Anda di halaman 1dari 23

KULIAH KERJA NYATA GEL.

93
UNIVERSITAS HASANUDDIN

TOGA
Tanaman Obat Keluarga

KULIAH KERJA NYATA GELOMBANG 93


UNIVERSITAS HASANUDDIN
2016
DAFTAR ISI

HALAMAN
A. Manfaat kangkung 1
Mengurangi haid .1
Mimisan 2
Sakit kepala....2
Ambeien..2
Insomnia..2
Sakit gigi..3
Melancarkan air kencing 3
Ketombe..3
Sembelit, Mual Bagi Ibu Hamil.4
Gusi bengkak..4
Kulit Gatal Karena Eksim..4
Digigit Lipan.4
B. Jambu biji5
Diare.5
Obat Perut Anak Kembung 5
Obat Penurun Kadar Kolesterol Darah yang tinggi.6
Obat Sering Buang Air Kecil (Anyang-anyangan)7
luka dan Luka Berdarah dan Sariawan..7
Demam Berdarah...8
C. Kunyit (Curcuma domestica Val.).9
Jahe (Zingiberaceae).9
E. Lengkuas10
F. Selederi (daun sop)..10
Mengobati asam urat10
Kecantikan Wajah 11
Kuliah Kerja Nyata GEL. 93
UNIVERSITAS HASNUDDIN

G. Sirih..12
Mengatasi Bau Badan..12
H. Daun Kemangi...12
Mengobati Panu.12
Mengobati sariawan..13
Mengusir Mual juga Flu13
Mengatasi bau mulut yang kurang sedap.13
Mengatasi Ejakulasi Dini pada Pria.14
Meredakan perut yang kembung juga masuk angin15
I.

Jeruk Nipis..15
Manfaat Jeruk Nipis Untuk Kecantikan15
Ambeien16
Amandel16
Anyang-anyangan (sering kencing)..16
Batuk..17
Batuk disertai Influenza...17
Bau Badan.17
Batu Ginjal.18
Demam atau Flu...18
Haid Tidak Teratur19
Sehabis Melahirkan..19
Jerawat...19
Mencegah Rambut Rontok atau Berketombe..20
Melebatkan Rambut..20
Radang Tenggorokan...20
Lendir di Tenggorokan..21
Kurap atau Panu21
Demam/Panas Saat Malaria.22
Kuliah Kerja Nyata GEL. 93
UNIVERSITAS HASNUDDIN

Lidah Buaya.22
K. Mengkudu 23

Kuliah Kerja Nyata GEL. 93


UNIVERSITAS HASNUDDIN

PEMANFAATAN TANAMAN OBAT KELUARGA


(TOGA) UNTUK KESEHATAN KELUARGA

1. Apa Itu TOGA??


Toga adalah singkatan dari tanaman obat keluarga. Taman
obat keluarga pada hakekatnya sebidang tanah baik di halaman
rumah,

kebun

ataupun

ladang

yang

digunakan

untuk

membudidayakan tanaman yang berkhasiat sebagai obat dalam


rangka memenuhi keperluan keluarga akan obat-obatan. Jika
hendak membuat sebuah TOGA yang akan ditempatkan pada pot
atau perkarangan kosong di tempat tinggal anda, beberapa
tanaman berikut ini mungkin bisa menjadi referensi yang dapat
dipilih sesuai dengan kebutuhan. Berikut adalah daftar tanaman
obat keluarga berserta manfaatnya :

A. Kangkung
Berdasarkan penelitian, bahan-bahan yang dikandung
oleh kangkung memiliki manfaat untuk mengobati berbagai
gangguan

kesehatan

dan

sebagai

anti

racun.

Berikut

pemakaian tanaman kangkung untuk pengobatan:

Mengurangi Haid.
a. Bahan
: kg daun kangkung segar.
b. Pemakaian :
- Daun kangkung dicuci, tumbuk halus
- Lalu, tuangkan air 1/2 gelas
- Saring dan tuangkan 1 sendok makan madu.
- Minum 1 kali sehari sekaligus.
Kuliah Kerja Nyata GEL. 93
UNIVERSITAS HASNUDDIN

Mimisan
a. Bahan
: Seikat daun kangkung segar.
b. Pemakaian :
Daun kangkung dicuci, tumbuk halus.
Tambahkan sedikit gula, seduh dengan segelas air
panas.
Setelah dingin, saring, minum 2 kali sehari.

