Anda di halaman 1dari 10

BERITA ACARA

PEMBUKAAN SURAT PENAWARAN


No : 05/III/Proy-Unand/5-2000

Pekerjaan
: Pembangunan Gedung Perpustakaan Tahap IV
Proyek
: Univeritas Andalas
Hari/Tanggal : Senin/8 Mei 2000
Jam
: 12.00 WIB
Tempat
: Ruang Rapat Kantor Proyek Universitas Andalas Limau
Manis-Padang

Pada hari ini Senin Tanggal Delapan Bulan Mei Tahun Dua
Ribu,dimulai pukul 11.00 WIB kami Panitia Penunjukkan Langsung
Pekerjaaan Pembangunan Gedung Perpustakaan Tahap IV berdasarkan
Surat Keputusan Pemimpin Proyek Universitas Andalas Nomor: 04/I/ProyUnand/4-2000 tanggal 25 April 2000 bersama dengan peserta
lelang(PT.Grafos Grahapersada) mengadakan rapat pembukaan surat
penawaran harga untuk pekerjaan tersebut diatas.
Rapat dipimpin oleh Ir.DARWIZAL DAOED,MS sebagai Ketua Panitia
Pelelangan/Penunjukan Langsung,dengan kesepakatan sebagai berikut:
1. Pembukaan Surat Penawaran Harga dilakukan oleh Panitia
Penunjukkan Langsung dan disaksikan oleh 1(satu) orang saksi dari
wakil rekanan,bersama-sama memeriksa/meneliti kelengkapan dan
keabsahan isi surat penawaran.
2. Rekanan atau Peserta Penunjukkan Langsung adalah sebagai
berikut:
Kontraktoryang diundang sebanyak 1 (satu) perusahaan.
Kontrakor yang mengambil dokumen pelelangan adalah
1(satu) perusahaan.
Kontraktor yang mengikuti Rapat Penjelasan
Pekerjaan(Anwijzing) sebanyak 1(satu) perusahaan.
Kontraktor yang memasukkan Surat Penawaran Harga adalah
1(satu) perusahaan.
3. Setelah diadakan penelitian terhadap Surat Penawaran Harga
beserta lamirannya,maka penawaran tersebut dinyatakan lengkap
dan sah(Rincian Surat Penawaran Harga terlampir).
4. Rapat Selesai dan ditutup pada jam 13.00 WIB.

5. Evaluasi secara terinci terhadap Surat


Penawaran(Administrasi,Teknis dan Usulan Biaya akan dilakukan
oleh Panitia sesuai dengan prosedur dan aturan yang berlaku.

Demikianlah Berita Acara ini dibuat untuk dapat dipergunakan


sebagaimana mestinya.
PANITIA PENUNJUKKAN LANGSUNG PEKERJAAN PEMBANGUNAN GEDUNG
PERPUSTAKAAN TAHAP IV UNIVERSITAS ANDALAS TAHUN ANGGARAN 2000

NO

NAMA

JABATAN

1.

Ir.Darwizal Daoed,MS

2.

Amri,SE

3.

Sudirman Nata,BE

Ketua
merangkap
Angota
Sekretaris
merangkap
Anggota
Anggota

4.

Drs.Hidayat Thaher

Anggota

5.

Drs.Gusmardi

Anggota

6.

Drs.Ali Umar

Anggota

7.

Drs.Maramis,SIP

Anggota

KONTRAKTOR PT.GRAFOS GRAHAPERSADA

TANDA TANGAN

KEPUTUSAN
PEMIMPIN PROYEK PENGEMBANGAN UNIVERSITAS ANDALAS
NOMOR : 04/I/Proy-Unand/4-2000
PEMBENTUKAN PANITIA
PENUNJUKKAN LANGSUNG KONTRAKTOR PELAKSANA
DAN PEMILIHAN LANGSUNG KONSULTAN PENGAWAS
PEMBANGUNAN GEDUNG PERPUSTAKAAN TAHAP IV
UNIVERSITAS ANDALAS
PROYEK PENGEMBANGAN UNIVERSITAS ANDALAS TAHAUN 2000
PEMIMPIN PROYEK PENGEMBANGAN UNIVERSITAS ANDALAS
MENIMBANG :1.Bahwa untuk mendapatkan kontraktor yang mempunyai
pengalaman dan
kemampuan yang sesuai dengan sifat,jenis
dan nilai untuk melaksanakan
pekerjaan Pembangunan
Pengembangan Unversitas Andalas tahun 2000
Yang dilakukan dengan Penunjukkan Langsung/Pemilihan
Langsung,perlu
dibentuk Panitia Penunjukan
Langsung/Pemilihan Langsung.
2.Bahwa nama-nama personil Panitia Penunjukkan
Langsung/Pemilihan
Langsung pekerjaan tersebut diatas
dianggap mampu untuk
melaksanakan tugasnya.
3.Bahwa berdasarkan point 1 dan 2 diatas perlu ditetapkan
dengan surat
keputusan.
MENGINGAT :1.Keputusan Presiden Republik Indonesia No.16 Tahun 1994.
2.Keputusan Presiden Republik Indonesia NO.16 Tahun 1999.
3. Keputusan Presiden Republik Indonesia NO.17 dan 18
tahun 2000.
4.Intruksi Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI
No.3/M/1997.
5.Keputusan Rektor Universitas Andalas
No.367/XIII/A/Unand-2000 tanggal
14 April 2000.
6.Keputusan Rektor Universitas Andalas
No.379.a/XIII/A/Unand-2000
tanggal 20 April 2000.

