Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN BLITAR

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH NGUDI WALUYO WLINGI


Jalan.Dr. Soecipto No. 5 Wlingi Telp.(0342) 691006 Fax. (0342)691040
PERATURAN DIREKTUR RSUD NGUDI WALUYO WLINGI
NOMOR: 188/229/409.206/PER/VII/2016
TENTANG
ORIENTASI PASIEN BARU
DIREKTUR RUMAH SAKIT DAERAH NGUDI WALUYO WLINGI
KABUPATEN BLITAR
Menimbang :
1. Bahwa untuk meningkatkan mutu pelayanan RSUD Ngudi Waluyo Wlingi, maka
diperlukan penyelenggaraan pelayanan orientasi pasien baru.
2. Bahwa agar pelayanan orientasi pasien baru di RSUD Ngudi Waluyo Wlingi dapat
terlaksana dengan baik, perlu adanya kebijakan Peraturan Direktur RSUD Ngudi
Waluyo Wlingi sebagai landasan pelayanan tersebut

di RSUD Ngudi Waluyo

Wlingi.
3. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam 1 dan 2, perlu
ditetapkan dengan Keputusan Direktur RSUD Ngudi Waluyo Wlingi.

Mengingat

1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan;


2. Undang Undang Nomor 44 tahun 2009 tentang Rumah Sakit.
3. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 82 tahun 2014 tentang penanggulangan
penyakit menular.
4. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 29 tahun 2004 tentang Praktek
Kedokteran;
5. Peraturan Menteri Kesehatan No. 269 /MENKES/ PER/ III/ 2008 tentang Rekam
Medis;
6. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 340/ MENKES/ PER/ III/ 2010 Tentang
Klasifikasi Rumah Sakit;
7. Peraturan Bupati Blitar No. 45 tahun 2011 tentang Struktur Organisasi RSUD
Ngudi Waluyo Wlingi;

MEMUTUSKAN :

Menetapkan
Kesatu

:
: Keputusan Direktur RSUD Ngudi Waluyo Wlingi kabupaten Blitar tentang
Kebijakan Pelayanan orientasi pasien baru di RSUD Ngudi Wlingi.

Kedua

: Kebijakan Pelayanan orientasi pasien baru di RSUD Ngudi Waluyo Wlingi


Kabupaten Blitar, sebagaimana tercantum dalam lampiran Keputusan ini.

Ketiga

: Pembinaan dan pengawasan penyelenggaraan pelayanan orientasi pasien


baru di RSUD Ngudi Waluyo Wlingi dilaksanakan oleh Direktur RSUD
Ngudi Waluyo Wlingi.

Keempat

: Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, dan apabila di kemudian


hari ternyata terdapat kekeliruan dalam penetapan ini akan dilakukan
perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di
pada tanggal

: WLINGI
: 27 Agustus 2016

DIREKTUR
RSUD NGUDI WALUYO WLINGI

SALINAN
Surat
Keputusan
ini
disampaikan kepada
1. Yth. Wadir, Kepala Bidang /
Kepala
bagian/
Kasi
/Kasubbag/Ka.
Instalasi/Ka.
Ruang dilingkungan RSUD
Ngudi Waluyo Wlingi.
2. Yth. Dokter/Dokter gigi/Dokter
Spesialis yang bersangkutan
3. Arsip

dr. AHAS LOEQIJANA AGRAWATI, MARS


Pembina Tingkat I
NIP. 19590524 198712 2 001

Anda mungkin juga menyukai