Sakit Kepala
a. Bahan
: Seikat daun kangkung segar.
b. Pemakaian :
Daun segar direbus dengan 2 gelas air hingga 1
gelas.
Minum air hasil rebusan.

Ambeien
a. Bahan
: Segenggam akar kangkung.
b. Pemakaian :
Akar kangkung dicuci, rebus dengan 3 gelas air hingga
tersisa setengahnya
Setelah dingin, minum 2 x 1/2 gelas.

Insomnia (Susah Tidur)


a. Bahan
: Daun kangkung.
b. Pemakaian :
Sering-sering makan tumis kangkung tanpa batang.

Sakit Gigi
a. Bahan
:
Segenggam akar kangkung
1/2 sendok teh cuka
b. Pemakaian:
Rebus akar kangkung dengan 1 gelas air.
Gunakan air rebusannya sekaligus 1 kali sehari.
Melancarkan Air Seni (Air Kencing)
a. Bahan
: Segenggam akar kangkung.
b. Pemakaian :
Kuliah Kerja Nyata GEL. 93
UNIVERSITAS HASNUDDIN

Akar kangkung direbus dengan 2 gelas air hingga tersisa


1 gelas.
Minum air rebusannya sekaligus 1 kali sehari.

Ketombe
a. Bahan
: Seikat daun kangkung
b. Pemakaian :
Rendam daun kangkung semalaman hingga airnya
berwarna kebiruan.
Lalu, keramas dengan air rendaman dan lakukan setiap
hari.

Sembelit, Mual Bagi Ibu Hamil


a. Bahan
: Seikat daun kangkung.
b. Pemakaian : Makan tumisan sayur kangkung.

Gusi Bengkak
a. Bahan
: 200 gr akar kangkung.
b. Pemakaian :
Akar kangkung dicuci bersih
Kemudian rebus dengan 200cc air dan 200 cc cuka.
Setelah hangat, air rebusan digunakan untuk kumurkumur.
Lakukan berulang-ulang.

Kulit Gatal Karena Eksim


a. Bahan
: Daun kangkung segar secukupnya.
b. Pemakaian :
Daun kangkung dicuci
Rebus kangkung dengan air secukupnya sekitar 5 menit.
Setelah hangat, pakai untuk mencuci bagian yang sakit.
Lakukan setiap hari.

Digigit Lipan
a. Bahan
: Daun kangkung.
b. Pemakaian :
Kuliah Kerja Nyata GEL. 93
UNIVERSITAS HASNUDDIN

Daun

kangkung

dicuci

bersih,

tambahkan

garam

secukupnya.

Giling sampai halus, bubuhkan di tempat yang sakit, lalu


dibalut.

B. Daun Jambu Biji


Ada pun penyakit yang bisa disembuhkan dengan
menggunakan daun jambu biji antara lain:

Diare
a. Bahan
:
daun jambu biji yang masih segar sebanyak 30 g
sendok teh Garam
Air panas secukupnya
b. Pemakaian :
Daun jambu biji dicuci dan ditumbuk sampai lumat.
Selanjutnya ditambahkan dengan garam seujung sendok,

dan setengah cangkir air panas, lalu diaduk samapai rata.


Setelah dingin, di peras dan saring. Air saringannya
diminum

sekaligus.

Jika

penderita

masih

diare,

pengobatan ini diulang 2-3 kali.

Obat Perut Anak Kembung

a. Bahan :
3 lembar daun jambu bijih muda dan segar
5 butir adas
jari kulit batang pulosari
b. Pemakaian :
Cuci bahan sampai bersih.
Bahan-bahan tersebut direbus dalam 2 cangkir air sampai
tersisa satu cangkir.
Setelah dingin, disaring dan air saringannya digunakan
sebagai obat.
Kuliah Kerja Nyata GEL. 93
UNIVERSITAS HASNUDDIN

Cara pemakaiannya, bayi umur 3 bulan 5-7 kali sehari


(masing-masing satu sendok), bayi umur enam bulan 3
kali sehari (masing -masing satu sendok makan), anak
umur 3 tahun 3 kali sehari (masing-masing 2 sendok
makan), dan anak diatas 3 tahun 1 kali sehari (satu
cangkir).

