Anda di halaman 1dari 2

Asalamualaikum wr.

wb
Pertama dan yang paling utama marilah kita panjatkan puji syukur
atas kehadirat allah swt. Yang mana ia telah memberikan rahmat dan
hidayanya berupa kesehatan keimanan dan juga kesempatan kepada kita
semua sehingga kita dapat berkumpul di tempat yang kita cintai ini,
salawat beriring salam tidak lupa kita panjatkan kepada nabi besar kita
yakni nabi muhamad saw.
Baiklah untuk mempersingkat waktu, kita masuki judul ceramah
kita pada hari ini yaitu: PUASA
Puasa adalah menahan lapar mulai dari terbitnya fajar disebelah timur
sampai terbenamnya matahari dissebelah barat. Yang mana kita dilatih
untuk menahan nafsu, menahan lapar dan menahan haus. Puasa
merupakan salah satu rukun iman yang ke-4, rukun islam merupakan
kewajiban bagi seluruh umat islam dipenjuru dunia. Kewajiban berarti
segalah sesuatu yang harus atau mesti dikerjakan atau dilaksanakan.
Maka dari itu kita sebagai umat muslim wajib berpuasa. Berdasarkan
keterangan yang sangat jelas dari al-quran dan sunnah. Bahkan nabi
muhammad saw menerangkan salah satu dari rukun islam 5. Hal ini
menunjukkan bahwa kedudukannya yang mulia dan agung dalam islam,
karenanya orang muslim wajib memperhatikan dan menjaganya dengan
seksama agar sempurnah bangunan didalam dirinya. Apabila ada orang
yang mengakau muslim, namun meninggalkan puasa karena ia
mengingkarinya maka dia termasuk orang-orang yang kufur. Sedangkan
bagi orang-orang yang tidak mengerjakan puasa karena malas atau
lalaItetap yakini bahwa hukumnya wajib maka ia telah melakukan dosa
yang besar dan kebinasaan karena tidak melaksanakan salah satu rukun
islam dan kewajiban yang penting
Adapun firman allah swt tentang puasa yang maknanya : hai orang-orang
yang beriman, diwajibkan atas kalian berpuasa sebagai mana diwajibkan
atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertqwa
Adapun Hal-hal yang membatalkan puasa:
-Makan dan minum dengan sengaja
-Merokok
-Menghirup obat untuk mekegajan pernapasan
-Ghiba (membicarakan aib orang lain)
-Namimah (mengadu domba)
-Melakukan maksiat
-Berbohong
Sekian ceramah dari saya apabial ada kata-kata yang kurang
berkenan saya mohon maaf karena kesempurnaan itu hanya milik allah
swt. Akhir kata ASALAMMUALAIKUM WR.WB

Makan dan minum dengan sengaja

Anda mungkin juga menyukai