Anda di halaman 1dari 11

HPEQ PROJECT 2012

WO

LAPORAN

Workshop Nasional Item Review CBT Ners Gel. II


Tahun 2012

Hotel Atlet Century Jakarta, 18-19 Juli 2012

Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan


Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi
Kementerian Pendidikan Nasional

WORKSHOP KOMPONEN 2 18-19 Juli 2012

Page 1

HPEQ PROJECT 2012


WO

1. Pendahuluan
Upaya peningkatan sistem ujian pada pendidikan keperawatan yang menjadi fokus Komponen 2
HPEQ Project mensyaratkan adanya suatu proses pembuatan soal ujian yang berkualitas,
komprehensif, dan sesuai dengan kompetensi yang diharapkan. Salah satu metode ujian yang
akan digunakan adalah ujian tulis. Dalam mendukung kegiatan tersebut diperlukan suatu upaya
untuk membuat dan menganalisis sehingga didapatkan Bank Soal yang kredibel, melalui sistem
pembuatan soal yang sesuai dengan kaedah dan berstandar nasional dan internasional.
Untuk dapat melaksanakan kegiatan di atas hal yang sangat mendasar adalah menyiapkan
sumber daya manusia, yang dimulai dengan pelatihan-pelatihan yang diselenggarakan secara
nasional untuk dapat memperoleh pemahaman yang sama terhadap cara dan sistem review
soal. Kegiatan ini melibatkan institusi pendidikan keperawatan dan organisasi profesi
keperawatan. Untuk meningkatkan jumlah dan kemampuan SDM baik institusi pendidikan
maupun anggota profesi Selanjutnya diikuti dengan berkembangnya sistem ujian di setiap
institusi pendidikan yang pada akhirnya dapat meningkatkan proses belajar dan pencapaian
nilai peserta didik yang lebih bermutu.
Kegiatan item review ini merupakan salah satu proses yang harus dilalui agar soal yang akan
menjadi alat evaluasi berkualitas. Item review akan memberikan kesempatan para reviewer
untuk menilai kelayakan soal yang telah di buat sebelumnya.
Pada item review gelombang 1 (satu) yang telah dilaksanakan tanggal 9-10 Juli 2012 telah
dihasilkan 433 soal yang berkualitas dengan target 650 soal. Berdasarkan hasil ini masih
diperlukan penambahan soal dari tiap bidang ilmu dengan rincian sebagai berikut:
Bidang keilmuan KMB dan Kegawatdaruratan
1) Etik, legal, budaya = 30 soal
2) Pengembangan profesional 30 soal
3) Afektif = 30 soal
4) Evaluasi = 50 soal
5) Rehabilitas = 50 soal
Bidang keilmuan anak dan maternitas
1) Afektif = 10 soal
2) Belajar = 10 soal
3) Rehabilitas = 10 soal
4) Peka budaya = 10 soal
5) Evaluasi = 10 soal
Bidang keilmuan komkelger
1) Peka budaya = 10 soal
2) Afektif = 10 soal
3) Promotif = 10 soal
4) Rehabilitatif = 10 soal
5) Belajar = 10 soal
6) Nilai/ keyakinan = 10 soal
Bidang keilmuan jiwa dan manajemen

WORKSHOP KOMPONEN 2 18-19 Juli 2012

Page 2

HPEQ PROJECT 2012


WO

1)
2)
3)
4)
5)

Pengembangan profesional = 10 soal


Komunikasi = 10 soal
Afektif = 10 soal
Etik legal = 10 soal
Preventif = 10 soal

Sedangkan dari sisi tema soal, yang masih perlu ditambahkan adalah:
Pengenceran obat
Cara penyuntikan
Infeksi nosokmial
Pencegahan cedera
Transfusi
Perawatan luka
Berkabung
Dokumentasi keperawatan
Safety
Risk management
Pencegahan malpraktek
Khusus untuk tema promotif perlu ditambahkan lagi soal terkait dengan PHBS: komunitas, desa
dan keluarga siaga, DOTS TB, AIDS dan malaria.
2. Tujuan
1) Meningkatkan kemampuan SDM keperawatan dalam me-review soal.
2) Meningkatnya jumlah SDM keperawatan yang kompeten dalam review soal uji tulis yang
berkualitas
3) Menghasilkan 650 soal yang telah te-review dan berkualitas
3. Output Workshop
1) Diperolehnya reviewer soal ujian tulis yang berkualitas
2) Adanya proses akselerasi pelaksanaan pelatihan item bank secara mandiri
3) Diperolehnya soal yang berkualitas yang memenuhi syarat untuk dimasukkan dalam
bank soal
4. Metode Pelaksanaan Workshop
Workshop nasional item review CBT ners ini dilaksanakan pada tanggal 18-19 Juli 2012 di
Hotel Atlet Century Jakarta. Jumlah peserta workshop adalah 43 peserta yang terdiri dari 36
perwakilan institusi pendidikan, 5 orang fasilitator dan 2 orang LO komponen untuk profesi
ners.

