Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN PRAKTIKUM

ELEKTRONIKA KOMUNIKASI
Modul III : BAND PASS FILTER (BPF)

DISUSUN OLEH : KAROMAH D311044 Kelompok 9 PARTNER PRAKTIKUM : Imaniar Restika Fadjrin Robert Rully Pernando D311006 D311025

Tanggal Praktikum : 5 Oktober 2012 Asisten Praktikum : Tiovita Sirait Muhammad Nur Kholis Nasution Andra Utama

LABORATORIUM ELEKTRONIKA & TEKNIK DIGITAL AKADEMI TEKNIK TELEKOMUNIKASI SANDHY PUTRA JL. DI. PANJAITAN 128 PURWOKERTO 2012

MODUL III BAND PASS FILTER (BPF) I. KONFIGURASI SISTEM Sebuah Band Pass Filter merupakan perangkat yang melewati frekuensi dalam kisaran tertentu dan menolak (attenuates) frekuensi di luar kisaran tersebut. Contoh dari analog elektronik band pass filter adalah sirkuit RLC (a resistor-induktor-kapasitor sirkuit). Filter ini juga dapat dibuat dengan menggabungkan -pass filter rendah dengan pass filter tinggi. Band pass filter digunakan terutama di nirkabel pemancar dan penerima. Fungsi utama filter seperti di pemancar adalah untuk membatasi bandwidth sinyal output minimum yang diperlukan untuk menyampaikan data pada kecepatan yang diinginkan dan dalam bentuk yang diinginkan. Pada receiver Sebuah band pass filter memungkinkan sinyal dalam rentang frekuensi yang dipilih untuk didengarkan, sementara mencegah sinyal pada frekuensi yang tidak diinginkan.[1] Pada BPF ini ada 2 macam rangkaian yaitu BPF bidang lebar dan BPF bidang sempit. Untuk membedakan kedua rangkaian ini adalah dilihat dari nilai figure of merit (FOM) atau Faktor kualitas (Q). Bila Q < 10, maka digolongkan BPF bidang lebar. Bila Q > 10, maka digolongkan BPF bidang sempit Perihtungan faktor kualitas (Q) adalah sedangkan
C

. [2]

A. Band Pass Filter Bidang Lebar Syarat BPF bidang lebar adalah Q<10, biasanya didapat dari 2 rangkaian filter HPF dan LPF yang mereka saling di serie dengan urutan tertentu dan frekuensi cut off harus tertentu. Misalnya urutan serie adalah HPF disusul LPF, dan f L dari HPF harus lebih kecil dari f H dari LPF. Contoh rangkaian dan perhitungannya adalah seperti gambar dibawah ini: [2]

Gambar rangkaian Band Pass Filter Bidang Lebar

Gambar Grafik dari Band Pass Filter Bidang Lebar

Nilai penguatan tegangan absolutnya adalah :

B. Band Pass Filter Bidang Sempit Syarat BPF bidang sempit adalah Q > 10. Rangkaian yang digunakan bisa seperti gambar diatas tapi ada rangkaian khusus untuk BPF bidang sempit. Rangkaian khusus inipun bisa pula digunakan untuk BPF bidang lebar, tapi spesialisnya untuk bidang sempit. Rangkaian ini sering disebut multiple feedback filter karena satu rangkaian menghasilkan 2 batasan fL dan fH . Gambar rangkaian serta contoh bandwidth bidang sempit diberikan seperti berikut ini. Persamaan

persamaannya pun beda dan tersendiri. Komponen pasif yang digunakan sama dengan komponen pasif dari LPF dan HPF.[2]

Gambar rangkaian Band Pass Filter Bidang Sempit

Gambar Grafik dari Band Pass Filter Bidang Sempit

Dimana nilai AF saat pada fC adalah AF = perlu diingat bahwa,


C

Ada keuntungan rangkaian ini adalah bila ingin mengganti frekuensi centernya fC , maka tinggal mengganti nilai R2 saja. Nilai yang baru adalah R2 R2 = R2

Anda mungkin juga menyukai