalimat yang ditulis dengan tepat adalah.... a. Ayah akan pergi ke Surabaya. b. Ina pulang dari jogjakarta c. Paman tinggal di jakarta. 9. Berburu ke padang datar, mendapat rusa belang kaki. Berguru kepalang ajar, bagai bunga kembang tak jadi. Isi pantun di atas adalah nasihat tentang.... a. kalau berburu boleh sambil main-main b. ingin berburu rusa c. janganlah memburu rusa ke padang datar d. kalau belajar harus sungguh-sungguh 10. Mari kita ciptakan keheningan! Kalimat di atas menyatakan.... a. harapan b. sarana

c. jahit d. menjahiti d. Berapa harga tiket kereta api eksekutif jurusan Jogjakarta-Jakarta?

c. anjuran d. ajakan

Anda mungkin juga menyukai