WORKSHOP KOMPONEN 2 18-19 Juli 2012

Page 3

HPEQ PROJECT 2012


WO

No.

Nama

Institusi

I Made Kariasa

AIPNI/ Jakarta

Masfuri

PPNI/ Jakarta

Tuti Herawati

FIK UI/ Jakarta

Khudazi Aulawi

I Ketut Suardana

Kumboyono

Mustikasari

PPNI/ Jakarta

Rika Sabri

PSIK FK UNAND /
Padang

Rita

PSIK
UNDIP/Semarang

10

Heru Subekti

PSIK FK UGM

11

Edi Susanto

12

Yoyok Bekti
Prasetya

13

Tantut

14

Irman

15

Erwin

16

Sarah Uliah

PSIK
UNDIP/Semarang

17

Novi Helena

FIK UI/Jakarta

18

Kadek Eka
Swedarma

PSIK FK UNUD/
Denpasar

19

Hapsah

20

M Syafwani

21

Wendy

22

Riri maria

23

Heriyanto

FIK UGM/
Yogyakarta
PSIK UNUD/
Denpasar
PSIK FK UB/
Malang

Email

Fax

venpenglit@yahoo.com
masfuri@yahoo.com

No Hp
0813 1829 3627

021-8315069
0218315071

08138765892

itut_herawati@yahoo.com
herawati.kmb.fik@gmail.com

08111893213

aulawi@gmail.com

0812 2728871

suardanamambal@yahoo.com

(K) 0361-222510
(Fax.) 0361-246656

081338071751

kumbo_yono05@yahoo.com

0341-575857

081805004106

subur_ayu@yahoo.com

021-8315069
0218315070

08128014472

rika.riyus@gmail.com

081374393567

subekti.heru@gmail.com

081578881751

yybekti_pras@yahoo.com

0812 5208 825

erwinnurse@yahoo.com

0819776983

eka_swedarma@yahoo.co.id

081353336476

PSIK FK UNHAS
STIKES MUH.
BANJARMASIN
UNJANI/Yoygkart
a

hapsah_hhj@yahoo.com

085242068524

iwan_bjm09@yahoo.com

082153014777

FIK-UI
Stikes
Pontianak/Pontia

kbmngga@yahoo.com

STIKES Muh
Semarang
FIKES Universitas
Muhammadiyah
Malang
PSIK
UNEJ/Jember
FIK
UNPAD/Bandung
PSIK UNRI /
Pekanbaru

WORKSHOP KOMPONEN 2 18-19 Juli 2012

021-78849120

083819439071

Page 4

HPEQ PROJECT 2012


WO

nak
24

Argi Virgona B

Stikes Ahmad
Yani/ Cimahi

25

Ika Setio Rini

PSIK UB/Malang

26

Yuni Armiyani

27

Takdir Tahir

28

Fitri Handayani

29

Dewi Prabawati

STIK Saint Carolus

30

Ikhsannudin

FIK USU / Medan

Erwinsyah

PSIK STIKes
Harapan Ibu
JAMBI
PSIK
UNHAS/Makasar
FIK
UNPAD/Bandung
Stikes
Papua/Sorong
FKEP
Unair/Surabaya

