Anda di halaman 1dari 5

STATUS PASIEN

I. IDENTITAS
Nama

: An. A

Umur

: 1 tahun

Jenis Kelamin

: Laki-laki

Alamat

: Soko

Tanggal Pemeriksaan : 29 Oktober 2013


No. RM

: 26 XX XX

II. HETEROANAMNESIS
A. Keluhan Utama :
Gatal-gatal pada seluruh tubuh
B. Riwayat Penyakit Sekarang
Pasien datang ke poli kulit RSUD Soreang dengan keluhan gatalgatal pada leher, dada, perut, punggung, kedua tangan dan kedua kakinya.
Keluhan ini dirasakan sejak kurang lebih 1 minggu yang lalu sebelum
masuk rumah sakit. Awalnya, ibu pasien menyadari di dada kiri anaknya
tampak bintik merah dan gatal, pasien selalu menggaruknya khususnya
pada akan mau tidur malam. Lama kelamaan bintil bertambah dan
menyebar ke perut, punggung, kaki dan tangan. Disamping itu ibu pasien
mengatakan anaknya sering rewel dan gejala sistemik lainnya: demam (-)
mual (-) muntah (-),batuk (-) pilek(-). Keluhan ini merupakan keluhan
yang pertama kalinya dan sebelumnya belum pernah mengalami hal yang
sama.
Sebelumnya pasien sudah berobat ke dokter umum sejak 5 hari
yang lalu, kemudian diberi obat: yusimox (amoxicillin syr) dan puyer.
Pasien merasakan tidak ada perubahan pada kulit yg bintil-bintil dan
merah tersebut.

C. Riwayat Penyakit Dahulu


1. Riwayat penyakit serupa

: disangkal

2. Riwayat hipertensi

: disangkal

3. Riwayat asma

: disangkal

4. Riwayat alergi

: disangkal

5. Riwayat DM

: disangkal

6. Riwayat trauma

: disangkal

D. Riwayat Penyakit Keluarga


1. Riwayat sakit serupa

: disangkal

2. Riwayat asma

: disangkal

3. Riwayat alergi

: disangkal

E. Riwayat Kehamilan
1. Riwayat merokok
2. Riwayat minum obat-obatan,jamu,dll
3. Riwayat minum minuman keras

: disangkal
: disangkal
: disangkal

F. Riwayat Kesehatan Lingkungan


Riwayat penyakit serupa: disangkal
G. Riwayat Tumbuh kembang

: sesuai dengan usia

III. PEMERIKSAAN FISIK


A. Status Generalis
Keadaan umum

: Baik

Kesadaran

: Kompos mentis

T : .......... mmHg

Rr : .......x/menit

N : ...........x/menit

S : ......o C

B. Pemeriksaan Fisik (status dermatologi)


1.

Lokasi
Regio coli, abdomen, thorax, vertebrae, extremitas superior dan
2

inferior dextra et sinistra serta regio pedis dan dorsum pedis dextra et
sinistra dan penis,

2.

Deskripsi
Pada

regio

coli,

axillaris dextra
et

sinistra, deltoid, thoracalis,

abdomen, dan extremitas superior et

inferior dextra et sinistra

terlihat papulo-vesikel eritematous dengan ukuran miliar sampai


lentikular distertai pustule.
Pada regio genital terdapat papul dan vesikel dengan ukuran
lentikuler.
Pada region palmar manus sinistra papul eritematous dan dilapisi
skuama dan terjadi erosi.

V. RESUME
Dari heteroanamnesis didapatkan seorang anak laki-laki usia 1
tahun dengan keluhan gatal-gatal pada seluruh tubuh. Keluhan ini
dirasakan sejak kurang lebih 1 minggu yang lalu. Pertama, pasien merasa
di dada kiri tampak bintil merah dan gatal dirasakan khususnya saat akan
tidur malam, pasien lalu menggaruknya. Lama kelamaan bintil bertambah
dan menyebar ke perut, punggung, kaki dan tangan. Tidak ada keluhan
sistemik dan system lain yang berkaitan seperti demam (-), mual (-),
batuk (-) dan pilek (-). Keluahan ini merupakan yang pertama kali dan
sebelumnya belum pernah.
Pasien sudah berobat ke dokter umum sejak 5 hari yang lalu,
kemudian diberi obat: yusimox (amoxicillin syr) dan puyer. Pasien
merasakan tidak ada perubahan pada kulit yg bintil-bintil dan merah
tersebut.
Dari riwayat penyakit dahulu tidak didapatkan asma, alergi,
trauma. Dan riwayat penyakit keluaraga juga tidak didapatkan keluhan,
alergi, asma dan lainnya. Dilihat dari riwayat kesehatan ibunya mengak
tidak ada keluarga ataupun kerabat yang mengalami hal yang serupa.
Dari hasil pemeriksaan objektif diperoleh Pada regio coli, axillaris
dextra et sinistra, deltoid, thoracalis, abdomen, dan extremitas superior
et inferior dextra et sinistra terlihat papulo-vesikel eritematous dengan
ukuran miliar sampai lentikular distertai pustule.
Pada regio genital terdapat papul dan vesikel dengan ukuran
lentikuler.
Pada regio palmar manus sinistra papul eritematous dan dilapisi
skuama dan terjadi erosi.
VI. DIAGNOSIS
Skabies
VII. DIAGNOSA BANDING
Dermatitis Atopik

Prurigo hebra
Folikulitis
VII. PROGNOSIS
Dubia et bonam
VIII.PENATALAKSANAAN
Nonmedikamentosa:
1.
2.
3.

Semua baju direndam dengan air panas dan kasur dijemur


Semua anggota keluarga yg kontak dengan penderita harus diperiksa
Menjaga kebersihan dan jangan digaruk agar tidak terjadi infeksi
sekunder

Medikamentosa:
1.

Oral: antihistamin H1
golongan sedative: CTM 4 mg. 2 x tab

2.

Salep: Permetin 2-5%.


Dioles seluruh tubuh kec. Kepala dari leher ke bawah dan dicuci
setelah 8-14 jam.

Anda mungkin juga menyukai