Obat Penurun Kadar Kolesterol Darah yang tinggi


a. Bahan
:
7 lembar daun jambu biji
2 genggam daun ceremai
10 lembar daun sirih
b. Caranya :
Sebanyak 7 lembar daun jambu biji, 2 genggam daun
ceremai dan 10 lembar daun sirih (ketiganya herba

segar),dicuci sampai bersih.


Bahan-bahan tersebut direbus dalam 3 gelas air sampai
tersisa separonya. Pada saat merebus panci harus
ditutup.
Setelah dingin, disaring, dan air saringannya diminum
pagi dan malam hari, masing-masing gelas.

Obat Sering Buang Air Kecil (Anyang-anyangan)


a. Bahan
:
Daun jambu biji segar
Tepung beras
3 gelas air
b. Caranya
:
Kurang lebih segenggam daun jambu segar dan tepung
beras digonreng sampai kuning. Selanjutnya direbus

dalam 3 gelas air sampai air rebusannya tersisa nya.


Setelah dingin, disaring, dan air saringannya diminum
sehari 3 kali, masing-masing setengah gelas.
Kuliah Kerja Nyata GEL. 93
UNIVERSITAS HASNUDDIN

luka dan Luka Berdarah dan Sariawan


a. Bahan
: Daun jambu biji
b. Caranya
:
Daun jambu biji yang baru dipetik diambil secukupnya,
kemudian dicuci.
Selanjuntnya ditempelkan pada luka, dan dibalut dengan
perban.
Perban dan ramuan tersebut diganti 3 kali sehari sampai
lukanya sembuh. Untuk pemakaian luar, daun yang masih
segar direbus, dan air rebusannya digunakan untuk
mencuci luka.
Cara lain, giling daun segar sampai halus, lalu bubuhkan
pada luka berdarah akibat kecelakaan dan benda tajam
atau borok disekitar tulang sariawan, larutan kumur atau
sakit gigi
Untuk Sariawan diambil 1 genggam daun jambu biji dan 1
potong kulit batang jambu biji lalu direbus bersama
dengan 2 gelas air sampai mendidih. Selanjutnya disaring
untuk diambil airnya. Ramuan ini diminum 2 kali sehari.
Untuk sebagai larutan kumur mulut, ramuan ditunggu
dingin lalu langsung digunakan untuk dikumur. Untuk sakit
gigi, kunyah daun jambu biji yang sudah dicuci.

Demam Berdarah
a. Bahan
:
3-5 lembar daun jambu biji
2 gelas air
b. Caranya :
Untuk meraciknya, di ambil daun Jambu Biji sebanyak 3-5
lembar, di rebus dengan air sebanyak 2 gelas lalu
diminum setiap 4 jam.
Kuliah Kerja Nyata GEL. 93
UNIVERSITAS HASNUDDIN

Berdasarkan hasil penelitian, telah berhasil diisolasikan


suatu zat flavonoiddari daun jambu biji yang dapat
memperlambat

penggandaan

(replika)

Human

immunodeficiency virus (HIV) penyebab penyakit AIDS.


Zat ini bekerja dengan cara menghambat pengeluaran
enzim reserved transriptase yang dapat mengubah RNA
virus menjadi DNA di dalam tubuh manusia.

C. Kunyit (Curcuma domestica Val.)


Ada

pun

penyakit

yang

bisa

disembuhkan

dengan

menggunakan tanaman kunyit yaitu menurunkan Kadar Lemak


dan Kolesterol dalam darah;
a. Bahan :
Beberapa kunyit
Air secukupnya
b. Caranya
:
Cuci bersih kunyit
Parut kunyit
Kemudian ambil sari kunyit dari kunyit yang diparut
Minum sari kunyit tersebut hingga kadar lemak dan
kolesterol turun.