Andalas
2000.

7.Daftar Isian Proyek(DIP) Pengembangan Universitas


No.059/XXIII/008/4/2000 tanggal 1 April

8.Petunjuk Operasional (PO) Pengembangan Universitas


Andalas tanggal 1
April 2000.
MENETAPKAN
:
PERTAMA
:Membentuk Paitia Penunjukkan Langsung Pembangunan
Gedung
Perpustakaan Universitas Andalas,Proyek Pengembangan
Universitas Andalas Tahun Anggaran 2000 dengan susunan
personil/jabatan
sebagaimana tercantum pada Lampiran Keputusan ini.
KEDUA
:TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB PANITIA
1.Mempelajari,memproses dan menetapkan Rencana Kerja
dan Syaratsyarat(RKS) pembangunan gedung perpustakaan
tahap IV Universitas
Andalas yang menjadi dasar
Penunjukkan Langsung.
2.Menetapkan syarat-syarat peserta penunjukkan langsung.
3.Mengundang rekanan untuk melakukan penunjukkan
langsung.
4.Memberi penjelasan(Aanwijzing) mengenai Rencana Kerja
dan Syaratsyarat(RKS) serta membuat Berita Acara Penjelasan.
5.Menyusun dan menetapkan tata cara dan kriteria penilaian
penunjukkan
langsung.
6.Melaksanakan penunjukkan langsung dan membuat Berita
Acara
pembukaan Surat Penawaran.
7.Mengadakan penilaian dan menetapkan calon pemenang
serta membuat
Berita Acara hasil penunjukkan langsung.
8.Membuat laporan mengenai proses dan hasil dari
Penunukkan Langsung
kepada Pemimpin Proyek Pengembangan
Universitas Andalas.
KETIGA
:Biaya pelaksanaan kegiatan Panitia Penunjukkan Langsung
dimaksud pada
Lampiran dibebankan kepada dana Proyek Yang
bersangkutan.
KEEMPAT
:Jika dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam
penetapan
Keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali
sebagaimana mestinya.
KELIMA
:Surat Keputusan ini berlaku mulai tanggal ditetapkan sampai
dengan tugas
panitia selesai.
DITETAPKAN : DI PADANG
TANGGAL : 25 ARIL 2000
PEMIMPIN PROYEK

Ir.MASLON PETO M.
NIP.131 757 364
Tembusan,Kepada Yth:
1.Menteri Pendidikan Depdiknas di Jakarta cq.Sekretaris Jenderal
Depdiknas di Jakarta
2.Inspektur Jenderal depdiknas di Jakarta
3.Rektor Universitas Andalas
4.Kakanwil Ditjen Anggaran Dep.Keuangan Prop.Sumatera Barat
5.Kepala Kantor Perbendaharaan dan Kas Negara di Padang
6.Yang besangkutan untuk diketahui dan dimaklumi
7.Arsip
LAMPIRAN
SURAT KEPUTUSAN PEMIMPIN PROYEK
UNIVERSITAS ANDALAS
NOMOR
TANGGAL

: 04/I/Proy-Unand/4-2000
: 25 APRIL 2000

PEMBENTUKKAN PANITIA
PENUNJUKKAN LANGSUNG KONTRAKTOR PELAKSANA
DAN PEMILIHAN LANGSUNG KONSULTAN PENGAWAS
PEMBANGUNAN GEDUNG PERPUSTAKAAN TAHAP IV
UNIVERSITAS ANDALAS
PROYEK UNIVERSITAS ANDALAS TAHUN 2000
NO
1

NAMA
Ir.Darwizal Daoed,MS

NIP
131 784
921

JABATAN
Ketua Merangkap
Anggota

Amri,SE

131 814
618

Sudirman Nata,BE

410 003
864

Sekretaris
Merangkap
Anggota
Anggota

Drs.Hidayat Thaher

Drs.Gusmardi

130 676
372
130 698
059

Anggota
Anggota

JABATAN FUNGSIONAL
Staf Pengajar Fakultas
Teknik Universitas
Andalas
Pelaksana Subag
Perencanaan
Universitas Andalas
Kasi Pengelolaan
Subdin Tata
Bangunan Dinas PU
Cipta Karya Tk.I
Sum.bar.
Kabag Perencanaan
Universitas Andalas
Kabag Keuangan
Universitas Andalas

