Anda di halaman 1dari 28

LATAR

BELAKANG

SEPERTI APA PROFIL GENERASI EMAS


INDONESIA YANG DIHARAPKAN ?

GENERASI EMAS INDONESIA 2045


Akan dicapai oleh anak-anak
yang saat ini sedang menempuh
pendidikan dasar dan menengah
(SD-SMA).
Apa yang disiapkan saat ini ?
Siapa yang bertanggung jawab
untuk menyiapkan mereka ?

Apa yang harus disiapkan....?


Pendidikan
Kesehatan
Lingkungan
Stabilitas Ekonomi
Dll.......

UKS sebagai salah satu


jawaban......
Pendidikan Kesehatan
Pelayanan Kesehatan
Pembinaan Lingkungan
Sekolah Sehat

Mengapa UKS ?
Sasaran UKS usia pra sekolah, usia
sekolah, remaja
Sebagian besar waktu produktif anak berada
di lingkungan sekolah (rata-rata 6-7 jam
sehari).
Anak di perkotaan tuntutan persaingan,
lingkungan, intensitas interaksi dgn keluarga
Sekolah menjadi tumpuan harapan bagi anak
untuk tumbuh dan berkembang sesuai
kebutuhannya.

KEGIATAN UKS

Pemantauan kesehatan siswa di sekolah belum


optimal tidak berkesinambungan.
Pelayanan kesehatan belum dilaksanakan secara
holistik
Orang tua belum menyadari pentingnya data
kesehatan anak selama di sekolah karena kurang
informasi

Bagaimana pemerintah mengetahui bahwa para siswa (generasi penerus


bangsa) saat ini sudah dapat menjadi sumber daya manusia yang berkualitas
sesuai UU No.23 Pasal 45?

SIMKESDIK yang dapat :


Menyimpan riwayat kesehatan & pertumbuhan/perkembangan siswa secara
berkelanjutan
Membuat analisis kesehatan siswa
Membuat laporan untuk orang tua siswa
Menjadi sarana bagi pemerintah/yang berkepentingan memperoleh data/informasi
kesehatan siswa secara akurat dan real time

Untuk siswa & orang tua:

1. Mendapat laporan tentang kondisi kesehatan siswa secara berkala


2. Mengambil tindakan & pencegahan yang diperlukan
3. Memperoleh manfaat dari informasi yang diberikan untuk mengambil
keputusan pendidikan lanjut/penjurusan.

Untuk sekolah:

1. Membantu Penyelenggara UKS bekerja lebih mudah, optimal &


berkesinambungan
2. Mendapat reputasi yang baik dari orang tua dan masyarakat
3. Mempermudah pelaporan status kesehatan siswa dengan data yang akurat
dan real time
4. Mengambil keputusan yang cepat dan tepat terkait kesehatan siswa

Untuk Dinas terkait


1.
2.
3.
4.

Kemudahan memperoleh data kesehatan siswa secara menyeluruh


Dapat merencanakan pendidikan kesehatan tepat sasaran
Dapat merencanakan pelayanan kesehatan tepat sasaran
Meningkatkan koordinasi antar instansi /departemen

KEGIATAN TIM MEDISIS


TAHUN 2015

MEDISis pertama kali di sosialisasikan di depan TP UKS Pusat dan Wakil Gubernur Jawa Barat.

KEGIATAN TIM MEDISIS


TAHUN 2015

MEDISis disosialisasikan di 27 Kota/Kab di Jawa Barat.

KEGIATAN TIM MEDISIS


TAHUN 2016

PERAN MEDISis DI JAWA BARAT DALAM RANGKA LSS NASIONAL

KEGIATAN TIM MEDISIS


TAHUN 2016

PERAN MEDISis DI JAWA BARAT DALAM RANGKA LSS NASIONAL

KEGIATAN TIM MEDISIS


TAHUN 2016

PERAN MEDISis DI JAWA BARAT DALAM RANGKA LSS NASIONAL

KEGIATAN TIM MEDISIS


TAHUN 2016

PERAN MEDISis DI JAWA BARAT DALAM RANGKA LSS NASIONAL

KEGIATAN TIM MEDISIS


TAHUN 2016

SOSIALISASI DAN EVALUASI MEDISis DI 4 WILAYAH JAWA BARAT

KEGIATAN TIM MEDISIS


TAHUN 2016

SOSIALISASI DAN EVALUASI MEDISis DI 4 WILAYAH JAWA BARAT

KEGIATAN TIM MEDISIS


TAHUN 2016

SOSIALISASI PADA ANGGOTA KESGA DINKES 27 KOTA/KAB DAN KADIS JAWA BARAT

KEGIATAN TIM MEDISIS


TAHUN 2016

SOSIALISASI PADA ANGGOTA KESGA DINKES 27 KOTA/KAB JAWA BARAT

KEGIATAN TIM MEDISIS


TAHUN 2016

SOSIALISASI MEDISis KE SELURUH PROVINSI INDONESIA BERSAMA KEMENKES

KEGIATAN TIM MEDISIS


TAHUN 2016

SOSIALISASI MEDISis KE SELURUH PROVINSI INDONESIA BERSAMA KEMENKES

J MEDISis untuk mempersiapkan


J

Indonesia

Anda mungkin juga menyukai