D. Jahe (Zingiberaceae)
Ada

pun

penyakit

yang

bisa

disembuhkan

dengan

menggunakan tanaman Jahe antara lain:.


Mengatasi batuk
Melegakan nafas
Masuk angin
Kepala pusing
Berikut bahan dan cara pemakaiannya:
a. Bahan

: Jahe dan air secukupnya


Kuliah Kerja Nyata GEL. 93
UNIVERSITAS HASNUDDIN

10

b. Caranya :
Menumbuk tidak terlalu halus jehe
Kemudian diseduh dengan air panas dan tunggu
mengendap.

Minum selagi masih hangat.


E. Lengkuas
Ada

pun

penyakit

yang

bisa

disembuhkan

dengan

menggunakan tanaman lengkuas antara lain:


Melancarkan peredaran darah
Membuang toxin (racun)
Radikal bebas dalam tubuh
Penambah nafsu makan
Menyembuhkan rematik dan limfa
Meredakan diare
Mengatasi mabuk darat dan laut
Mencegah tumor.
a. Bahan :
- 3 ruas lengkuas
- 3 gelas air
b. Caranya :
- Merebus 3 ruas lengkuas yang sudah diiris tipis-tipis
dengan 3 gelas air hingga mendidih dan menyisakan
gelas air.
- Minum air rebusan tersebut diwaktu pagi sebelum
sarapan.

F. Selederi (daun sop)


Ada

pun

penyakit

yang

bisa

disembuhkan

dengan

menggunakan tanaman seledri antara lain:


Mengobati asam urat
a. Bahan :
Kuliah Kerja Nyata GEL. 93
UNIVERSITAS HASNUDDIN

11

- 2 tangkai serai serta daunnya


- 1 gelas air
b. Caranya :
- Merebus 2 tangkai disertai daun dengan 1 gelas
air hingga mendidih dan menyisakan 1 gelas air

saja.
Minum diwaktu pagi sesudah sarapan.

Kecantikan Wajah
Seledri juga dimanfaatkan untuk menjaga kecantikan
wajah karena daun seledri bisa mencegah kerutan pada
wajah
a. Bahan : Beberapa lembar daun seledri
b. Caranya :
- Beberapa daun seledri diiris kecil-kecil lalu di masukkan
kedalam mangkuk yang berisi air mendidih.
- Diamkan selama 15 menit. Setelah harum, buang daun
seledrinya dan airnya disimpan dalam lemari es.
- Gunakan air daun seledri pada malam hari sebagai
masker.

G. Sirih
Ada

pun

penyakit

yang

bisa

disembuhkan

dengan

menggunakan tanaman sirih antara lain:


Mengatasi Bau Badan
a. Bahan :
- 5 lembar daun sirih
- 3 gelas air
b. Caranya :
- Rebus bahan hingga mendidih dan menyisakan

kira - kira 2 gelas saja.


Kemudian minum ramuan tersebut diwaktu siang
hari cukup 1 kali saja salam sehari.

Kuliah Kerja Nyata GEL. 93


UNIVERSITAS HASNUDDIN

12

Untuk mempercepat penyembuhan penyakit kulit


dapat menumbuk secukupnya daun sirih hingga
halus kemudian ditempel.

H. Daun Kemangi
Ada

pun

penyakit

yang

bisa

disembuhkan

dengan

menggunakan daun kemangi antara lain:


Mengobati Panu
a. Bahan
: Daun Kemangi, kapur sirih, air
b. Caranya
:
- Ambil segenggam daun kemangi dan cuci bersih,
-

setelah itu haluskan.


Beri sedikit air campuran

kapur

sirih

dan

selanjutnya balurkan pada bagian kulit yang


-

terserang panu.
Sebaiknya dilakukan dua kali dalam sehari.

