Anda di halaman 1dari 5

BagianIPendahuluan

BAGIANI
PENDAHULUAN

A. GAMBARANUMUMPERUSAHAAN
HotelNineEleven(911)merupakansalahsatuanakperusahaandariPTIndoStaryang
didirikan oleh Haryanto Jusuf pada 25 Maret 2005. Hotel Nine Eleven (911) ini
merupakanhasilrenovasidariWismaNineEleven(911)yangsudahlebihdahuluberdiri
dengantujuansebagaisalahsatuprofitcenterPTIndoStar,yangdapatmenjadinilaijual
dari PT Indo Star, dan sebagai fasilitas yang secara khusus dapat dimanfaatkan oleh PT
Indo Star dalam penyelenggaraan berbagai kegiatannya dan alternatif tempat
penginapanbagimasyarakatumum.
Perenovasian WismaNineEleven (911) menjadi Hotel Nine Eleven (911) seperti yang
berdiri saat ini, selesai pada tahun 2006. Sejak 1 Januari 2007 sampai sekarang, Hotel
NineEleven(911)telahbedirisendiridanberubahstatusmenjadiPTNineEleven(911).

B. LOKASI
HotelNineEleven(911)terletakdi:
Alamat

:Jl.Puncak,Malang,JawaTimur

Telp

:(0341)666999

Fax

:(0341)999666

Email

:Customer_Service@9_11.com

Website :www.9_11.com
Hotel Nine Eleven (911) ini terletak didaerah puncak dengan alam yang segar, yang
berada diantara gununggunung yang ada di Malang. Untuk menuju hotel ini bisa dari
berbagaijalurutama,olehkarenaitutempatnyamenjadisangatstrategis.

C. AKTIVITASOPERASIONALPERUSAHAAN
PTNineEleven(911)iniselainmenawarkanjasapenginapansebagaiprodukutamanya,
juga terdapat mini shop (souvenir), laundry bagi tamu kamar, travel, dan usaha Event
Organizer.AktivitasoperasionaldanpelayananHotelNineEleven(911)initidakbegitu
jauh berbeda dengan aktivitas hotel pada umumnya. Saat ini, jumlah karyawan Hotel
Nine Eleven (911) mencapai 100 karyawan. Hotel Nine Eleven (911) juga memberikan
kesempatan bagi mahasiswa yang ingin melaksanakan program onjobtraining, dimana
jumlahkaryawanyangdipekerjakansesuaidengankebutuhan.HotelNineEleven(911)
menetapkan waktu checkin pada jam 13.00 WIB dan waktu checkout dari hotel bagi

1 ModulPraktikumSistemInformasi,Edisi2:Perhotelan

BagianIPendahuluan

pelanggan pada jam 12.00 WIB. Untuk memudahkan reservasi bagi para pelanggan
ataupuncalonpelanggandansebagaibentukpelayananbagipelangganataucalontamu
untuk mendapatkan informasi, pihak Hotel Nine Eleven (911) menyediakan fasilitas
email,websitedanlineteleponkhususuntukmelakukanreservasi.
Berikutini,informasimengenaitipekamardanfasilitasyangdisediakanolehHotelNine
Eleven(911),yakni:
Room

Published

Noof

Type

Rate

Room

Facilities
FullAC,TVColors,PrivateBathroom&Hot

Deluxe

Rp.

(2ndFloor)

950.000,

30

CoolShower,RoomtoRoomTelephone,
Refrigerator,Double/TwinBed,FruitsBasket,
&Breakfast.
FullAC,TVColors,PrivateBathroom&Hot

Superior

Rp.

(3rdFloor)

700.000,

40

CoolShower,RoomtoRoomTelephone,
Refrigerator,TwinBed,FruitsBasket,&
Breakfast.

Standard

Rp.

(4thFloor)

600.000,

FullAC,TVColors,PrivateBathroom&Hot
60

CoolShower,RoomtoRoomTelephone,Twin
Bed,&Breakfast.

