Anda di halaman 1dari 5

Syarat untuk mengajukan proposal skripsi :

1. IPK total minimal 3,25 (apabila belum mencukupi silahkan UM dulu)


2. Mengisi KRS Tugas Akhir dengan bobot 6 sks
(1x saja onlinenya sampai skripsi tersebut di acc)
3. Sudah mempunyai Dosen Pembimbing.
4. Bagi yang ingin tahu listing Dosen Pembimbing untuk dijadikan DP
nantinya, silahkan langsung menghubungi Bpk. Adang Suhendra.
5. Mengajukan proposal dengan format yang sudah ada di bawah ini dan telah
disetujui oleh Ketua Jurusan.
6. Kesempatan untuk mengajukan proposal diberikan pada semester 8 saja.
Dan ditunggu sampai sebelum UTS, selebihnya kami tolak

Mekanismenya :
1. Di acc dahulu dari Dosen Pembimbing
2. Minta tanda tangan persetujuan langsung ke Bp Adang selaku Ketua Jurusan
di D23 bukan di D421
3. Menyerahkan berkas ke jurusan di D421 berupa :
- Proposal yang sudah ditanda tangan Ketua jurusan (Pak Adang)
- Foto copy KRS yang ada Skripsi nya
- Transkrip nilai dengan IPK >= 3,25
4. Dimasukkan ke map plastik bening untuk diserahkan ke Jurusan di D421
Apabila personal jurusan tidak ada di ruangan maka diletakkan saja di meja
jurusan
5. Sudah bisa mulai bimbingan skripsi, tidak usah menunggu SK keluar. Apabila
SK sudah jadi nanti jurusan yang akan mendistribusikan ke Dosen
Pembimbing anda.
Ingat pembuatan SK proposal tidak bisa cepat karena yang membuat pihak
Sektor BUKAN di jurusan.
Catatan :
Bagi yang skripsinya melalui proposal, untuk bimbingan tidak usah menunggu
SK keluar mengingat yang membuat SK bukan Jurusan. Tetapi apabila SK nya
sudah jadi maka akan diberitahu oleh jurusan.
Jadi tolong jangan tanyakan SK kalau sudah di Acc pak Adang langsung saja
bimbingan dengan DP yang sudah ditunjuk.

Depok, ......tgl-bulan-tahun....
Kepada Yth. Ibu Prof. Dr. E.S. Margianti, SE., MM
Rektor Universitas Gunadarma
Di Depok

Dengan Hormat,
Bersama ini saya
Nama
NPM
Fakultas/Jurusan
IPK

:
:
:
:

Bermaksud mengajukan proposal Skripsi. Saya menyatakan


bersedia dan sanggup menyelesaikan Skripsi saya sesuai dengan
peraturan yang ditetapkan oleh pihak Universitas Gunadarma
apabila proposal penulisan kripsi saya disetujui. Sebagai bahan
pertimbangan saya lampirkn proposal penulisan skripsi yang
berjudul ...........................................................................................
............................................................................
.............................................
Demikian surat pengajuan proposal skripsi saya. Atas
perhatian dan kebijaksanaan Ibu, kami mengucapkan terima
kasih.

Hormat Saya
Meterai
6000

( Nama )

SURAT KESEDIAAN MENJADI DOSEN PEMBIMBING


SKRIPSI
Sesuai dengan pembicaraan yang telah dilakukan, saya
Nama
Bagian

:
:

bersedia menjadi Dosen Pembimbing Skripsi yang berjudul

...................................................................................
........................................................................
atas nama mahasiswa
NPM
Nama

:
:

apabila mahasiswa tersebut memenuhi syarat untuk menempuh


jalur Skripsi.
Demikian kesediaan ini saya buat agar dapat digunakan
sebagaimana mestinya.

Depok, tgl/bl/thn.

(Nama Dosen
Pembimbing)

LEMBAR PERSETUJUAN

Judul Skripsi
NPM
:
Nama
No Telp & No Hp
Kelas
Usulan Dosen Pembimbing

:
:
:
:
:

Menyetujui,
Ketua Jurusan Teknik Informatika

(Dr.-Ing. Adang Suhendra, SSi, SKom, MSc)

Harap diperhatikan :
Isi dari Proposal Skripsi haruslah menunjukkan gambaran Skripsi
yang diajukan. Adapun format penulisannya sebagai berikut :

Topik

Judul

Latar Belakang
Menguraikan mengapa penulis proposal mengambil topik seperti
yang telah disebutkan di atas
Perumusan Masalah
Menguraikan permasalahan yang akan dibahas dalam skripsi
Tinjauan Pustaka
Menguraikan dasar teori yang mendukung penyelesaian atau
jawaban dari masalah yang disebutkan dalam perumusan
masalah di atas
Tujuan Penelitian
Menggambarkan hasil yang diharapkan dari penelitian ini dengan
memberikan jawaban terhadap masalah yang diteliti
Metode Penelitian
Menjelaskan cara dan metode pelaksanaan kegiatan penelitian
Sistematika Penulisan
Menggambarkan keterkaitan antar bab dalam penulisan skripsi
Daftar Pustaka
Sebutkan referensi yang mendukung teori yang digunakan dalam
penyelesaian masalah. Sertakan referensi dari jurnal min 1 buah

Anda mungkin juga menyukai