Anda di halaman 1dari 4

SATUAN ACARA PENYULUHAN ( SAP )

DEMAM THYPOID

A.

Bidang studi

: Keperawatan Anak

Subtopik

: Demam Thypoid

Sasaran

: Pasien dan keluarga pasien

Hari / Tanggal

: Senin, 7 Juli 2014

Jam

: 08.00 WIB

Waktu

: 30 menit

Tempat

: Ruang Seruni Rumah Sakit Dr. M. Soewandhie

Penyuluh

: Nur Hidayatul Afidah, Mahasiswa DIII Keperawatan

Soetomo Surabaya
B. Tujuan Instruksional :
1. Tujuan Instruksional Umum

Setelah dilakukan pendidikan kesehatan selama 1 x 30 menit, pasien


dan keluarga dapat memahami tentang Penyakit Demam Thypoid.
2. Tujuan Instruksional Khusus

Setalah dilakukan pendidikan kesehatan selama 1 x 30 menit, keluarga


klien dapat menjelaskan kembali tentang demam thypoid dengan kriteria :
a.
b.
c.
d.

Peserta dapat menjelaskan pengertian demam thypoid


Peserta dapat menyebutkan penyebab demam thypoid
Peserta dapat menyebutkan tanda dan gejala demam thypoid
Peserta dapat menyebutkan penatalaksanaan pada anak dengan demam

thypoid
e. Peserta dapat menyebutkan cara pencegahan demam thypoid
C. Materi (Terlampir)
1. Pengertian demam thypoid
2. Penyebab demam thypoid
3. Tanda dan gejala demam thypoid
4. Penatalaksanaan pada demam thypoid
5. Pencegahan demam thypoid.
D. Metode
1. Ceramah
2. Diskusi
E. Media
1. Materi SAP
2. Leaflet

F. Kegiatan Belajar Mengajar


NO TAHAP
1
Pembukaan

WAKTU
5 menit

KEGIATAN
RESPON
a. Memberikan Salam, a.
Keluarga
memperkenalkan diri,

klien

menjawab salam

menyampaikan tujuan
dan kontrak waktu.
b.

Menjelaskan
yang

Keluarga
materib.
akanmendengarkan
memperhatikan
Keluarga

disampaikan.
A. Menjelaskan

Pelaksanaan 20 menit

materi

tentang

Demam thypoid:
1.

Pengertian
thypoid

2.

Penyebab

klien
dan
klien

mendengarkan

dan

memperhatikan.

klien
demamKeluarga
mengajukan pertanyaan.
demam

thypoid
3.

Tanda dan gejala


demam thypoid

4.

Penatalaksanaan
pada demam thypoid

5.

Pencegahan

demam

thypoid
B

Membagi

leaflet

kepada peserta
C.

Memberikan
kesempatan kepada ibu
atau

Penutup

5 menit

keluarga

untuk

bertanya.
A. Menyimpulkan hasil diskusi.
B.

Keluarga

klien

memperhatikan.

Evaluasi :

1. Meminta
keluarga

ibu

atau untuk

mengulang penjelasan

Keluarga klien dapat


memberikan

yang kita berikan.


2. Mengucapkan
kasih

atas

terima

perhatian

dan waktunya.
4. Mengucapkan salam

I.

II.

penjelasan.

Keluarga

klien

menjawab salam.

Evaluasi
1.
Jenis: Tanya Jawab
2.
Teknik: Lisan
Lampiran Materi

III.

Daftar Pustaka.

IV.

LAMPIRAN MATERI
DEMAM THYPOID

A. PENGERTIAN
Demam Thypoid adalah suatu penyakit infeksi pada usus halus dengan gejala
satu minggu atau lebih disertai gangguan pada saluran pencernaan dengan atau tanpa
gangguan kesadaran.
Demam Thypoid adalah infeksi penyakit akut yang biasanya terdapat pada
saluran pencernaan dengan gejala demam > 1 minggu dan terdapat gangguan kesadaran.
B. ETIOLOGI
1. Salmonella thyposa, basil gram negatif yang bergerak dengan rambut getar dan
tidak berspora
2. Masa inkubasi 10-20 hari.
C. TANDA DAN GEJALA
1. Nyeri kepala, lemah, lesu

2. Demam yang tidak terlalu tinggi dan berlangsung selama 3 minggu


3. Gangguan pada saluran cerna : bibir kering dan pecah-pecah, lidah ditutupi
selaput putih kotor, mual, tidak nafsu makan dan disertai nyeri pada perabaan
4. Gangguan kesadaran : penurunan kesadaran
D. PENATALAKSANAAN
1. Tirah baring total selama demam sampai dengan 2 minggu normal kembali.
Seminggu kemudian boleh duduk dan selanjutnya berdiri dan berjalan
2. Makanan harus mengandung cukup cairan, kalori dan tinggi protein, tidak boleh
mengandung banyak serat, tidak merangsang maupun menimbulkan banyak gas
3. Obat terpilih adalah kloramfenikol 100 mg/KGB/hari dibagi dalam 4 dosis
selama 10 hari. Dosis maksimal kloramfenikol 2 g/hari. Bila pasien alergi dapat
diberikan golongan penisillin/kotromoksazol.

E. PENCEGAHAN
Cuci tangan setelah dari toilet dan sebelum makan/mempersiapkan makanan, hindari
minumsusu mentah, hindari minum air mentah, rebus air hingga mendidih dan
hindari makanan pedas.

DAFTAR PUSTAKA
http://www.andy22061988.blogspot.com/2013/04/lp_teori_askep_demam_thypoid?
m=1
http://www.bangeud.blogspot.com/2011/09/asuhan_keperawatan_anak_dengan_dem
am.html?m=1

Anda mungkin juga menyukai