Mengobati sariawan
a. Bahan : 50 helai daun kemangi
b. Caranya :
- Caranya cukup ambil daun kemangi kira-kira 50 helai dan
cuci hingga bersih.
- Selanjutnya kunyah daun tersebut kurang lebih dua hingga
tiga menit.
- Setelah halus, telah daun kemangi tersebut dan langsung
minum air hangat.
- Untuk hasil maksimal, lakukan maksimal 3 kali dalam
sehari.
Mengusir Mual juga Flu.
a. Bahan : Daun Kemangi
b. Caranya :
Kuliah Kerja Nyata GEL. 93
UNIVERSITAS HASNUDDIN

13

- Pertama keringkan daun kemangi dan kemudian seduh


layaknya teh.
- Minum air teh kemangi tersebut dua kali dalah sehari dan
badan Anda akan sembuh dari mual serta menghalau flu
datang.
Mengatasi bau mulut yang kurang sedap.
a. Bahan : Kemangi, air, dan gula merah/ madu
b. Caranya:
- Ambil daun kemangi, biji juga akarnya.
- Bersihkan dan kemudian seduh dengan air yang panas.
- Air seduhan tersebut bisa Anda tambahkan dengan gula
merah atau madu.
- Minum air tersebut di setiap pagi sebelum beraktifitas.
Mengatasi Ejakulasi Dini pada Pria.
Kelainan ini sungguh mengganggu terlebih bagi Anda yang
mendambakan keturunan. Dengan kemangi Anda bisa
mengatasi hal tersebut caranya
a. Bahan : daun kemangi dan air
b. Caranya:
- Rebus daun kemangi secukupnya dengan dua
-

gelas air selama kurang lebih 15 menit.


Kemudian minum air rebusan tersebut sebanyak
dua kali masing-masing gelas.

Ramuan ini bisa mempersubur pria sebab kemangi kaya


akan senyawa 1-8 sineol dan zat argininnya bisa
memperbaiki kualitas sperma. Ramuan ini juga kabarnya
bisa meluruhkan gas di dalam perut, melancarkan haid,
melenyapkan panas dalam, memperlancar ASI dan masih
banyak lagi lainnya.
Kuliah Kerja Nyata GEL. 93
UNIVERSITAS HASNUDDIN

14

Meredakan perut yang kembung juga masuk angin.


a. Bahannya : daun kemangi, bawang merah, dan
minyak kelapa
b. Caranya:
- Rebus daun kemangi dengan bawang merah yang
kemudian dicampur dengan minyak kelapa.
- Ramuan tersebut segera dioleskan pada perut yang dirasa
kembung.

I.

Jeruk Nipis
Ada

pun

penyakit

yang

bisa

disembuhkan

dengan

menggunakan tanaman jeruk nipis antara lain:


Manfaat Jeruk Nipis Untuk Kecantikan
Membantu dalam pengangkatan sel kulit mati kandungan
AHA (alpha hydroxy acids) dalam buah jeruk nipis mampu
mengangkat sel-sel kuliat mati yang ada diwajah kita dan
dapat

mengurangi

komedo

bahkan

menghilangkan

komedo dari wajah kita. Caranya;


a. Bahan : jeruk nipis
b. Caranya :
- Gunakan air jeruk nipis murni dan oleskan ke kulit wajah
dengan bantuan kapas setiap malam. Biarkan saja
semalaman dan bilas keesokan paginya. Lakukan secara
rutin untuk hasil yang maksimal
Ambeien.
a. Bahan: 10 gr akar pohon jeruk dan air secukupnya
b. Caranya:
- Sebanyak 10 gr akar pohon jeruk nipis dicuci bersih, lalu
direbus dengan air 1 liter selama 1/2 jam, lalu saring.
- Diminum hangat-hangat 3 kali sehari.
Kuliah Kerja Nyata GEL. 93
UNIVERSITAS HASNUDDIN

15

Amandel.
a. Bahannya : kulit jeruk nipis dan air secukupnya
b. Caranya:
- Kulit 3 jeruk nipis dicuci, dipotong-potong
- Lalu direbus dengan 2 gelas air hingga airnya tersisa 3/4,
saring.
- Air tersebut dipakai untuk berkumur-kumur. Lakukan 3-4
kali sehari.
Anyang-anyangan (sering kencing).
a. Bahannya : jeruk nipis, gula batu, dan air panas
b. Caranya:
- Dua jeruk nipis dicuci, diperas lalu diberi gula batu
-

secukupnya dan 1 gelas air panas.


