Anda di halaman 1dari 8

SATUAN ACARA PEMBELAJARANPENCEGAHAN DAN

PERAWATANANGINA PEKTORIS PADA PASIEN DAN KELUARGA


DI MELATI LANTAI 3
RSUD CIBINONG

DISUSUN OLEH :
TIM III

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH (RSUD) CIBINONG


RUANGAN PERAWATAN MELATI LANTAI 3

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN

Topik

Pencegahan dan Perawatan Angina Pektoris

Sasaran

Pasien dan Keluarga

Hari / Tanggal

September 2016

Waktu

30 Menit

Tempat

Ruangan Melati Lantai 3

Penyuluh

: Zr/Br

A. Tujuan Instruksional Umum


Setelah mendapatkan pendidikan kesehatan tentang Pencegahan dan Perawatan
Angina Pektoris diharapkan keluarga dapat memahami tentang pencegahan dan
perawatan Angina Pektoris.

B. Tujuan Instruksional Khusus


Setelah mendapatkan pendidikan kesehatan selama 30 menit mengenai pencegahan
dan perawatan Angina Pektoris diharapkan pasien dan keluarga mampu :
1. Menjelaskan pengertian dari Angina Pektoris
2. Menyebutkan penyebab Angina Pektoris
3. Menyebutkan tanda dan gejala Angina Pektoris
4. Menjelaskan komplikasi/akibat dari Angina Pektoris
5. Menyebutkan cara pencegahan dari Angina Pektoris
6. Menyebutkan cara perawatan dari Angina Pektoris
C. Materi ( Uraian Terlampir )
1.
2.
3.
4.

Pengertian dari Angina Pektoris


Penyebab dari Angina Pektoris
Tanda dan gejala dari Angina Pektoris
Akibat dari Angina Pektoris

5.
6.

Cara pencegahan Angina Pektoris


Cara perawatan Angina Pektoris

D. Strategi Pembelajaran
NO
1.

URAIAN KEGIATAN

METODE

Pendahuluan :

MEDIA

WAKTU

Ceramah

Lisan

5 menit

Ceramah,

Lembar

15 menit

a. Mengucapkan salam
b. Memperkenalkan diri
c. Menyampaikan tujuan
d. Mengemukakan kontrak waktu
2.

Pelaksanaan :
a.

Menjelaskan

pengertian diskusi,

Angina Pektoris
b.

tanya

Menjelaskan

balik/bookle
t

penyebab jawab

Angina Pektoris
c.

Menjelaskan

tanda

dan

gejala
Angina Pektoris
d.
e.

Menjelaskan akibat Angina


Pektoris
Menjelaskan cara
pencegahan supaya tidak tertular

f.

Angina Pektoris
Menjelaskan cara perawatan
Angina Pektoris

3.

Penutup
a. Evaluasi

Ceramah

5 menit
Lisan

b. Menyampaikan kesimpulan
c. Memberi salam
3

E. Evaluasi ( terlampir )
1. Prosedur

: Langsung

2. Bentuk evaluasi

: Lisan

3. Waktu

: 5 menit

4. Jumlah soal

: 7 soal

5. Jenis soal

: Essay

F. Sumber
Mandjoer, Arif. (2001). Kapital selekta kedokteran (Edisi 3). Jakarta: EGC

URAIAN MATERI

A.

Pengertian
Angina Pektoris adalah suatu sindrom klinis berupa serangan sakit dada yang
khas,yaitu seperti ditekan atau terasa berat di dada yang sering kali menjalar ke
lengan kiri, kepunggung, kerahang, atau kedaerah perut.

B.

Penyebab
1.
2.
3.
4.
5.

C.

Kebiasaan merokok
Kebiasaan makan tinggi kolestrol, lemak, dan garam
Hipertensi/darah tinggi yang tidak terkontrol
Kopi dan alkohol
Stress

Tanda dan gejala


1.
2.

