Anda di halaman 1dari 6

LEMBAR ULANGAN HARIAN

Hari / Tgl
Mata Pelajaran
Materi
Aspek Penilaian
Jenjang
Tahun Pelajaran
Nama

: ..............................

Kelas

: .............................

: Selasa/ 12 Agustus 2014


: Kimia
:Sifat Koligatif
:Kognitif
: SMA
: 2014 2015

Keterangan

: dimasukkan ke rapor kurnas

Roma 12 : 9 ( 6 poin )

Pujilah Tuhan __ _____ _____ - _____ !


ha_-i___ ji__ ______ __ Pujila__h nam yang >. ..
1. Sebanyak 17,1 gram gula tebu, C12H22O11 dilarutkan dalam 500 cm3 air. Bila Ar C = 12; O = 16; dan H = 1,
maka kemolaran dari larutan gula tersebut adalah .(1 liter = 1 dm3)

2. Sepuluh gram urea CO(NH2)2 dilarutkan dalam 90 mL air. Bila tekanan uap jenuh air pada suhu 25 C adalah
62
cmHg,
maka
tekanan
uap
larutan
urea
tersebut
adalah
.
Diketahui :
Ditanyakan :

Jawab :

3. Dua puluh gram zat X (nonelektrolit) dilarutkan dalam 360 ml air, ternyata tekanan uapnya sebesar 40 cmHg.
Bila tekanan uap air pada suhu tersebut 40,2 cmHg, maka massa rumus zat X tersebut adalah .
Diketahui :
Ditanyakan :

Jawab :
4. Zat berikut yang memiliki titik beku larutan paling rendah adalah .
A. C12H22O11 0,5 M

D. NaCl 0,3 M

B. Cu(NO3)2 0,2 M

E. KCl 0,2 M

C. CO(NH2)2 0,8
Jawab :

5. Larutan berikut yang isotonik dengan larutan yang mengandung 6 gram urea (Mr = 60) dalam 500 ml larutan
adalah .
A. C6H12O6 0,1 M
B. NaCl 0,1 M

D. C12H22O11 0,1 M
E. CH3COOH 0,1 M

C. BaCl2 0,1 M
Jawab :

6. Fraksi mol larutan urea dalam air = 0,4. Tekanan uap jenuh air pada suhu 20 C sebesar 18 mmHg. Tekanan
uap jenuh larutan pada suhu itu adalah .
Diketahui :

Ditanyakan :

Jawab :

7. Zat X sebanyak 15 gram dilarutkan dalam 90 gram air. Larutan ini mempunyai tekanan uap jenuh 28,85
mmHg. Pada suhu yang sama, air murni mempunyai tekanan uap jenuh 30 mmHg. Massa molekul relatif (Mr)
dari zat X adalah .
Diketahui :

Ditanyakan :

Jawab :
8. Urea {CO(NH2)2} yang massanya 15 gram dilarutkan dalam 250 gram air (Ar H = 1, C = 12, O = 16, dan N
= 14). Bila tetapan penurunan titik beku molal air (Kb) = 1,86 C/m, maka titik beku larutan tersebut adalah .
Diketahui :

Jawab :

Ditanyakan :

9. Glukosa (Mr = 180) 18 gram dilarutkan dalam air sehingga volume larutan menjadi 500 mL. Tekanan
osmotik larutan tersebut pada suhu 37 C (R = 0,082 L atm mol-1K-1) adalah
Diketahui :
Ditanyakan :

Jawab :

10. Suatu elektrolit kuat dalam air dengan konsentrasi 0,2 M membeku pada suhu -0,86 C . Bila Kf = 1,86
maka jumlah ion elektrolit tersebut adalah .
Diketahui :

Ditanyakan :

Jawab :

11. Tetapan penurunan titik beku molal Kb menunjukkan .


A. besarnya titik beku larutan pada konsentrasi 1 molal
B. besarnya penurunan titik beku larutan 1 molal
C. besarnya penurunan titik beku pelarut dalam larutan 1 molal
D. besarnya penurunan titik beku pelarut dalam larutan 1 molal
E. besarnya titik beku zat pelarut sebanyak 1 molal

11. Hitunglah titik didih larutan yang mengandung 18 gr glukosa C6H12O6. (Ar C = 12 gr/mol; H = 1 gr/mol; O =
16 gr/mol) dalam 250 gr air. (Kb air adalah 0,52 oC/m)
Diketahui :

Ditanyakan :

Jawab :

12. Berapakah tekanan osmotik pada 25oC dari larutan sukrosa 0,001 M?
Diketahui :
Ditanyakan :

Jawab :

13. Hitunglah tekanan uap larutan NaOH 0,2 mol dalam 90 gram air jika tekanan uap air pada suhu tertentu
adalah 100 mmHg.
Diketahui :
Ditanyakan :

Jawab :

14.Sebanyak 4,8 gram magnesium sulfat, MgSO4 (Mr = 120 g/mol) dilarutkan dalam 250 g air. Larutan ini
mendidih pada suhu 100,15 C. Jika diketahui Kb air 0,52 C/m, Kf air = 1,8 C/m, tentukan:
a. Derajat ionisasi MgSO4
b. Titik beku larutan
Diketahui :
Ditanyakan :

Jawab :
15. Pak Putra mencampurkan 92 gram alkohol (C 2H5OH) dengan air sampai berat campuran 236 gram. Jika
diketahui tekanan uap air pada suhu itu adalah 20 mmHg dan Ar: O=16, C=12, H=1. Tekanan uap larutan pada
suhu tersebut adalah .
Diketahui :
Ditanyakan :

Jawab :

16. Sebanyak 18 gram glukosa (C6H12O6) dilarutakan dalam air sampai volume larutan mencapai 500 mL. Setelah
diukur, ternyata suhu larutan sebesar 27 0C. Jika diketahui Ar: O=16, C=12, H=1, dan tetapan gas ideal = 0,082
atm.L.mol-1.K-1. Tekanan osmotik larutan itu adalah .
Diketahui :
Ditanyakan :

Jawab :

17. Sebanyak 500 mL larutan yang mengandung 17,1 gram zat nonelektrolit pada suhu 27 C mempunyai tekanan
osmotik 2,46 atm. Jika R = 0,082 L.atm.mol1K1, maka Mr zat nonelektrolit tersebut adalah ... .
Diketahui :
Ditanyakan :

Jawab :

18. Diketahui tetapan kenaikan titik didih molal air = 0,5 C. Jika 0,98 gram H 2SO4 dilarutkan dalam 1.000 gram air
dan dipanaskan. Maka titik didih larutan tersebut adalah .
Diketahui :
Ditanyakan :

Jawab :

19. Gambar berikut merupakan gambar partikel zat terlarut dan pelarut yang bukan sebenarnya.

Tekanan uap larutan paling kecil terdapat pada wadah ....


1.
2.

1
2

3.

4.

5.

20. Perhatikan diagram P T berikut!

Garis didih pelarut adalah garis ...


Titik didih pelarut adalah titik ...
Tititk I disebut titik .... yang menunjukkan terjadinya ...
Garis beku larutan adalah garis ...
Titik beku Larutan ditunjukkan oleh titik ...
Garis beku pelarut adalah garis ...
Titik beku Pelarut adalah titik ...
Garis didih larutan adalah garis...
Titik didih larutan adalah titik ...
Selamat mengerjakan, Tuhan berkati.

Anda mungkin juga menyukai