Aduk hangat-hangat, minum sekaligus sehari

sekali.
Batuk.
a. Bahannya: jeruk nipis, madu, dan garam
b. Caranya:
- Satu jeruk nipis dicuci, diperas, dicampur dengan 1
sendok makan madu dan sedikit garam, aduk
-

hingga rata lalu disaring.


Diminum 2-3 kali sehari. Atau perasan jeruk nipis
ditambah sepotong gula batu lalu diaduk hingga
rata, diminum 1 kali sehari sampai sembuh.

Batuk disertai Influenza.


a. Bahannya : jeruk nipis, air, dan kapur sirih
b. Caranya:
- Potong sebuah jeruk nipis masak
-

dan

mengandung air yang cukup banyak, lalu peras.


Seduh air perasannya dengan 60 cc air panas.
Tambahkan sendok teh air kapur sirih sambil
diaduk rata.

Kuliah Kerja Nyata GEL. 93


UNIVERSITAS HASNUDDIN

16

Minum ramuan ini 2 kali sehari 2 sendok makan.

Bau Badan.
a. Bahan : jeruk nipis, kapur sirih
b. Caranya :
- Cara 1: Potong jeruk nipis yang cukup besar
menjadi 2 bagian, olesi bagian irisan dengan kapur
-

sirih tipis-tipis.
Oleskan ke ketiak setelah mandi. Biarkan selama 5

menit lalu dibilas, lalukan tiap pagi dan sore.


Cara 2: Beberapa helai (10) daun muda jeruk nipis
ditumbuk sampai halus, dilumatkan, pulung kecilkecil seperti pil, makan 3 kali sehari.

Batu Ginjal.
a. Bahan :Jeruk nipis dan air hangat
b. Caranya :
- Dua butir perasan jeruk nipis kampung diencerkan
dengan 2 gelas air hangat, minum setelah makan
-

malam.
Lakukan tiap hari selama 10 hari.

Demam atau Flu.


a. Bahan : jeruk nipis, bawang merah, minyak kelapa,
madu,
b. Caranya :
- Cara 1: Satu jeruk nipis dicuci lalu diperas,
tambahdengan 3 siung bawang merah yang telah
dilumatkan dan 1 sendok makan minyak kelapa.
-

Oleskan pada kening penderita.


Cara 2: Satu jeruk nipis dipanggang sebentar,
dipotong, lalu diperas, tambahkan 1 sendok makan
madu. Minum sekaligus.
Kuliah Kerja Nyata GEL. 93
UNIVERSITAS HASNUDDIN

17

Haid Tidak Teratur.


a. Bahannya : jeruk nipis, madu, dan air
b. Caranya:
- Tiga sendok makan air jeruk nipis ditambah 1
sendok makan madu dan 2 gelas air panas
-

diaduk rata. Minum selagi hangat.


Lakukan 3 kali sehari

Sehabis Melahirkan.
a. Bahannya : kapur sirih, minyak kayu putih, dan jeruk
nipis
b. Caranya :
- Satu sendok makan kapur sirih ditambah 2
sendok makan minyak kayu putih dan 2 butir
perasan jeruk nipis kampung, diaduk sampai
-

rata, balurkan pada perut.


Lakukan selama 3 bulan tiap hari sehabis mandi,
agar perut terhindar dari keriput, tetap halus dan
kempis seperti sediakala.

Jerawat.
a. Bahan : Jeruk nipis
b. Caranya : Satu jeruk nipis diiris kemudian digosokkan
pada kulit wajah.
Mencegah Rambut Rontok atau Berketombe.
a. Bahannya : Jeruk nipis
b. Caranya:
- Dua jeruk nipis dipotong menjadi tiga bagian
- Oleskan pada kulit kepala sampai rata.
- Bungkus kepala dengan handuk semalaman,
-

keramas keesokan harinya.


Lakukan 3 kali seminggu.

Melebatkan Rambut.
a. Bahannya : jeruk nipis dan kuning telur ayam
b. Caranya:
Kuliah Kerja Nyata GEL. 93
UNIVERSITAS HASNUDDIN

18

Satu butir kuning telur ayam kampung dikocok


dengan perasan 3 butir jeruk nipis kampung

sampai rata.
Gosokkan pada kulit kepala, pijit-pijit sampai
merata, biarkan selama 2 jam baru dibilas dengan
sampo merang agar rambut menjadi mengkilap

dan lebat.
Sampo merang dibuat dari 1 ikat merang, dibakar
sampai menjadi arang, bukan abu, rendam dalam
air dan biarkan semalaman. Saring, dan sampo
merang siap untuk keramas.