31

Univ.Muh
Semarang/Semar
ang
PSIK FK UNHAS/
Makassar
PSIK
UNDIP/Semarang

32

Rosidah

33

Etika

34

Hansen Su

35

Yulis

36

Fajar Tri
Waluyanti

FIK UI/ Jakarta

37

Hasanudin

Stikes Ngundi
Husada Madura

38

Sri Intan Rahayu


Ningsih

39
40
41
42
43

argie_virgona@yahoo.co.id

022-6631622
022-6631624

0815 7200 1605

ns.takdirpsikuh@gmail.com

(K) 0411-586296
(Fax.) 0411-586297

08164384948

deprab24@yahoo.com
ichanpainbehaviorist@gmail.co
m
ryu_erwien@yahoo.co.id

eemaliyawati@yahoo.com atau
etika@unpad.ac.id

081574150448
081375642777
0741-75552071

081366455665

(022) 7795596

0817222086

fajar_tri@ui.ac.id

081585140033

PSIK FK UNSYIAH

intan_274@yahoo.co.id

0812 6916 203

Ai Mardiah

FIK
UNPAD/Bandung

aibageur@yahoo.com

081322629909

Yati Afiyanty

FIK UI/Jakarta

Elsi Dwi Hapsari

PSIK FK UGM
Yogyakarta
PSIK FIKKES UMS
Surakarta
PSIK
UMY/Yogyakarta

Sulastri
Sri Sudaryani

elsidhapsari@gmail.com
rb.astri@yahoo.com

0274-545647

085868342930
081329939699

Participation rate peserta workshop ini sudah baik yaitu 100%. Pada saat workshop, para
reviewer dibagi menjadi 9 kelompok kecil untuk mempermudah proses review soal

WORKSHOP KOMPONEN 2 18-19 Juli 2012

Page 5

HPEQ PROJECT 2012


WO

berdasarkan peminatan keilmuan keperawatan. Dalam proses review, seluruh kelompok


dipandu oleh fasilitator yang terdiri dari, I Made Kariasa, Masfuri, Kumboyono, Tuti
Herawati, Khudazi Aulawi dan Ketut Suardana. Seperti pada gelombang I, semua fasilitator
dan LO sudah berasal dari profesi ners.
Rencana kegiatan di mulai sesuai yang tertera pada TOR. Berikut adalah rundown acara
workshop pada kondisi riil :
WAKTU
KEGIATAN
Rabu, 18 Juli 2012
14:40 14:50 Pembukaan dan Pengarahan Workshop
14:50 15:15 Penjelasan mengenai Item Review dan
Daftar Tilik
15:15 18:00 Kaji Ulang Kelompok
18:00 19.30 Ishoma
19:30 22:11 Kaji Ulang Kelompok
Kamis, 19 Juli 2012
08:15 10:56 Kaji Ulang Kelompok
10:56 11:57 Wrap-up dan Rencana Tindak Lanjut

PIC
I Made Kariasa
Tuti Herawati
Fasilitator
Fasilitator
Fasilitator
Fasilitator
I Made Kariasa

5. Hasil Kegiatan
Workshop ini diawali dengan pembukaan oleh I Made Kariasa dan dilanjutkan dengan
penjelasan mengenai item review dan daftar tilik oleh Tuti Herawati. Acara dimulai dengan
pembagian 43 peserta kedalam 9 kelompok kecil yang didampingi fasilitator. Target kali ini
adalah untuk me-review 650 soal. Peserta dilarang menggunakan laptop sendiri dan akses
internet, laptop dan flashdisk disediakan oleh panitia
Berdasarkan hasil workshop yang telah dilaksanakan selama 2 hari, output dari workshop
item review CBT ners secara umum adalah sebagai berikut :

Soal Berdasar
Keilmuan
KMB
Jiwa
Maternitas
Anak
Manajemen
Komkelger

TOTAL

Soal Baik

Soal tereview

181
50
46
66
20
71
434

300
97
72
115
64
119
767

Dari total target soal untuk workshop 2 hari yaitu harus mereview 650 soal dan hasilnya
melebihi target, yaitu berhasil di-review 767 soal.

WORKSHOP KOMPONEN 2 18-19 Juli 2012

Page 6

HPEQ PROJECT 2012


WO

Berdasarkan hasil review,diperlukan penambahan dengan rincian sebagai berikut :


Praktik professional, etis, legal dan peka budaya = 140 soal
Pengembangan profesional = 66 soal
Prosedural Knowledge = 115 soal
Afektif knowledge = 16 soal
Pengkajian = 80 soal
Penentuan masalah/diagnosa = 8 soal
Perencanaan = 41 soal
Evaluasi = 67 soal
Promotif = 106 soal
Rehabilitatif = 150 soal
Nutrisi = 36 soal
Eliminasi = 49 soal
Aktivitas dan istirahat = 52 soal
komunikasi = 26 soal
seksual = 30 soal
nilai dan keyakinan = 8 soal
kardiovaskuler dan limfatik = 31 soal
Saraf dan perilaku = 15 soal
Endokrin = 35 soal
Muskulo skleletal = 40 soal
Perkemihan = 31 soal
Integumen = 13 soal
darah dan imun = 14 soal
Penginderaan = 17 soal
Refleksi
Setelah dilakukan analisa hasil kegiatan, selanjutnya perlu dilakukan refleksi sebagai bentuk
evaluasi pelaksanaan workshop ditinjau dari perspektif peserta, fasilitator, dan tim monev
secara umum. Melalui refleksi ini diharapkan akan teridentifikasi root of causes dari kinerja
peserta dalam workshop ini. Berikut adalah refleksi pelaksanaan workshop dari beberapa
perspektif tersebut :
Gambaran Umum
Hasil workshop, yang mencapai 767 item yang di-review, sudah memenuhi bahkan
melebihi target yang ditetapkan, yaitu 650 soal
Peserta me-review soal dengan sunguh-sungguh dan antusias
Hanya sedikit peserta yang membawa referensi dalam melakukan review soal
Peran fasilitator sangat penting dalam proses me-review soal
Beberapa hal yang perlu ditingkatkan dari pelaksanaan workshop iniadalah :
Metode pelaksanaan me-review soal, dimana jumlah peserta diskusi yang berbeda tiap
kelompoknya membuat output jumlah soal yang dihasilkan berbeda dan memakan