Selainmemilikikamarkamar,hotelinijugamemilikicottagesebanyak5unitdengantarif
Rp1.000.000, untuk 1 malam. Selain fasilitas yang telah disebutkan diatas, fasilitas lain
yangjugaditawarkanadalah:
1. Restoran kelas internasional yang menyediakan berbagai masakan yang terdiri dari
masakanPrancis,Barat,Itali,Chinese,danIndonesia.
2. Ruang Meeting dan Ballroom yang terdapat dilantai 1. Untuk ruang meeting bisa
disewakanhanyaruangansajadanbisadalambentukpaket.
3. LapanganGolfbertarafinternasional.Lapangangolfiniseringmengadakanturnamen
golfyangdiikutiolehatletinternasional.
4. Outbond Camp. Karena terletak diwilayah pegunungan, tempat yang digunakan
untukoutbondmenjadimenarik.
5. KolamRenangsebanyak2kolam,1untukdewasadan1untukanakanak.
6. Wisata Keliling Jawa Timur. Untuk ini Hotel Nine Eleven (911) mengadakan
kerjasamadenganbeberapaperusahaanjasaperusahaanjasatour.
Daribeberapafasilitastersebutdiatas,hanyarestorandanruangmeetingsertaballroom
yangberadalangsungdibawahmanajemenHotelNineEleven(911),sedangkanfasilitas

2 ModulPraktikumSistemInformasi,Edisi2:Perhotelan

BagianIPendahuluan

lainnya bekerjasama dengan pihak ketiga dengan sistem perjanjian sewa. Pembayaran
sewa dilakukan secara tunai setiap tahunnya. Kondisi tersebut menyebabkan tidak ada
laporanmanajemendarimasingmasingfasilitastersebut.Sampaidengansaatinilaporan
yangdihasilkanhanyalahlaporankeuangan(financialstatement)yangterdiridarilaporan
neraca,labarugi,aruskas,danekuitas.

D. KEBIJAKANUMUMPERUSAHAAN
Berikut adalah beberapa kebijakan umum perusahaan yang terkait dengan siklussiklus
akuntansiyangterdapatdalamHotelNineEleven(911):
1. Seluruh fasilitasfasilitas pendukung seperti Restoran, Ruang Meeting dan Ballroom
dijaga oleh Room Boy/Maid yang sedang tidak bertugas dengan pengaturan yang
dilakukan oleh Room Division SPV. Sedangkan fasilitas lainnya yang bekerjasama
denganpihakketigaakandijagaolehmasingmasingkaryawanpihakketigatersebut.
2. Seluruhpembayaranuntukmasingmasingfasilitasbaikyangdikelolasendiriataupun
yangbekerjasasamadenganpihakketigadilakukandikasirFrontOfficesecaratunai
setiap kali menggunakan fasilitas tersebut walaupun yang menggunakan fasilitas
tersebutsedangmenginapdihoteltersebut.
3. Manajemenberencanadalam2(dua)tahunkedepanakanmengelolasendiriseluruh
fasilitaspendukung.
4. Untuk pengeluaran pembelian fasilitas pendukung restoran, ruang meeting dan
ballroom yang berada dibawah manajemen Hotel Nine Eleven (911), terintegrasi
dalam satu siklus, sedangkan pengeluaran pembelian fasilitas pendukung lainnya
tergantungdaripihakketigayangmengelolanya.

3 ModulPraktikumSistemInformasi,Edisi2:Perhotelan

BagianIPendahuluan

KertasKerjaI
Sebelum 1 Januari 2007, apakah Hotel Nine Eleven mempunyai badan hukum? Jika "ya"
jelaskan!

SaatiniapabentukbadanhukumHotelNineEleven(911)?

ProdukapasajayangditawarkanolehHotelNineEleven(911)?

AdaberapajenistipekamaryangdisediakanolehHotelNineEleven(911)?Sebutkan!

FasilitaspendukungapasajayangberadadibawahmanajemenHotelNineEleven(911)?

Fasilitas pendukung apa saja yang dalam pengelolaannya bekerja sama dengan pihak
ketiga?

Jelaskan secara singkat kebijakan umum perusahaan yang terdapat pada bagian
pendahuluanini!

Dikerjakan
Oleh

Diperiksa

Tanggal

Ttd

Oleh

Nilai:

Tanggal

4 ModulPraktikumSistemInformasi,Edisi2:Perhotelan

Ttd

BagianIPendahuluan

5 ModulPraktikumSistemInformasi,Edisi2:Perhotelan

Anda mungkin juga menyukai