Radang Tenggorokan.
a. Bahannya : jeruk nipis, madu dan air secukupnya.
b. Caranya:
- Potong 3 buah jeruk nipis masak, lalu peras.
- Seduh air perasannya dengan 1/2 cangkir air
panas, tambahkan 1 sendok makan madu sambil
-

diaduk rata.
Selagi hangat,

berkumurselama 2-3 menit.


Lakukan 3 kali sehari.

gunakan

ramun

ini

untuk

Lendir di Tenggorokan.
a. Bahannya; jeruk nipis dan garam
b. Caranya;
- Potong 2 buah jeruk nipis, peras airnya, tampung
-

di gelas.
Tambahkan sedikit garam, lalu aduk sampai rata.
Ramuan ini dapat diminum pada saat perut
kosong.

Kurap atau Panu.


a. Bahannya; akar landep, jeruk nipis
b. Caranya;
Kuliah Kerja Nyata GEL. 93
UNIVERSITAS HASNUDDIN

19

Cuci 1 genggam akar landep (Barleria prionitis L.)

sampai bersih, lalu tumbuk halus.


Tambahkan air perasan 1 buah jeruknipis sambil

diaduk rata.
Balurkan pada bagian kulit yang terkena kurap

atau panu, lalu balut dengan kain perban.


- Ganti balutan 2 kali sehari sampai sembuh.
Demam/Panas Saat Malaria.
a. Bahan :
- Sediakan 3 lembar daun jeruk nipis dan daun
kendal (Cordia obliqua Willd.) (Blumea balsamifera
-

L.)
5 lembar daun prasman (Eupatorium triplinerve

Vahl.).
b. Caranya:
- Rebus bahan-bahan tersebut dengan 3 gelas air
-

bersih sampai tersisa 1 gelas.


Setelah dingin, saring.
Air saringan tersebut dibagi dua, diminum pagi dan
sore.

J. Lidah Buaya
Lidah buaya dikenal dengan tanaman aleo vera sering
sekali digunakan oleh pakar kecantikan untuk menghilangkan
jerawat, menjaga kesehatan bulu mata,memperkuat rambut dan
menghilangkan ketombe, menghilangkan flek hitam pada wajah
dan menutup pori-pori wajah yang terlalu besar.Selain itu, berbagai
penyakit juga dapat dicegah dan diobati dengan lidah buaya
diantaranya :
- melancarkan peredaran darah
- membantu mempercepat proses penyembuhan paska
-

operasi
menyembuhkan TBC Asma Batuk, anti peradangan
Kuliah Kerja Nyata GEL. 93
UNIVERSITAS HASNUDDIN

20

menyembuhkan tekanan darah tinggi.Salah Satu

Manfaatnya :
Mempercepat proses penyembuhan pasca operasi adalah
dengan mengambil 2 daun lidah buaya kemudian dikupas
kulit luarnya. Ambil dagingnya kemudian dipotong potong
makan begitu saja atau dapat dibuatkan sirup dengan rasa
yang tidak manis.

K. Mengkudu
Mengkudu bisa menjadi Obat Jantung Koroner dan
membantu mencegah penyakit jantung koroner.
a. Bahannya : mengkudu dan madu
b. Caranya :
- Caranya sangat mudah cukup jus mengkudu lalu

saring air sarinya tambahkan sedikit madu


Minum 2 kali sehari setelah makan.

A. Gambar Tanaman Obat Keluarga (TOGA)


Kuliah Kerja Nyata GEL. 93
UNIVERSITAS HASNUDDIN

21

JERUK NIPIS

SELEDRI

LIDAH

JAMBU BIJI

JAHE

KANGKUNG

KEMANGI

LENGKUAS

Kuliah Kerja Nyata GEL. 93


UNIVERSITAS HASNUDDIN

22

Anda mungkin juga menyukai