WORKSHOP KOMPONEN 2 18-19 Juli 2012

Page 7

HPEQ PROJECT 2012


WO

waktu diskusi yang lebih lama pada kelompok diskusi yang pesertanya banyak
Diharapkan peserta membawa referensi untuk memperlancar proses review

Fasilitator dan Peserta


1. Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam me-review soal sehingga dihasilkan soal yang
berkualitas
Perlu tetap membawa buku-buku referensi
Kompetensi. Susunan atau persyaratan membuat vignete, lead in, dan option
Kemampuan berbahasa Indonesi menurut EYD yang baik dan benar
Mempertimbangkan frekuensi kejadian di pelayanan/masyarakat dengan
struktur soal
Struktur vignete dan kehomogenan option
Menguasai materi sesuai dengan kemampuan reviewer
Menguasai item development
Komitmen untuk tetap objektif
Esensial atau tidaknya vignette
Kesesuaian kompetensi dengan vignette dan option
Standar soal sesuai dengan daftar tilik
Relevansi soal dan jawaban
Reviewer harus teliti dalam melaksanakan review soal, agar soal yang dihasilkan
benar-benar baik
Tingakt kesulitan soal yang sulit
Pemahaman reviewer tentang prinsip pembuatan soal yang baik
Kekompakan grup
Kepekaan reviewer dalam mengidentifikasi soal yang baik
Reviewer tidak boleh kaku dan harus bisa menerima masukan dari tim
2. Kendala yang dihadapi dalam mengembangkan soal
Perlu waktu untuk memahami masing-masing soal
Buku kompetensi belum ada
Tidak ada literatur untuk cek dan ricek
Soal belum terpola dengan rapi
Soal yang tidak sesuai blueprint
Jika reviewer tidak menguasai materi
Ketidaksesuaian vignete, lead in, dan option, yang kompleks sulit diperbaiki
Istilah yang digunakan kurang lazim
Tata kalimat yang belum fokus pada masalah
TIdak ada buku referensi
Vignette masih banyak yang belum rasional dan multi persepsi
Maksud yang diinginkan oleh sang pembuat soal sering tidak ditangkap oleh
reviewer
Terkadang ada soal yang datanya banyak tapi tidak penting
Vignette yang tidak jelas arah kompetensinya
Menentukan daftar tilik soal pilihan

WORKSHOP KOMPONEN 2 18-19 Juli 2012

Page 8

HPEQ PROJECT 2012


WO

Bahasa dan tata aturan yang membingungkan dan membuat pengecoh option
jawaban
Terlalu banyak soal yang memiliki tema yang sama
Beberapa soal terlalu spesialistik untuk ners general
3. Kualitas soal-soal yang terkumpul
Cukup baik. Bila ada waktu lebih untuk di-review kembali, hasilnya akan lebih
baik
Sebagian sudah, sebagian belum
Ada beberapa soal yang jauh dari tata aturan penyusunan soal
Penyebaran yang belum sesuai dengan blueprint
Sekitar 60%-70% baik
Karena kurangnya penguasaan materi dan teknik pembuatan soal, maka soal
yang dihasilkan masih kurang baik
Baik, setelah sebagian besar diperbaiki
Dalam hal struktur bahasa dan kesesuaian dengan kompetensi ners
Adanya soal yang double. Soal tidak ada kasusnya
4. Strategi review soal agar lebih efektif dan efisien
Soal di-review oleh masing-masing kelompok sebelum masuk ke dalam tahap
item review di tingkat institusi
Soal di-review di tingkat regional
Diskusi atau sharing dengan tim
Reviewer yang kompeten. Soal di-review dulu di tingkat institusi sebelum masuk
ke HPEQ
Waktu yang disediakan agar lebih lama dengan reviewer yang sama
Sebaiknya lembar review diisi berdasarkan soal asli yang dibuat oleh pembuat
soal sehingga terlihat kekurangan di pembuat soal
Sudah cukup efektif
Dilakukan secara berulang-ulang secara bertahap oleh ahli yang berkompeten
(panel expert) & try out
Reviewer diminta untuk kembali melihat literatur
Struktur template dan penulisan sebaiknya sudah tidak menjadi bahan review
lagi
Soal di-review oleh tiga orang sehingga mudah dalam pembagian tugas
Soal yang tidak mungkin direvisi sebaiknya di-delete. Dalam me-review sebaiknya
melibatkan perawat klinik karena pengalaman klinisnya lebih baik
Secara kontinyu dilakukan review soal
Penguasaan bahasa baku dan pemahaman konsep
Dikelompokan pada kelompok yang cocok untuk bekerja sama
Fasilitator yang mendampingi dalam me-review