Letaknya sering kali sakit sebelah kiri dan menjalar


kelengan kiri punggung, rahang, leher dan bahu
Kualitas sakit
a.
Seperti ditekan benda berat
b.
Terasa panas, kadang hanya perasaan tidak enak di
daerah dada, sesak, pusing, nyeri ulu hati, mual, kembung, keringat dingin

3.

sebesar kulit jagung


Hubungan dengan aktivitas
Sakit timbul pada saat melakukan aktifitas, dan hilang setelah beristirahat, pada

yang menderita Angina berat timbul pada saat istirahat atau tidur malam.
4.
Lama serangan
Serangan berlangsung 1-5 menit

D.

Akibat
1.
2.
3.

E.

Serangan jantung yang terjadi secara tiba-tiba


Aritmia, adalah kelainan ritme atau tingkat detak jantung
Infark Miokard Akut

Cara pencegahanAngina Pektoris


1. Hentikan kebiasaan merokok/ hindari asap rokok
2. Olahraga teratur (jalan pagi dll)
3. Kurangi minuman yang mengandung cafe in (Kopi)

4. Istirahat yang cukup


5. Mengkonsumsi makanan yang bergizi (buah segar, dan sayuran)
6. Hindari makanan yang mengandung kolesterol seperti (daging, makanan yang
banyak mengandung minyak)

F.

Cara perawatan Angina Pektoris


1.

Mengubah gaya hidup (Istirahat, olahraga, makanan sehat,


kurangi stres)

2.

Jikasudahadatandatandalakukankontrolberkalakepelayanankesehatanterdekat

LAMPIRAN EVALUASI

Pertanyaan:
1.

Jelaskan pengertian Angina Pektoris?

2.

Sebutkan penyebab Angina Pektoris?

3.

Sebutkan tanda dan gejala Angina Pektoris?

4.

Sebutkan akibat dari Angina Pektoris?

5.

Jelaskan cara pencegahan supaya tidak tertular Angina


Pektoris?

6.

Jelaskan cara perawatan Angina Pektoris?

Jawaban :
1.

Angina Pektoris adalah suatu sindrom klinis berupa

serangan sakit dada yang khas,yaitu seperti ditekan atau terasa berat di dada yang
sering kali menjalar ke lengan kiri, kepung gung, kerahang, ataukedaerahperut.
2. Penyebab Angina Pektoris
Kebiasaanmerokok,

kebiasaanmakantinggikolestrol,

lemak,

dangaram,

hipertensi/darahtinggi yang tidakterkontrol, kopi danalkohol, stress.

3. Tanda dan gejalaAngina Pektoris


a. Letaknyasering kali sakitsebelahkiridanmenjalarkelengankiripunggung, rahang,
leherdanbahu
b. Kualitassakit
1) Sepertiditekanbendaberat
2) Terasapanas, kadanghanyaperasaantidakenak di daerah dada, sesak, pusing,
nyeriuluhati, mual, kembung, keringatdinginsebesarkulitjagung
c. Hubungandenganaktivitas
Sakittimbulpadasaatmelakukanaktifitas, danhilangsetelahberistirahat, pada yang
menderita Angina berattimbulpadasaatistirahatatautidurmalam.
d. Lama serangan
Seranganberlangsung 1-5 menit

4. AkibatAngina Pektoris
a. Serangan jantung yang terjadi secara tiba-tiba
b. Aritmia, adalah kelainan ritme atau tingkat detak jantung
c. Infark Miokard Akut

5. Cara pencegahanAngina Pektoris


a. Hentikan kebiasaan merokok/ hindari asap rokok
b. Olahraga teratur (jalan pagi dll)
c. Kurangi minuman yang mengandung cafe in (Kopi)
d. Istirahat yang cukup
e. Mengkonsumsi makanan yang bergizi (buah segar, dan sayuran)
f. Hindari makanan yang mengandung kolesterol seperti (daging, makanan yang
banyak mengandung minyak)

6. Cara perawatan Angina Pektoris


a. Mengubah gaya hidup (Istirahat, olahraga, makanan sehat, kurangi stres)
b. Jikasudahadatanda-tandalakukankontrolberkalakepelayanankesehatanterdekat

Anda mungkin juga menyukai