MENTERI PERHUBUNGAN
REPUBLIK INDONESIA
KEPUTUSAN MENTER! PERHUBUNGAN
NOMOR: KP 414 TAHUN 2013
TE!
NG
PENETAPAN RENCANA INDUK PELABUHAN NASIONAL
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
MENTERI PERHUBUNGAN,
Menimbang : bahwa untuk melaksanakan amanat Pasal & ayat (2)
Peraturan Pemerintah Nomor 61 Tahun 2009 tentang’
Kepelabuhanan, perlu menetapkan Keputusan Menteri
Perhubungan tentang Penetapan Rencana Induk Pelabuhan
ional;
Mengingat 1, Undang-Undang Nomor 26 Tahun 2007 tentang
Penataan Ruang (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2007 Nomor 68, Tambahan Lembaran Negara
Repubiik Indonesia Nomor 4725);
2. Undang-Undang Nomor 17 ‘Tahun 2008 tentang
Pelayaran (Lembaran Negara Republik Indoncsia Tahun
2008 Nomor 64, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4849);
Peraturan Pemerintah Nomor 61 Tahun 2009 tentang
Kepelabuhanan (Lembaran Negara Republik Indonesia
‘Tahun 2009 Nomor 151, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5070);
4, Peraturan Pemerintah Nomor 5 Tahun 2010 tentang
Kenavigasian (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2010 Nomor 8, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5093);Menetapkan
PERTAMA
KEDUA
5. Peraturan Pemerintah Nomor 20 ‘Tahun 2010 tentang,
Angkutan di Perairan (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2010 Nomor 26, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5108) scbagaimana
telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 22
Tahun 2011 (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2011 Nomor 43, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5208);
Peraturan Pemerintah Nomor 21 Tahun 2010 tentang
Perlindungan Lingkungan Maritim (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 27, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomar 5109);
7. Peraturan Presiden Nomor 47 Tahun 2009 tentang
Pembentukan dan Organisasi Kementerian Negara
scbagaimana telah diubah beberapa kali dengan
Peraturan Presiden Nomor 91 Tahun 2011;
8. Peraturan Presiden Nomor 24 Tahun 2010 tentang
Kedudukan, Tugas, dan Fungsi Kementerian Negara
serta Susunan Organisasi, Tugas, dan Fungsi Esclon I
Kementerian Negara sebagaimana telah diubah dengan
Peraturan Presiden Nomor 92 Tahun 2011;
9. Peraturan Menteri Perhubungan Nomor KM 60 Tahun
2010 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian
Perhubungan;
MEMUTUSKAN:
dengan mencabut dan dinyatakan tidak berlaku Keputusan
Menteri Perhubungan Nomor KM 53 Tahun 2002 tentang
Tatanan Kepelabuhanan Nasional;
KEPUTUSAN = MENTERL = PERHUBUNGAN —'TENTANG
PENETAPAN RENCANA INDUK PELABUHAN NASIONAL,
Menctapkan Reneana Induk Pelabuhan__ Nasional
sebagaimana tercantum dalam Lampiran yang merupakan
bagian tidak terpisahkan dari Keputusan — Menteri
Perhubungan ini.
Rencana Induk Pelabuhan Nasional scbagaimana dimaksud
pada Dikium PERTAMA berlaku untuk jangka waktu 20
(dua puluh) tahun dan dapat ditinjau kembali 1 (satu) kali
dalam 5 (lima) tahun,KETIGA : Penctapan Rencana Induk Pelabuhan Ne
onal merupakan
pedoman dalam penctapanlokasi, _ pembangunan,
pengopcrasian, pengembangan pelabuhan, dan penyusunan
Rencana Induk Pelabuhan
KEEMPAT —: — Direktur Jenderal Perhubungan Laut melakukan pembinaan
dan pengawasan icknis Penctapan Rencana Induk
Pelabuhan Nasional
KELIMA : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.
Ditetapkan di Jakarta
pada tanggal 17 April 2013
MENTERI PERHUBUNGAN,
ud
f=, MANGINDAAN
Salinan Keputusan ini disampaikan kepada:
CRrONEONS
10,
12,
13.
14.
15.
16.
18,
19.
KEPALA BIRO
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian;
Menteri Pertahanan;
Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia;
Menteri Keuangan;
Menteri Sckretaris Negara;
Menteri Badan Usaha Milik Neg:
Menteri Perindustrian;
Menteri Perdagangan;
Menteri Pekerjaan Umum;
Menteri Kelautan dan Perikanan;
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral;
Menteri Lingkungan Hidup;
Menteri Porencanaan Pembangunan Nasional/Kepala BAPPENAS;
Kepala Kepolisian Negara Republi Indonesia;
Kepala Staf Angkatan Laut,
Wakil Menteri Perhubungan;
aris Jenderal, Inspektur Jenderal, dan
Direktur Jenderal Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan;
Para Gubernur Provinsi;
Para Bupati/Walikota.
Salinan sesuai deng;
Pembina Utama Muda (IV/c)
NIP. 19630220 198903 1 001
Peraturan Presiden Nomor 56 Tahun 2011 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Presiden Nomor 67 Tahun 2005 tentang Kerjasama Pemerintah dengan Badan Usaha dalam Penyediaan Infrastruktur
Pustaka Perumahan dan Kawasan Permukiman (PIV PKP)