WORKSHOP KOMPONEN 2 18-19 Juli 2012

Page 9

HPEQ PROJECT 2012


WO

5. Konsolidasi antara item reviewer dengan item bank administrator


Sejauh ini cukup baik
Reviewer dimudahkan dalam melakukan review soal dengan dokumen-dokumen
pelengkap yang baik
Persamaan persepsi
Ya, melalui email
Item reviewer hanya membuat review dan tidak punya kesempatan meng-copy
dan rekapitulasi cepat
Hasil review yang dikonsulkan sebaiknya dikembalikan lagi pada sang pembuat
soal
Soal yang di-review dapat menambah item bank soal
Dengan adanya daftar tilik untuk tiap tinjauan maka sudah baik
Ya, adanya proses pendampingan dari IBA bila ada kesulitan
IBA sudah melakukan komunikasi dan koordinasi secara intensif
Diperlukan pengukuran setiap kompetensi yang ditetapkan
6. Rencana tindak lanjut kegiatan ini ditingkat institusi
Sosialisasi dan praktek bersama kegiatan item review
Melakukan item development, item review, dan diaplikasikan pada mata ajar
Mencoba membuat soal yang lebih baik lagi
Item development. Review department. Entry ke bank soal. HPEQ
Desiminasi di institusi. Aplikasi penyusunan soal yang benar
Melaksanakan pelatihan internal
Dilakukan review soal secara bertahap di tingkat institusi
Melanjutkan review di tingkat bidang ilmu dan institusi
Direncanakan akan dibentuk tim reviewer
Melakukan evaluasi hasil uji coba di setiap institusi
Ditindaklanjuti dalam workshop
Menyelenggarakan in house training di institusi
Mewajibkan setiap koordinator untuk menyisipkan minimal lima soal sejenis saat
evaluasi

6. Rencana Tindak Lanjut


Berdasarkan analisa output kegiatan, evaluasi pelaksanaan workshop, refleksi dan feedback
dari peserta workshop beberapa hal yang dapat direkomendasikan sebagai bentuk
improvement dan rencana tidak lanjut untuk menjaga sustainability output dan outcome
dari workshop ini adalah sebagai berikut :
Akan lebih di fokuskan pada jumlah target soal yang belum ter-review
Penambahan peserta workshop sesuai bidang keilmuan yang belum mencapai
target mereview soal
Reviewer di harapkan membawa soal di setiap pertemuan. Soal yang dibuat akan
ditampung namun tidak di review oleh pembuat soal sendiri
Reviewer diharapkan membawa buku referensi untuk me-review soal-soal

WORKSHOP KOMPONEN 2 18-19 Juli 2012

Page 10

HPEQ PROJECT 2012


WO

7.

Penutup
Upaya peningkatan kualitas dan kuantitas pembuatan dan review soal diharapkan dapat
terjadi bukan hanya di tingkat nasional, tapi lebih jauh sampai ke tingkat Institusi
Pendidikan. Untuk itu diharapkan bahwa para peserta workshop yang terpilih dapat
menjadi calon narasumber untuk pelatihan yang diadakan di tingkat regional dan lokal.
Dengan demikian upaya percepatan pembuatan soal yang berkualitas ini dapat berjalan
dengan baik dan memiliki dampak yang lebih bermakna.

Jakarta, 24 Juli 2012


Asisten Monev,

Addys Rino Hariar

Supervisi oleh :
Aprilia Ekawati Utami (Pengelola Monev Proyek HPEQ)

WORKSHOP KOMPONEN 2 18-19 Juli 2012

Page 11

Anda mungkin juga menyukai