Anda di halaman 1dari 1

METODOLOGI

Alat dan Bahan


Alat yang diperlukan dalam praktikum ini adalah penetrometer, kertas pH, neraca
timbang, kolorimeter, plastik LDPE dan plastik HDPE. Sedangkan bahan yang
diperlukan adalah deterjen, sayuran kengkung dan wortel
Metode
Start

Disiapkan sesayuran utuh

Dilakukan perlakuan pra penyimpanan, dicuci dengan air


mengalir, diberi deterjen , dan tidak diberi perlakuan

Sesayuran dikemas dengan plastik LDPE dan HDPE


berlubang dan tidak berlubang

Sesayuran disimpan di suhu ruang, dan di dalam kulkas

Diamati perubahan mutu selama 3 hari


sekali selama satu minggu

Hasil

End

Anda mungkin juga menyukai