Anda di halaman 1dari 2

2.

Kualifikasi penulis
a. Penelitian yang berjudul The Effect of Oral Exercise on Oral Health and Subjective
Experience of Oral Function among Elderly in Care Hospital ditulis oleh Eun-kyong Kim dan
Eun Young Park, Dong Fan dan Hee-Kyung Lee. Kualifikasi dari penulis penelitian ini
merupakan dokter gigi, dimana kedua penulis berasal dari Institusi yang berbeda yang ada di
Korea Selatan dengan universitas yang berbeda. Eun-kyong Kim berasal dari Dinas Kebersihan
Gigi, College of Science & Technology, Kyungpook National University dan Eun Young Park,
Dong Fan dan Hee-Kyung Lee berasal dari Departemen Kedokteran Gigi, Fakultas Kedokteran
Universitas Yeungnam. Jadi untuk penelitian yang dilakukan oleh penulis sudah memiliki
kualifikasi yang sesuai dengan keilmuan yang dimilikinya dalam bidang keperawatan
b. Penliti dalam penelitian ini merupakan dokter gigi, dimana dokter gigi tentu saja sudah
memiliki kualifikasi dalam pemberian latihan oral untuk kesehatan mulut sesuai dengan
keilmuan yang dimiliki.
8. Pertimbangan etik
a. Pada jurnal, peneliti menjelaskan bahwa sebelum dilakukannya penelitian menjelaskan tujuan
dan metode penelitian yang akan diberikan kepada peserta, dan memberikan informed consent
atau lembar persetujuan para peserta
b. Pada jurnal, para peneliti tidak memberitahu kepada peserta tentang hak mereka untuk
menarik diri dari penelitian setiap saat tanpa memberikan alasan apapun. Data dianggap rahasia
dan tidak digunakan di luar penelitian ini tanpa persetujuan pasien.
9 Analisis data
a. Entri data dan analisis statistik dilakukan dengan menggunakan SPSS 20,0. pengalaman fungsi
lisan/ fungsi oral

antara intervensi dan kontrol kelompok dilakukan uji chi-squared. untuk

membandingkan cara indeks plak dan jumlah sekresi saliva, menggunakan t-test. Untuk menilai
perubahan kondisi mulut dan pengalaman subjektif dari fungsi oral setelah intervensi selama 3
bulan, uji-t berpasangan,, ANCOVA, McNermar tes dan Z-test dilakukan. signifikansi statistic
ditetapkan pada P<0,05.

b. Pada jurnal proses analisis data sudah sesuai. dilihat dari pengalaman fungsi lisan/ fungsi oral
antara intervensi dan kontrol kelompok dilakukan uji chi-squared. untuk membandingkan cara
indeks plak dan jumlah sekresi saliva, menggunakan t-test. Untuk menilai perubahan kondisi
mulut dan pengalaman subjektif dari fungsi oral setelah intervensi selama 3 bulan, uji-t
berpasangan, ANCOVA, tes dan McNermar 'Z-test dilakukan.
c. Pada jurnal memberikan hasil berdasarkan harapan penelitian. Pada 3 bulan setelah intervensi
seperti perawatan kebersihan mulut dan latihan lisan, indeks plak berubah pada kelompok
intervensi, terdapat perubahan yang signifikan perbaikan status kebersihan mulut, Sebaliknya,
indeks plak pada kelompok kontrol tidak terjadi perubahan yang signifikan, maka tidak terjadi
peningkatan status kebersihan mulut. jumlah sekresi saliva
mengalami

pada kelompok intervensi,

peningkatan sekresi saliva yang signifikan. Sebaliknya, pada kelompok kontrol

jumlah sekresi saliva tidak terdapat perubahan pada sekresi saliva. peserta dalam kelompok
intervensi lebih baik pada pengalaman subjektif dibandingkan dengan kelompok kontrol.
d. Pada jurnal terdapat table, table yang disajikan pada jurnal sudah jelas dan dapat dimengerti.

Anda mungkin juga menyukai