Drs.Ali Umar

130 702
682

Anggota

Drs.Maramis,SIP

130 680
964

Anggota

Kabag
Umum,Hukum,Tata
laksana dan
Perlengkapan
Universitas Andalas
Kabag Perpustakaan
Universitas Andalas

PEMIMPIN PROYEK

Ir.MASLON PETO M.
NIP.131 757 364

PT.GRAFOS GRAHAPERSADA
REKAPITULASI RENCANA ANGGARAN BIAYA
PROYEK UNIVERSITAS ANDALAS PADANG
PEKERJAAN PEMBANGUNAN GEDUNG PERPUSTAKAAN TAHAP IV
LOKASI LIMAU MANIS-PADANG

PEKERJAAN PERSIAPAN
7,500,000.00

Rp.

PEKERJAAN LANTAI III


12,026,960.68

Rp.

PEKERJAAN LANTAI EMPAT


991,873,715.27

Rp.

JUMLAH
PPN 10%

Rp.
Rp.

1,011,400,675.95
101,140,067.60

TOTAL
DIBULATKAN

Rp.
RP.

1,112,540,743.55
1,112,540,000.00

TERBILANG : Satu milyar seratus dua belas juta lima ratus empat puluh
ribu rupiah

Padang, 8 Mei 2000


PT.GRAFOS GRAHA PERSADA

KARSAPUTRA
Direktur Utama

PT.GRAFOS GRAHAPERSADA

SURAT PENAWARAN
Nomor : 054A/GF/V-2000
Lamp : 1 (satu) berkas
Kepada Yth;
Ketua Panitia Pelelangan
Proyek Universitas Andalas
Kampus Universitas Andalas,Limau Manis-Padang
Dengan hormat,
Saya yang bertanda tangan dibawah ini:
Nama
: Ir.KARSAPUTRA
Jabatan
: Direktur Utama
Tindak untuk dan atas nama
: PT.Grafos Graha Persada
Alamat Perusahaan
: Jl.Jend.Sudirman No.42 A/B Padang
Nomor/tgl.Ake Notaris
: 126/26 Maret 1982
Notaris
: Abdul Kadir Usman,SH
Akte Perubahan
: H.Deetje Farida Djanas,SH
No.23 tgl.17 Mei 1996
Pengesahan Menteri Kehakiman: No.C2-8727 HT.01.01.Th.96
Tanggal 3 September 1996
Dengan ini menyatakan:
Akan Tunduk pada peraturan pelelangan terbatas tersebut dalam Keppres
No.16 Tahun 1994

Sanggup dan bersedia mendatangkan segala bahan pembangunan


peralatan dan tenaga yang diperlukan untuk melaksanakan:
Pekerjaan
: Lanjutan Pembangunan Gedung Perpustakaan
Tahap-IV
Lokasi
: Limau Manis-Padang
Dilelangkan pada hari/tanggal : Senin/8 Mei 2000
Tempat
: Ruang Sidang Proyek Universitas
Andalas Kampus
Universitas Andalas,Limau
Manis-Padang

PT.GRAFOS GRAHA PERSADA

Berdasarkan Dokumen-dokumen Pelelangan dan Penjelasan yang


diselenggarakan di Ruang Sidang Proyek Universitas Andalas Kampus
Universitas Andalas,Limau Manis-Padang,Berita Acara Pekerjaan
No.02/III/IV-Unand/4-2000 tanggal 28 April 2000.
Dengan harga borongan sebesar : Rp.1.112..540.000,Terbilang : Satu Milyar Seratus Dua Belas Juta Lima Ratus Empat Puluh
Ribu Rupiah.
Dengan jangka waktu pelaksanaan 120(seratus dua puluh) hari Kalender.
Harga penawaran tersebut mengikat dengan masa berlaku 60(enam
puluh) hari kalender terhitung sejak tanggal Surat Penawaran ini.
Dalam Penawaran ini terdapat kekurangan,kekeliruan yang disebabkan
kelalaian kami,maka hal ini menjadi tanggung jawab kami.
Bila kami mengundurkan dir setelah ditunjuk atau apabila kami tidak
mematuhi kewajiban kami,kami bersedia utuk dicabut Surat Perintah Kerja
dan Jaminan Penawaran atau Jaminan Pelaksanaan dapat disetorkan ke
Kas Negara.

Padang, 08 Mei 2000


PT.Grafos
Grahapersada

KARSAPUTRA
Direktur Utama

Anda mungkin juga menyukai