Anda di halaman 1dari 2

PENJELASAN PETA KONSEP

Ketahanan Nasional adalah suatu kondisi dinamis suatu bangsa yang


terdiri atas ketangguhan serta keuletan dan kemampuan untuk
mengembangkan kekuatan nasional dalam menghadapi segala macam dan
bentuk ancaman, tantangan, hambatan dan gangguan baik yang datang dari
dalam maupun luar, secara langsung maupun yang tidak langsung yang
mengancam dan membahayakan integritas, identitas, kelangsungan hidup
bangsa dan negara serta perjuangan dalam mewujudkan tujuan perjuangan
nasional dengan sukses.
Serta ketahanan nasional itu dibagi menjadi 8 aspek atau dengan kata
lain astra gatra dan astragatra dibagi menjadi 2 kelompok yaitu trigatra dan
panca gatra. Trigatra sendiri yaitu adalah aspek yang mengacu pada
aspek alami yang meliputi posisi dan letak geografi Indonesia ,keadaan dan
kekayaan alam (KAYA), keadaan dan kemampuan penduduk (MAMPU) dan
Pancagatra mengacu pada aspek social yang meliputi Ideologi, politik,
ekonomi, social budaya, pertahanan keamanan.
Aspek aspek tersebut harus kita lindungi dan harus kita pertahankan
demi masyarakat dan tanah air dengan kemampuan,keuletan,kekuatan,dan
ketangguhan meskipun banyak dihadapkan oleh ancaman, tantangan,
hambatan, dan gangguan dari dalam negeri maupun luar negeri.
1. Ancaman di dalam negeri Contohnya adalah pemeberontakan dan
subversi yang berasal atau terbentuk dari masyarakat indonesia.
2. Ancama dari luar negeri Contohnya adalah infiltrasi, subversi dan
intervensi dari kekuatan kolonialisme dan imperialisme serta invasi
dari darat, udara dan laut oleh musuh dari luar negeri.
Dan ini adalah kasus yang berhubungan dengan masalah ketahanan
nasional.
PENJELASAN KASUS
Kasus tersebut menjelaskan tentang ancaman mancanegara
khususnya Australia terhadap hukuman mati yang dijatuhkan kepada 2
warga negaranya diantara 9 warga Negara lain atau yang kita sebut dengan

bali nine .Pemerintah Australia dan warganya melakukan protes keras


terhadap Indonesia karena Hukum di Australia telah meniadakan Hukuman
mati secara federal. Maka dari itu no death penalty telah menjadi prinsip dari
Negara Australia.

Anda mungkin juga menyukai